Anda di halaman 1dari 10

Diagnosa banding (Sering BAK)

Infeksi Saluran Kemih


infeksi saluran kemih bagian bawah, gejala :
•disuria
•polakisuria atau frekuensi urgensi
•stranguria
•nyeri suprasimfisis
•enesmus
•enuresis nokturnal.

infeksi saluran kemih bagian atas, gejala :


• demam
• menggigil
•nyeri pinggang
•nyeri kolik
•mual, muntah
•nyeri ketok sudut kostovertebrata, dan hematuria.
LABORATORIUM
1. Darah : lekositosis
2. Urin : proteinuria
piuria (penting)
- lekosituria > 10 / mm3 urin 24 jam
- lekosituria > 5 / LPB
Hematuria
- 5–10 eritrosit/LPB sedimen air kemih.
Diabetes Melitus
Gejala :
•sering buang air kecil
•sering merasa lapar
•penurunan berat badan
•kelelahan
•penglihatan yang kabur
•tingkat penyembuhan luka yang lambat
• sering merasa haus

Anda mungkin juga menyukai