Anda di halaman 1dari 22

TINJAUAN UMUM STRATEGI

PERPAJAKAN DAN
PERENCANAAN PAJAK
BY GROUP 6 :
LIZIKRI DHANY ERDIAN (46117072)
SYAHRIANI INTAN PRATIWI (46117073)
NURWINDA PRATIWI PUTRI (46117075)
IGAWATI PAILLING (46117076)
ETIKA PRAKTEK PERPAJAKAN
Ketika etika itu dikaitkan dengan perpajakan, maka akanbanyak
sekali pihak yang terlibat di dalamnya. Bahkan bisa dikatakan
semua pihak ada didalamnya. Secara subyektif seluruh warga
Negara adalah wajib pajak. Dengan demikian artinya etika
perpajakan ini wajib dimiliki, dimengerti dan diamalkan oleh
setiap individu.
01
Tanggung Jawab Akuntan
Pajak
Tanggung Jawab Akuntan
Pajak
Akuntansi perpajakan adalah bidang akuntansi yang mengkalkulasi,
menangani, mencatat, bahkan menganalisa dan membuat strategi
perpajakan sehubungan dengan kejadian-kejadian ekonomi (transaksi)
 yang terjadi dalam suatu organisasi. Tanggung jawab utama praktisi pajak
adalah sistem pajak. Suatu sistem pajak yang baik dan kuat harus terdiri
dari entitas administrasi pajak, kongres, administrasi dan komunitas
praktisi. Selain itupraktisi pajak juga harus mempunyai  kemampuan,
loyalitas dan kerahasiaan klien, hal ini disebut juga sebagai tanggung jawab
praktisi atas sistem pajak yang baik
02
Etika Akuntan Pajak
Dalam kaitannya dengan etika akuntan pajak, AICPA mengeluarkan Statemet on
Responsibilities in Tax Practice (SRTP). Adapun isinya adalah sebagai berikut :

1 2 3
Statement on Responsibilities in Statement on Responsibilities in Tax Statement on Responsibilities in Tax
Tax Services No. 1, Tax Return Services No. 2, Answers to Services No. 3, Certain Procedural
Questions on Returns (Jawaban Aspects of Preparing Returns (Aspek
Positions (Posisi Pengembalian
Pertanyaan atas Pengembalian) prosedur tertentu dalam menyiapkan
Pajak)
Pengembalian)

4 5 6
Statement on Responsibilities in Statement on Responsibilities in Tax Statement on Responsibilities in Tax
Tax Services No. 4, Use of Services No. 5, Departure From a Services No. 6, Knowledge of Error:
Estimates(Penggunaan Estimasi) Position Previously Concluded in an Return Preparation (Pengetahuan
Administrative Proceeding or Court
Kesalahan: Persiapan Kembalian)
Decision (Keberangkatan dari suatu
posisi yang sebelumnya disampaikan di
dalam suatu kelanjutan administrative
atau keputusan pengadilan)
Dalam kaitannya dengan etika akuntan pajak, AICPA mengeluarkan Statemet on
Responsibilities in Tax Practice (SRTP). Adapun isinya adalah sebagai berikut :

7 8
Statement on Responsibilities in Tax Statement on Responsibilities in
Services No. 7, Knowledge of Error: Tax Services No. 8, Form and
Administrative Proceedings Content of Advice to Taxpayers
(Pengetahuan Kesalahan: Cara kerja (Format dan isi nasihat pada
administrasi) klien)
Kode Etik Konsultan Pajak
Konsultan Pajak adalah setiap orang yang dengan
keahliannya dan dalam lingkungan pekerjaannya, secara
bebas dan profesional memberikan jasa perpajakan kepada
Wajib Pajak dalam melaksanakan hak dan memenuhi
kewajiban perpajakannya sesuai dengan peraturan
perundang-undangan perpajakan. Kode Etik IKPI adalah
kaidah moral yang menjadi pedoman dalam berfikir,
bersikap dan bertindak bagi setiap anggota IKPI. Setiap
anggota IKPI wajib menjaga citra martabat profesi dengan
senantiasa berpegang pada Kode Etik IKPI. Kode Etik IKPI
juga mengatur sanksi terhadap tidak dipenuhinya kewajiban
atau dilanggarnya larangan oleh anggota IKPI.
OUR SOLUTIONS

Venus has a beautiful name and is Saturn is the ringed planet. It’s a gas
the second planet from the Sun. It’s giant, composed mostly of hydrogen
terribly hot and helium
VENUS SATURN

Mercury is the closest planet to the Neptune is the farthest planet from
Sun and the smallest one in our the Sun and the fourth-largest in our
Solar System Solar System
MERCURY NEPTUNE
Kode Etik Konsultan Pajak – Kepribadian

Konsultan Pajak Indonesia wajib setia


dan taat sepenuhnya kepada Pancasila Patuh pada hukum dan peraturan
dan Undang-Undang Dasar 1945. perpajakan, serta menjunjung tinggi
integritas, martabat dan kehormatan
profesi Konsultan Pajak.
1 2

Melakukan tugas profesi dengan Menjaga kerahasiaan dalam


penuh tanggung jawab, dedikasi menjalankan profesi.
tinggi dan independen.

4
3
Kode Etik Konsultan Pajak – Teman Profesi
Konsultan Pajak Indonesia dilarang:
Menarik pelanggan yang diketahui atau
patut dapat diketahui bahwa pelanggan
tersebut merupakan pelanggan Konsultan
Pajak lain.

Membujuk karyawan dari Konsultan


Pajak lain untuk pindah menjadi
karyawannya.

Menerima pelanggan pindahan dari Konsultan


Pajak lain tanpa memberitahukan kepada
Konsultan Pajak lain tersebut, dan harus secara
jelas dan meyakinkan secara legal bahwa
pelanggan tersebut telah mencabut kuasanya
dari Konsultan Pajak lain tersebut.
Kode Etik Konsultan Pajak – Wajib  Pajak

Menjunjung tinggi integritas, martabat dan


kehormatan dengan memelihara
kepercayaan masyarakat

Bersikap profesional

Menjaga kerahasiaan dalam hubungan dengan


Wajib Pajak
KERUGIAN Kerugian Karena
Ketentuan Peraturan
Kerugian Karena
Pelaksanaan Ketentuan
Kerugian Karena
Pelanggaran Ketentuan
Peraturan Perundang- Peraturan Perundang-
PAJAK (TAX Perundang-Undangan
Perpajakan undangan Perpajakan undangan Perpajakan

LOSSES)
Penghindaran Pajak (Tax Avoidance)
Versus
Penyelundupan Pajak ( Tax Evasion)
Penghindaran Pajak (Tax Avoidance)

Tax Avoidance adalah manipulasi penghasilan Tax Avoidance (Penghindaran pajak)


secara legal yang masih sesuai dengan ketentuan adalah upaya untuk meringankan beban
perundang-undangan perpajakan untuk pajak namun tidak melanggar Undang-
memperkecil jumlah pajak terhutang Undang yang ada

(Barr NA, 1977) (Mardiasmo : 2003)

Tax avoidance adalah upaya efisiensi Tax avoidance adalah usaha untuk mengurangi,
beban pajak yang harus dibayarkan dengan menghindari serta meringankan beban pajak
cara menghindari pengenaan pajak lewat dengan berbagai cara yang dimungkinkan oleh
berbagai jenis transaksi yang bukan perundang-undangan perpajakan dengan
merupakan objek pajak memperhatikan ada atau tidaknya suatu akibat
pajak yang ditimbulkannya
(Nur : 2010)
(Ernest R. Mortenson dalam Zain : 2008)
Penghindaran pajak dilakukan dengan 3 cara, yaitu:

1 2 3

Menahan Diri Pindah Lokasi Penghindaran


Pajak Secara
Yuridis

Tidak menggunakan
Memindahkan lokasi Biasanya dilakukan
ikat pinggang dari
usaha atau domisili dengan
kulit ular atau buaya
dari lokasi yang tarif memanfaatkan
agar terhindar dari
pajaknya tinggi ke kekosongan atau
pajak atas
loksi yang tarif ketidak jelasan
pemakaian barang
pajaknya rendah undang-undang
tersebut
Penyelundupan Pajak ( Tax Evasion)

Tax Evasion adalah Menurut Robert H. Andercon


manipulasi secara ilegal atas Penyelundupan pajak adalah
penghasilannya untuk penyelundupan pajak yang
memperkecil jumlah pajak melanggar undang- undang pajak.
terutang. (Barr Na, 1997).
Penyelundupan pajak merupakan tindakan pelanggaran terhadap ketentuan peraturan
perundang-undangan perpajakan seperti :

(1) Tidak dapat memenuhi pengisian Surat Pemberitahuan (SPT) tepat pada
waktunya.
(2)   Tidak dapat memenuhi pembayaran pajak tepat pada waktunya.
(3)   Tidak dapat memenuhi Kewajiban memelihara pembukuan.
(4)   Tidak dapat memenuhi kewajiban menyetorkan pajak penghasilan para
karyawan yang dipotong dan pajak-pajak lainnya yang telah dipungut.
(5)   Tidak dapat memenuhi kewajiban membayar taksiran utang pajak.
(6)   Tidak dapat memenuhi permintaan fiskus akan informasi pihak ketiga.
(7)   Pembayaran dengan cek kosong bagi negara yang dapat melakukan
pembayaran pajak dengan cek.
(8)   Melakukan penyuapan terhadap aparat perpajakan dan atau tindakan
intimidasi lainnya.
Sifat dan cara pendekatan perencanaan pajak
perencanaan pajak bersifat praktis dimana implementasi nya
berupa suatu proses yang mendeteksi cacat teoritis dalam ketentuan
peraturan perundang-undangan undang-undang, untuk kemudian
diolah sedemikian rupa sehingga ditemukannya suatu cara
penghindaran pajak yang dapat memberikan pajak akibat kesalahan
teoritis tersebut. Adanya kekurangan konseptual dalam ketentuan
peraturan peraturan undangan perpajakan bukan berarti bahwa
peraturan peraturan undangan perpajakan harus direvisi, karena
perubahan suatu ketentuan peraturan undang-undangan perpajakan
memerlukan banyak kriteria kriteria yang tidak konsisten dan
bertentangan satu sama lain- nya.
Tanggung Jawab Akuntan
Pajak
Beberapa pendekatan perencanaan pajak :
• Perencanaan pajak tidak hanya membutuhkan pengetahuan mengenai peraturan perundang
undangan perpajakan, tetapi ketentuan peraturan perundang undangan lainnya seperti
undang-undang perusahaan (Company Law) dan beberapa aspek dari undang-undang
perdagangan, begitu pula pengetahuan dan pemahaman tentang praktik akunting, praktik
bisnis dan perdagangan
• Seorang perencana pajak hendaknya memiliki pendirian yang kokoh dan kemampuan
menyatakan pendapat guna memutuskan sesuatu
• Secara teoritis, perencanaan pajak memang terlihat masuk akal, tetapi hal ini tidak berguna
jika dalam pelaksanaannya tidak praktis atau susah dilaksanakan dan secara administratif
terlalu mahal. Maka perencanaan pajak harus betul diperhatikan pelaksanaannya
• Dalam mempertimbangkan perencanaan pajak dan usul-usul transaksi serta reorganisasi
perusahaan, yang terpenting adalah seorang perencana pajak memahami dengan benar
ketentuan-ketentuan dan peraturan-peraturan baru mengenai pelaksanaan pasal-pasal yang
terdapat yang terdapat dalam undang-undang pajak.
Ekonomi perancanaan
pajak
Hasrat untuk melakukan perencanaan pajak pada belanja oleh dua ketentuan dalam
ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan, yaitu:

 ketentuan pertama pajak Masalah Pajak Penghasilan itu sendiri yang bukan
merupakan biaya yang fiskal dapat dikurangkan dalam menentukan
Penghasilan Kena Pajak (Pasal 9 ayat (1) ) huruf h UU PPh).

 ketentuan yang bergantung pada kemungkinan dapat dikurangkannya biaya


yang ada yang mempertimbangkannya dengan penentuan jumlah pajak
yang terutang, yang dalam peraturan-peraturan-undangan perpajakan
disebut sebagai biaya untuk mendapatkan, menagih dan menambahkan
tahap (Pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh) oleh karena perencanaan pajak
terkait dengan penentuan pajak yang sangat besar, maka biaya yang
dikeluarkan untuk perencanaan pajak tersebut, merupakan biaya biaya
fiskal yang dikurangkan.
CREDITS: This presentation template was created
by Slidesgo, including icons by Flaticon, and

Thanks!
infographics & images by Freepik.

Do you have any questions?

Anda mungkin juga menyukai