Anda di halaman 1dari 20

Bab

9
Titrasi

A. Titrasi Asam-Basa
B. Kurva Titrasi

BUKU SISWA Aktif dan Kreatif Belajar Kimia 2 untuk SMA/MA Kelas XI
Peminatan Matematika dan Ilmu-Ilmu Alam
Perhatikan gambar
disamping.

Berapakah kadar
asam yang terdapat
dalam teh manis dan
sari jeruk?

Diskusi
Anda dapat menentukan rasa dari air jeruk dengan menggunakan indera
perasa. Dengan cara apa Anda menentukannya? Diskusikanlah bersama teman
kelompok Anda bagaimana cara menentukan kadar asam dalam air jeruk.
Kemudian, kemukakan hasilnya kepada guru Anda.
A. Titrasi Asam-Basa

Titrasi merupakan analisis


volumetri yang digunakan untuk
Kegiatan
menentukan kadar suatu larutan. Kerjakan Kegiatan 9.1 halaman 187
untuk mencari informasi tahapan titrasi
berdasarkan literatur yang diperoleh.
Larutan yang
konsentrasinya
diketahui dengan
Titran tepat (larutan baku
atau larutan standar)

Zat yang akan ditentukan


Titrat
konsentrasinya
1. Membuat Larutan

Melarutkan Zat Padat

Melarutkan zat
yang ditimbang
dalam labu ukur
Menimbang massa
Menambahkan zat
zat yang diperlukan
pelarut hingga volume
yang ditentukan
Mengencerkan Larutan Pekat
Pengenceran larutan pekat dapat dilakukan dengan cara menambahkan
zat pelarut sehingga volume larutan menjadi besar dan kemolaran
menjadi lebih kecil.

Jumlah mol zat terlarut dalam


proses pengenceran tidak berubah.
Perhitungan yang digunakan dalam
proses pengenceran dapat
dirumuskan sebagai berikut.
 

Kerjakan Tugas 9.1 halaman 189 untuk


mengetahui prosedur pengenceran
larutan pekat.
2. Merancang Titrasi Asam-Basa

Siapkan larutan yang akan


ditentukan konsentrasinya

Tambahkan beberapa tetes


larutan indikator

Penambahan zat peniter


dan labu erlenmeyer selalu
digoyangkan

Pinggiran labu erlenmeyer


sesekali dibilas dengan
akuades
Kegiatan
Kerjakan Aktivitas Ilmiah 9.1 halaman 189
Penambahan dengan cara untuk menentukan konsentrasi larutan HCl
setengah tetes ketika dengan larutan NaOH 0,1 M.
mendekati titik ekuivalen
3. Perhitungan Titrasi Asam-Basa

Untuk mengetahui konsentrasi larutan yang dititrasi, perlu


diketahui tentang titik ekuivalen. Titik ekuivalen merupakan titik
saat jumlah mol titran tepat bereaksi dengan jumlah mol titrat.

1 ekuivalen asam akan bereaksi


tepat dengan 1 ekuivalen basa

Pelajari Contoh Soal 9.1-Contoh Soal 9.2 di


Buku Siswa Aktif dan Kreatif Belajar Kimia 2
halaman 191.

Kerjakan Uji Kompetensi 9.1 di Buku


Siswa Aktif dan Kreatif Belajar Kimia 2
halaman 192.
Bersyukurlah kepada Tuhan Yang
Mahaesa atas akal dan pikiran yang
diberikan oleh-Nya untuk mempelajari
ilmu-ilmu yang bermanfaat. Kemudian,
amalkanlah ilmu-ilmu tersebut ke
dalam perbuatan yang baik.
B. Kurva Titrasi

Jika Anda menggunakan pH meter pada saat titrasi,


Anda dapat membuat kurva titrasi yang merupakan
plot pH larutan sebagai fungsi dari volume larutan
penitrasi. Karakteristik kurva titrasi berbeda-beda,
bergantung pada jenis asam dan basa yang
direaksikannya.

Membangun
Karakter
Carilah informasi untuk mengetahui
karakteristik kurva titrasi sehingga
Anda dapat lebih memahami
perbedaan kurva titrasi asam-basa.
Titrasi Asam Kuat oleh Basa Kuat Titrasi Basa Kuat oleh Asam Kuat
HCl 0,1 M dititrasi oleh NaOH 0,1 M KOH 0,1 M dititrasi oleh HCl 0,1 M
dengan penambahan indikator dengan penambahan indikator
fenolftalein (trayek perubahan metil merah (trayek perubahan
warna pH = 8,0-9,6). warna pH = 4,2-6,3).
Titrasi Asam Lemah oleh Basa Kuat Titrasi Basa Lemah oleh Asam Kuat
CH3COOH 0,1 M dititrasi oleh NH3 0,1 M dititrasi oleh HCl 0,1 M
NaOH 0,1 M dengan penambahan dengan penambahan indikator
indikator fenolftalein (trayek metil merah (trayek perubahan
perubahan warna pH = 8,0-9,6). warna pH = 4,2-6,3).
Penerapan Titrasi Asam-Basa

Kegiatan
Kerjakan Aktivitas Ilmiah 9.3 halaman
196 untuk mengaplikasikan konsep titrasi
asam-basa dengan menentukan kadar
asam asetat dalam cuka dapur.

Menjalankan
Perilaku Ilmiah
Laporkanlah data hasil
pengamatan dengan jujur dan
tidak memanipulasi data.
Contoh Soal:
Latihan Soal

1. Ditimbang 0,530 gram soda murni yang tidak mengandung air kristal,
kemudian dilarutkan dalam air. Larutannya ditambah dengan 150 mL larutan
HCl 0,1 M. Campuran ini dididihkan beberapa saat, setelah dingin dititrasi
dengan larutan Ba(OH)2 0,06 M. Hitung volume Ba(OH)2 yang diperlukan
untuk menetralkan larutan ini.
2. Suatu campuran larutan H2SO4 dan asam nitrat mengandung 1,19 gram
kedua asam tersebut. Untuk menetralkan larutan ini dibutuhkan 200 mL
larutan KOH 0,117 M. Berapa gram masing-masing garam yang terdapat
dalam campuran ini? (Ar: H = 1; N = 14; O = 16, dan S = 32).

Kerjakan Uji Kompetensi 9.2 di Buku


Siswa Aktif dan Kreatif Belajar Kimia 2
halaman 197.
KESIMPULAN

Temukan informasi lebih lanjut


mengenai titrasi di:
Kemukakanlah pertanyaan http://chemwiki.ucdavis.edu/Analytic
atau pendapat Anda tentang al_Chemistry/Quantitative_Analysis/
materi pembelajaran bab ini. Titration/Acid-Base_Titrations
Kuis
1. Sebanyak 100 cm3 larutan NaOH 0,3 M direaksikan dengan 200 cm3
larutan H2SO4 0,1 M.
a. Hitung konsentrasi garam Na2SO4 yang terbentuk.
b. Hitung konsentrasi pereaksi yang tersisa.
2. Sebanyak 8,1 gram logam aluminium direaksikan dengan asam sulfat
menghasilkan aluminium sulfat dan gas hidrogen (Ar: Al = 27, S = 32,
H = 1, O = 16). Tentukan:
a. volume asam sulfat 2 M yang dibutuhkan;
b. massa garam yang terbentuk; dan
c. volume gas hidrogen yang terjadi pada STP dan 2 atm 27oC.

Kerjakan Uji Kompetensi Bab 9 di Buku


Siswa Aktif dan Kreatif Belajar Kimia 2
halaman 199.
"Kesempatan Anda untuk sukses di setiap kondisi selalu dapat
diukur oleh seberapa besar kepercayaan Anda pada diri
sendiri.“

-Robert Collier-
REFERENSI
Sumber Gambar:
Ballouchi.com
Kimia.upi.edu
Drinkstuff.com
elmaskitchen.com
spectralft.com,
www.wps.prenhall.com
www.visualphotos.com
www.youtube.com (video)
www.sciencephoto.com,
hoichigenchem.wikispaces.com
www.remodelaholic.com
www.sciencebuddies.org
flashradiountirta.com,
www.consumersenergy.com
www.youtube.com
Created By:
Astri Putri Perdana

Anda mungkin juga menyukai