Anda di halaman 1dari 8

MAINTENANCE STOCKPILE PORT

PT. SWARNADWIPA DERMAGA JAYA

ADI WINARDO
LATAR BELAKANG
PT. Swarnadwipa Dermaga Jaya adalah salah satu
perusahaan yang bergerak di bidang jasa pelabuhan
batubara di Sumatera Selatan.
Seiring dengan perkembangnya kebutuhan akan
pengapalan batubara di sumatera semakin tinggi
sehingga diperlukan proses produksi batubara yang
lebih efisien dan cepat. Untuk mendukung proses
produksi maka management stockpile harus
ditingkatkan untuk memenuhi standar mutu.
IDENTIFIKASI MASALAH
Material Metode Man

Cargo Basah / Lengket Tidak teratur


Miss Komunikasi
Penempatan Cargo

Elevasi tinggian Base


Tidak sesuai dengan standar Management
Stockpile
Air tidak Mengalir buruk
ke drainase

Banyaknya
Genangan Air

Machine Lingkungan
IDENTIFIKASI MASALAH
(1=Low, (1=Sulit,
Masalah 2=Med, 2=Sedang, Total
3=High) 3=Mudah)
Tidak Terartur
3 3 9
Penempatan Cargo
Air tidak Mengalir IMPROVEMENT
3 3 9
ke drainase
Miss Komunikasi 2 3 6
Elevasi tinggian Base
Tidak sesuai dengan 3 1 3
standar
Cargo Basah / Lengket 3 1 3
LANGKAH PERBAIKAN
Masalah Perbaikan
Tidak Terartur Penempatan 1. Pembuatan pemetaan cargo di setiap akhir Shift
Cargo 2. Pemeriksaan DO setiap Dump Truck yang masuk ke Stockpile
3. Perapian Stockpile dari lumpur dan elevasi yang tidak sesuai
4. Penambahan Rambu product dan rambu jalan
Air tidak Mengalir
1. Perawatan saluran Air (Drainase) di stockpile
ke drainase
Miss Komunikasi 1. Melakukan P5M sebelum melakukan pekerjaan
LANGKAH PERBAIKAN
BENEFIT QCDSM
• Quality
Menurunkan Resiko Tercampurnya cargo di stockpile
• Delivery
Terjadi Peningkatan management stockpile
• SHE
Trafict Management stockpile lebih terkoordinir dan aman.
• Moral
Driver DT Mengalami peningkatan kesadaran tertip rambu di stockpile.
Pengawas Tidak Hanya mengurus dumpingan di stockpile.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai