Anda di halaman 1dari 10

MANUSIA DAN POLITIK

ANGGOTA
• Raden Timotious Arka Viera Do Amaral
(17511241050)
• Nandi Pinto (17511244024)
• Nareswari Ridho Salsabila (17511244030)
• M.Fikri Maulana (17511244032)
• Johan Pahlawan Cut Agam (17511244034)
MANUSIA , POLITIK, DAN PENGERTIAN
• Manusia secara kerohanian merupakan mereka yang
menggunakan konsep jiwa  yang bervariasi di mana, dalam
agama, dimengerti dalam hubungannya dengan kekuatan
ketuhanan atau Dalam sebuah mitos, Manusia  seringkali
dibandingkan dengan ras lain. Dalam antropologi  kebudayaan,
Manusia dijelaskan berdasarkan penggunaan bahasanya,
organisasi mereka di masyarakat majemuk serta perkembangan
teknologinya, serta  berdasarkan kemampuan mereka 
membentuk sebuah kelompok dan lembaga untuk dukungan satu
sama lain serta pertolongan.Secara biologi, manusia diartikan
sebagai hominid dari spesies  Homo sapiens.
DEFINISI ILMU POLITIK
• Kata politik di dalam masyarakat ada 2 yaitu :
• 1.      Politik yang digunakan untuk menunjukan pada atau
mengenai satu segi dari kehidupan manusia bersama
dalam dalam masyarakat yaitu segi kehidupan politik
manusia, segi kehidupan bermasyarakat yang menyakut
hubungan kekuasaan(power relationship)
• 2.  Politik yang digunakan untuk menunjuk pada satu
rangkaian tujuan yang hendak dicapai, atau cara-cara
atau arah kegiatan tertentu untuk mencapai tujuan,atau
dengan kata yang lebih singkat.
Fungsi Negara
• Berikut adalah tujuan-tujuan Negara : Pada umumnya
tujuan Negara yang terpenting antara lain:
• oMelindungi masyarakat dan bangsanya dari berbagai
bahaya kehancuran yang datangnya dari luar.
• oMelindungi masyarakat terhadap kehancuran dari dalam
karena pertentanggan dari warga sendiridengan cara
membentuk dan menegakkan hukum untuk memelihara
keadilan antara para warga.
• oMempertinggi dan menyeklenggarakan kesejahteraan
umum dan memajukan kebudayaan.
• Adapun penjelasaan dari tujuan negara diatas akan di uraikan dibawah
ini :
• a.      Keamanan ke luar merupakan seluruh tugas-tugas perlindungan
Negara terhadap serangan-serangan dari luar terhadap kelompok itu
sendiri.
• b.      Keteripan kedalam merupakaan tujuan Negara kedua. Tertip taitu
system dalam mana dapat diadakan perkiraan-perkiraan yang layak
tentang apa yang akan dilakukan dalam bidang social dan siapa yang
akan melakukanya. Di dalam masyarakat yang tertip, terdapat pembagian
kerja dan tanggung jawab atas peraturan pada segenap petugas-petugas
Negara. Terdapat pul badan-badan, prosedur-prosedur dan usaha-usaha
yang dimengerti dan diterima oleh segenap warga Negara; dan dianggap
dilaksanakan untuk memajukan kebahagiaan bersama.
• c.       Keadilan hal ini akan terwujud dimana terdapat
saling engertian dan prosedur-prosedur yang
memberikan kepada setiap orang yang telah disetujui dan
dianggap patut.
• d.      Kesejahteraan umum menurut Merriampengertian
kesejahteraan meliputi juga keamanan, ketertiapan,
keadilan, kebebasan, tugas-tugas preventif meliputi
pencegahan acaman-ancaman bencana alam.
• e.      Kebebasan ini merupakan tujuan yang esensial.
Kebebasan yaitu kesempatan mengembangkan dengan
bebas hasrat-hasrat individu akan ekspresi,kebebasam
yang harus di sesuaikan dengan kemakmuran umum.
• Fungsi Negara menurut johl locke ada 3 yaitu:
• 1.      Fungsi legislative yang artinya Negara membuat
aturan.
• 2.      Fungsi eksekutif untuk melaksanakan peraturan
• 3.      Fungsi federative, untuk mengurusi urusan luar
negeri, urusan perang dan damai(termasuk fungsi
mengadili)
• Perkembangan Fungsi Negara Perkembangan dalam praktek, bahwa
fungsi pemerintah selalu berubah, dan sekarang fungsi tersebut dapat
diuraikan bahwa, setiap Negara terlepas dari ideologinya
menyelenggarakan fungsi yang mutlak antara lain: 1.      Melaksanakan
penertiban (Law and Order )Fungsi ini bertujuan untuk mencegah bentrok
dalam masyarakat, Negara harus melaksanakan penertiban, dan dan
Negara bertindak sebagai stabilitor.
• 2.      Menghendaki kesejahteraan dan kemakmuran daripada
rakyatnya.dalam abad modern terjadi perkembangan tugas Negara yaitu
selain Negara menjaga ketertiban untuk menyejahterakan rakyat.
• 3.      Pertahanan, pertahanan ini diperlukan untuk menjaga kemungkinan
terjadinya serangan dari luar, maka harus dilengkapi denagn alat-alat yang
memadahi.
• 4.      Menegagkan keadilan, hal ini dilakukan badan peradilan, konsepsi
keadilan berakar pada kobdisi masyarakat yang diinginkan.
• 5. Tugas dari Negara Berikut ini Tugas esensial Negara karena dalam hal ini Negara tak dapat hidup
sendiri tanpa adanya hubungan dengan Negara lain terutama Negara tetangga sehingga Negara
memiliki tugas sebagai berikut:
• a.      Tugas diplomatik, yaitu tugas untuk mencapai manfaat yang sebesar-besarnya baginya dalam
setiap hubungan yang diadakan dengan Negara lain
• b.      Tugas pertahanan, yaitu tugas untuk mempertahankan Negara dengan segenap angkatan
bersenjatanya.
• c.       Mengtur turut sertanya kegiatan orang-orang dalam pemerintahan Negara.
• d.      Menentukan batas-batas campur tangan Negara dalam kebebasan individu.
• e.      Mengatur dan mencegah orang-orang yang mungkin membahayaakn Negara Mengatur
hubungan antara orang yang satu dengan yang lainnya untuk menjamin kebebasan perdamaian,
ketertiban dan keadilan dalam  masyarakat.
• 6. Manfaat manusia mempelajari politik Setiap ilmu yang di buat pastinya memiliki manfaat bagi
yang mempelajarinya tak terkecuali ilmu politik, dan manfaat yang dapat diperoleh dari
mempelajariilmu politik antara lain:
• 1.      Dapat mengetahui struktur pemerintahan
• 2.      Dapat mengetahui tugas Negara
• 3.      Dapat mengetahui tujuan dan fungsi Negara
• 4.      Dapat mengetahui kekuasaan yang berada dalam pemerintah

Anda mungkin juga menyukai