Anda di halaman 1dari 8

“ASKEP KELUARGA PADA LANSIA DENGAN

KASUS DIABETES MELLITUS”


KELOMPOK 1 :

1. Ajeng dwi septriani


2. Dika Ariani
3. Ike Silvia
4. Fanny Zarani
5. Hoirul Bariah
6. Trimita
7. Rosa Alisa
8. Mila Pranata
9. Widya Rahma Syari
10.Mahkota Yoga
11. Marsya Fauziah
12.Trivanny Fazmego
13.Rezky D. H
Pengertian

Diabetes mellitus merupakan sekelompok kelainan heterogen yang


ditandai oleh kenaikan kadar glukosa dalam darah atau hiperglikemia.
(Brunner dan Suddarth, 2002).

Diabetes Melllitus adalah suatu kumpulan gejala yang timbul pada


seseorang yang disebabkan oleh karena adanya peningkatan kadar gula
(glukosa) darah akibat kekurangan insulin baik absolut maupun relatif
(Arjatmo, 2002).
Klasifikasi

Klasifikasi diabetes mellitus sebagai berikut :

1. Tipe I : Diabetes mellitus tergantung insulin (IDDM)


2. Tipe II : Diabetes mellitus tidak tergantung insulin (NIDDM)
3. Diabetes mellitus yang berhubungan dengan keadaan atau sindrom lainnya
4. Diabetes mellitus gestasional (GDM)
 
Etiologi

1. Diabetes tipe I
a. Faktor Genetik
b. Faktor-faktor imunologi
c. Faktor lingkungan

2. Diabetes Tipe II

Faktor-faktor resiko :

1. Usia (resistensi insulin cenderung meningkat pada usia di atas 65 th)


2. Obesitas
3. Riwayat keluarga
Tanda dan Gejala

Menurut Supartondo, gejala-gejala akibat DM pada usia lanjut yang sering ditemukan adalah :
1. Katarak
2. Glaukoma
3. Retinopati
4. Gatal seluruh badan
5. Pruritus Vulvae
6. Infeksi bakteri kulit
7. Infeksi jamur di kulit
8. Dermatopati
9. Neuropati perifer
10. Neuropati viseral
11. Amiotropi
12. Ulkus Neurotropik
13. Penyakit ginjal
14. Penyakit pembuluh darah perifer
15. Penyakit koroner
16. Penyakit pembuluh darah otak
17. Hipertensi
Pemeriksaan Penunjang

1. Glukosa darah
sewaktu

2. Kadar glukosa darah


puasa

3. Tes toleransi glukosa

4. Kadar darah sewaktu


Penatalaksanaan

Ada 5 komponen dalam penatalaksanaan diabetes :

1. Diet
2. Latihan
3. Pemantauan
4. Terapi (jika diperlukan)
5. Pendidikan
Pengkajian

......

Anda mungkin juga menyukai