Anda di halaman 1dari 48

TEKNIK PENYUSUNAN SOAL

HOTS
ERNI FEBRIANTI, ST, M.Pd
Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Kementerian Agama RI
Tahun 2021
Perkenalkan…
Erni Febrianti, ST, M.Pd
Guru Kimia MAN 3 Palembang
Pengalaman
1. Mengajar di SMK Utama Bakti 2001 -2010
2. Mengajar di SMA Bina Warga 2 tahun 2007-2012
3. Mengajar di Bimbingan Belajar Giland Ganesha Tahun 2005 - 2013
4. Mengajar di MAN Prabumulih 2011 – 2016
5. Mengajar di MAN 3 Palembang Tahun 2016 s.d sekarang
6. Mengajar di Bimbingan Belajar BTA 70 Tahun 2017 s.d sekarang
7. Instruktur Nasional Ujian Madrasah Tahun 2021

Jl Netar Jaya Lr Netar 1 RT 12 No 185B kec Ilir Timur III kel 8 Ilir Palembang
HP .082183931763
Email : ernifebrianti2014@gmail.com

 S1 Teknik Kimia Unsri


 S2 Pendidikan IPA Konsentrasi Kimia Unnes
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Inspirasi

Literasi – Numerasi – HOTS  Ibarat mendaki gunung di medan terjal

Persiapan : Keterampilan berpikir : Kompetensi : penguasaan


 Literasi membaca medan  Bagaimana berjalan di medan terjal?
 Bagaimana teknik berjalan efektif?
membaca medan dan teknik
pendakian
 Numerasi menghitung  Bagaimana packing barang yang efisien? pendakian yang baik, maka
jarak tempuh , kekuatan tujuan ke puncak gunung
fisik dan bawaan beban akan tercapai.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Inspirasi
Yuk, kita Tarik garis hubungan : Literasi, numerasi, HOTS, dan ketercapaian
kompetensi di semua mata pelajaran

Literasi : membiasakan proses berpikir terkait fenomena dan saling


ketergantungan yang terjadi di lingkungan
Numerasi : membiasakan memaknai data dan angka dari sebuah fenomena,
misalnya proses pertumbuhan perwaktu tertentu, besaran dampak, dsb
HOTS : membiasakan berpendapat atau membuat kesimpulan menggunakan data
dan angka untuk menjawab fenomena yang terjadi dan inovasi ilmu yang
perkembang/terkini
Ketika siswa sudah terbiasa berpikir menggunakan angka-data dan menjiwai
proses-proses yang terjadi di alam dan kehidupan sehari-hari, maka asesmen
dalam bentuk apapun dapat dijawab dengan baik.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Penilaian HOTS

- Higher Order Thinking Skills (HOTS)


- kemampuan berpikir yang tidak sekadar
mengingat (recall), menyatakan kembali
(restate), atau merujuk tanpa melakukan
pengolahan (recite).
- Mendorong peningkatan kemampuan
berpikir tingkat tinggi, kreativitas, dan
menyelesaikan masalah.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
HOTS ≠ SULIT

Soal-soal yang berbasis


HOTS tidak berarti soal yang
lebih sulit dari pada soal
recall.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Karakteristik Soal HOTS

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Pendapat Lain
Menganalisis Mengevaluasi Menciptakan
-Membedakan -Mengecek -Memunculkan
-Mengurutkan -Mengkritik ide
-Memberikan -Merencanakan
ciri khusus -Menghasilkan

Schraw, Gregory J. and Robinson, Daniel H. (2011). Assessment of


Higher Order Thinking Skills. Australia: Information Age Publishing.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah 10


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Langkah Menyusun Soal HOTS

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Contoh analisis KD

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Menyusun Format Kisi-kisi
Untuk Ujian Akhir

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Syarat kisi- kisi
1. Mewakili isi kurikulum yang
akan diujikan.
2. Komponen-komponennya
rinci, jelas, dan mudah
dipahami.
3. Indikator soal harus jelas
supaya dapat dikembangkan
menjadi butir soal.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Ketentuan Penulisan Kisi-kisi
No. Komponen Penulisan
1. Kompetensi Dasar • Sesuai dengan redaksi KD yang terdapat pada KMA 183
• Kode KD tetap ditulis
2. Indikator Pencapaian Rumusan yang berisi ciri-ciri perilaku yang dapat diukur sebagai petunjuk
Kompetensi (IPK) pencapaian KD.
3. Materi Materi esensial yang harus dikuasai peserta didik.
4. Indikator soal • Memuat ciri-ciri KD yang akan diukur.
• Memuat kata kerja operasional yang dapat diukur (1 untuk PG dan dapat
lebih dari 1 untuk uraian)
• Berkaitan dengan materi/konsep yang dipilih.
• Dapat dibuat soalnya sesuai dengan bentuk soal yang telah ditetapkan.
• Susunannya dapat Stimulus, Subjek, Perilaku, Tingkatan
5. Level Kognitif L1 (C1 + C2), L2 (C3), L3 (C4, C5, C6)
6. Bentuk Soal PG, Uraian, Menjodohkan, dll.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Stimulus

2. Periksa stimulus
- Apakah bermanfaat?
1.Pilih materi (stimulus) yang - Apakah merefleksikan kurikulum?
sesuai dengan indikator soal - Apakah menarik? Relevan? Cocok?
sedapat mungkin kontekstual - Adakah pertanyaan penting yang
(materi, waktu, tempat) dapat diidentifikasi dari stimulus?
- Apa bentuk stimulus yang akan
digunakan?
3. Sudahkan menunjukkan proses • Ayat • Rumus
berpikir HOTS? (C4, C5, C6) • Hadis • Daftar kata/simbol
• Teks bacaan • Film
• Kasus • Gambar
• Grafik • Peta
• Tabel • Foto

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah File CT 27 April 2019 17
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Mengembangkan kompetensi dan indikator

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Format Kisi-kisi
Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah
Satuan Pendidikan : ……………………. Kelas/Semester : …………………….
Mata Pelajaran : ……………………. Tahun Pelajaran : …………………….

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
PERUMUSAN INDIKATOR SOAL

Disajikan …, siswa dapat menentukan …


C A B

dengan tepat.
D Rumusan indikator:
A = audience
B = behaviour
C = condition
D = degree

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Contoh merumuskan indicator soal

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Contoh Kisi- Kisi Kimia

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Penyusunan Butir Soal HOTS

Kaidah penulisan butir soal HOTS


sama dengan soal lainnya sama,
tetapi soal HOTS lebih menekankan
pada kemampuan berpikir tingkat
tinggi.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Komponen Soal PG HOTS
Teks, gambar, grafik, infografis, ayat, hadis
Stimulus dan atau gabungan dari berbagai bentuk.

Pertanyaan ?
Pokok Soal (Stem) Pernyataan…

A. B. C. D.
Option 1 jawaban benar
3 distraktor

Beberapa pernyataan
PG Kompleks
Ya/Tidak, Setuju/Tidak Setuju

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Pilihan Ganda
Materi Konstruksi Bahasa

1. Soal sesuai dengan 1) Pokok soal harus dirumuskan singkat, jelas, dan tegas. 1) Setiap soal harus
indikator soal. 2) Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban merupakan menggunakan bahasa yang
2. Pilihan jawaban harus pernyataan diperlukan saja. sesuai dengan kaidah
homogen dan logis 3) Pokok soal tidak memberi petunjuk ke arah jawaban yang benar. Bahasa Indonesia, untuk
ditinjau dari segi materi. 4) Pokok soal tidak mengandung pernyataan yang bersifat negatif bahasa daerah dan bahasa
3. Setiap soal hanya ganda. asing sesuai kaidahnya.
mempunyai satu jawaban 5) Panjang rumusan pilihan jawaban relatif sama. 2) Tidak menggunakan bahasa
yang benar. 6) Pilihan jawaban tidak mengandung pernyataan, "semua pilihan yang berlaku setempat.
4. Soal tidak mengandung jawaban di atas salah" atau "semua pilihan jawaban di atas 3) Pilihan jawaban tidak
unsur SARA (Suku, Agama, benar.“ mengulang kata atau frase
Ras, Antargolongan). 7) Pilihan jawaban yang berbentuk angka harus disusun yang bukan merupakan
berdasarkan urutan besar kecilnya nilai angka tersebut. satu kesatuan pengertian
8) Gambar, grafik, tabel, diagram, dan sejenisnya yang terdapat
pada soal harus jelas dan berfungsi.
9) Butir soal tidak tergantung pada jawaban soal sebelumnya.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Penulisan Soal Uraian
Materi Konstruksi Bahasa

1. Soal harus sesuai dengan 1) Rumusan kalimat soal harus 1) Butir soal menggunakan kalimat yang komukatif.
indikator. menggunakan kata tanya/perintah 2) Butir soal tidak mengandung kata yang dapat
2. Batasan jawaban yang yang menuntut jawaban terurai. menyinggung perasaan peserta didik (emosional).
diharapkan harus jelas. 2) Buatkan petunjuk yang jelas tentang 3) Butir soal tidak menggunakan kata yang menimbulkan
3. si materi sesuai dengan cara mengerjakan soal. penafsiran ganda.
pelajaran. 3) Buatlah pedoman penskoran segera 4) Butir soal menggunakan Bahasa Indonesia yang baik
4. Isi materi yang ditanyakan setelah soal disusun. dan benar.
sudah sesuai dengan 4) Hal-hal yang menyertai soal: tabel, 5) Rumusan soal sudah mempertimbangkan segi bahasa
jenjang madrasah/kelas. gambar, grafik, peta, atau yang dan budaya.
sejenisnya harus disajikan dengan 6) Jangan menggunakan bahasa yang berlaku setempat.
jelas dan terbaca. 7) Butir soal tidak mengandung unsur SARA, politik,
kekerasan, pornografi, komersiil, dll.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Pertanyaan Soal HOTS
1. Membandingkan
- Apa persamaan dan perbedaan antara teks/data 1, 2, dan 3 ....
- Bandingkan dua cara berikut tentang .... pada teks/data 1, 2, dan 3?

2. Hubungan sebab-akibat
- Apa penyebab utama pada teks/data 1, 2, dan 3 ....
- Apa akibat pada masalah 1, 2, dan 3 ....

3. Memberi alasan (justifying)


- Berdasarkan 3 teks/data, manakah pilihan berikut yang tepat, mengapa?
- Berdasarkan 3 teks/data, apakah kamu setuju/tidak setuju tentang ...., jelaskan!

4. Meringkas/Merangkum
- Tuliskan pernyataan penting yang termasuk .... berdasarkan 3 teks/data.
- Ringkaslah dengan tepat isi teks/data 1, 2, dan 3 ....

5. Menyimpulkan
- Susunlah beberapa kesimpulan yang bersasal dari data teks 1, 2, dan 3 ....
- Berdasarkan isi 3 teks/data, tulislah sebuah pernyataan yang dapat menjelaskan peristiwa
berikut ....

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Pertanyaan Soal HOTS
6. Berpendapat (inferring)
- Berdasarkan isi dari 3 teks/data, apa yang akan terjadi bila ....
- Apa reaksi A terhadap pendapat dalam teks/data 1, 2, dan 3 ....
7. Mengelompokkan
- Kelompokkan hal berikut berdasarkan kasus pada teks/data 1, 2, dan 3 ....
- Apakah hal berikut memiliki .... pada teks/data 1, 2, dan 3
8. Menciptakan
-Tuliskan beberapa cara sesuai dengan ide Anda tentang data pada teks/data
1, 2, dan 3 ....
- Lengkapilah cerita berdasarkan data pada teks 1, 2, dan 3 ... tentang apa
yang akan terjadi bila ....
9. Menerapkan
- Selesaikan hal berikut dengan menggunakan kaidah yang ada pada
teks/data 1, 2, dan 3.
-Tuliskan ... dengan menggunakan pedoman yang tertera pada teks/data 1,
2, dan 3 ....

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah 34


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Pertanyaan Soal HOTS
10. Analisis
- Manakah penulisan yang salah pada paragraf teks/data 1, 2, dan 3 ....
- Berdasarkan 3 teks/data, daftar dan beri alasan singkat tentang ciri
utama ....
11. Sintesis
- Berdasarkan isi dari 3 teks, tuliskan satu rencana untuk pembuktian ....
- Berdasarkan informasi dari 3 teks, tuliskan sebuah laporan ....
12. Evaluasi
- Apakah kelebihan dan kelemahan gambar pada teks/data 1, 2, dan 3 ....
- Berdasarkan kriteria pada teks/data 1, 2, dan 3, tuliskanlah evaluasi
tentang ....

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Bentuk soal HOTS
- Beberapa jawaban benar
Satu Kunci Jawaban -
Pili Benar Salah
n
iha a
ha - Ya/Tidak
i l Ko n Ga
P nd m p nd
lek a
Ga s

Jawabannya menuntut peserta didik untuk

Menjodohk
Uraian
mengorganisasikan gagasan dengan cara
Salah satu option dibuat lebih banyak

an
mengemukakan menggunakan kalimatnya
sendiri dalam bentuk tertulis

t
i ngka n ng
Me
le mengisi jawaban singkat dengan
S aba
jawabannya berupa kata, kalimat kap
cara mengisi kata, frase, angka, atau
pendek, atau frase terhadap suatu Jaw i
simbol
pertanyaan.

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Contoh Kartu Soal

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Lanjutan

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Lanjutan

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Penting

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Tantangan

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Tantangan
1 Kerjakanlah LK 1
sesuai format yang telah tersedia

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Format Kisi-kisi
Kisi-kisi Soal Ujian Madrasah
Satuan Pendidikan : ……………………. Kelas/Semester : …………………….
Mata Pelajaran : ……………………. Tahun Pelajaran : …………………….

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Tantangan
2 Kerjakanlah LK 2
sesuai format yang telah tersedia

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia
Penutup

Terima Kasih
Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuhu

Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi, Direktorat KSKK Madrasah


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia

Anda mungkin juga menyukai