Anda di halaman 1dari 18

ASSALAMUALAIKUM

WR.WB

SYIRIK DAN BAHAYANYA


BAGI MANUSIA

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


KELOMPOK 8 :
Ade Fikrur Rozi
(SR20214057)
Muhammad Alfarizi
(SR20214023)

SYIRIK DAN BAHAYANYA


BAGI MANUSIA

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Pengertian Syirik

Tindakan Rasulullah SAW


Bentuk-Bentuk Syirik
dalam menangkal Syirik

Penyebap terjadinya Syirik


pada Manusia

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Pengertian Syirik

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik adalah menyamakan selain Allah dengan Allah SWT
pada perkara yang merupakan hak istimewa-Nya.
(Menyekutukan Allah SWT)

Hak istimewa Allah seperti: Ibadah, mencipta, mengatur,


memberi manfaat dan mudharat, membuat hukum dan syariat
dan lain-lainnya.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Bentuk-Bentuk Syirik

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik adalah mensejajarkan selain Allah dengan Allah SWT dalam
hal-hal yang merupakan kekhususan bagi Allah. Kaitannya dengan
itu, bentuk-bentuk Syirik dibagi dalam tiga bagian yaitu, Syirik
dalam hal:

Uluhiyah Rububiyyah Asma wa Sifat

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik dalam Al Uluhiyyah

Yaitu jika seseorang menyakini bahwa ada tuhan selain Allah yang berhak untuk
disembah (berhak mendapatkan sifat-sifat ubudiyyah), yang mana Allah SWT dalam
berbagai tempat dalam Kitab-Nya menyeru kepada hamba-Nya agar tidak menyembah
atau beribadah kecuali hanya kepada-Nya saja.

Disebut juga Istisyfa’ atau Memohon pertolongan selain kepada Allah SWT.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik dalam Ar Rububiyyah

Yaitu jika seseorang meyakini bahwa ada selain Allah yang bisa menciptakan,
memberi rezeki, menghidupkan atau mematikan, dan yang lainnya dari sifat-sifat ar
rububiyyah. Orang-orang seperti ini keadaannya lebih sesat dan lebih jelek daripada
orang-orang kafir terdahulu.

Disebut juga Taqarrub Li Ghairillah atau Mendekatkan diri selain pada Allah SWT.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik dalam Al Asma’ wa Ash Shifat

Yaitu jika seseorang mensifatkan sebagian makhluk Allah dengan sebagian sifat-sifat
Allah yang khusus bagi-Nya. Contohnya, menyakini bahwa ada makhluk Allah yang
mengetahui perkara-perkara ghaib.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


• Syirik dalam Berdo’a
• Syirik dalam sifat Allah
J • Syirik dalam Mahabbah
E • Syirik dalam Ketaatan
N Syirik • Syirik Khauf (Takut)
• Syirik Hulul
I
S Akbar • Syirik Tasharruf
• Syirik Hakimiyah
- (Besar) • Syirik Tawakkal
J • Syirik dalam hal Percaya adanya
E pengaruh Bintang dan Planet terhadap
berbagai kejadian dan kehidupan
N manusia
I
S

S
Y
I
R
Syirik
• Syirik Zhahir (Nyata)
I Ashghar • Syirik Khafi (Tersembunyi)
k (Kecil)
Syirik dan Bahayanya bagi Manusia
Penyebab terjadinya
Syirik pada Manusia

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


1. Rasa Kagum dan Mengagungkan

Kekaguman terhadap seseorang itu akan menjadi sesat jika sampai pada
pengkultusan, jika sampai mengkultuskan berarti ia telah memasuki daerah syirik.
Karena pengkultusan itu tidak di perbolehkan kecuali hanya kepada Allah saja. Jika
seseorang telah mengkultuskan orang atau sesuatu berarti ia telah melakukan dosa
syirik.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


2. Percaya Kepada Hal-hal Yang Dapat Di Indra, Tidak Percaya
Pada Yang Tidak Dapat Di Indra

Allah memberikan kepada manusia fithroh yaitu dua kecenderungan, yang pertama:
condong atau percaya kepada hal hal yang dapat di indra, maksudnya yaitu yang dapat
di raba , yang dapat di lihat dengan mata, didengar, dicium dan dapat di pegang.yang
kedua: condong atau percaya pada hal hal yang ghoib, maksudnya yaitu hal-hal yang
tidak dapat diraba atau di lihat dengan mata.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


3. Sombong Untuk Beribadah Kepada Allah

Sombong adalah salah satu diantara macam penyakit hati yang dapat
menjerumuskan seseorang kepada kesyirikan. Kesombongan itu di mulai dari
sombong kepada manusia dan berakhir sombong terhadap beribadah kepada Allah.

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Tindakan Rasulullah SAW
dalam menangkal Syirik

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Tidak Memuji orang lain dengan berlebihan.

12/19/2020
Selalu mengingatkan bahwa Kebesaran adalah Selendang Allah

Tidak menyebut orang dengan “Sayyid”

Kelembutan dan Kemurnian Tauhid

Sahabat yang mengikuti jejak Rasulullah dalam Memurnikan Tauhid

Syirik dan Bahayanya bagi Manusia


Syirik dan Bahayanya bagi Manusia

Anda mungkin juga menyukai