Anda di halaman 1dari 34

* IDENTIFIKASI LIMBAH B3 DAN

PENERAPAN SIMBOL & LABEL


LIMBAH B3
11-12 November 2014
*Identifikasi: kegiatan penentuan atau penetapan identitas

*Identifikasi Limbah B3: proses penentuan atau penetapan


status benda sebagai limbah B3 atau non B3

*Simbol: lambang

*Label: petunjuk yang ditempelkan pada barang dan


menjelaskan tentang nama barang, nama pemilik, tujuan,
alamat, dlsb
* Mengapa perlu melakukan identifikasi?

Identifikasi limbah B3 dilakukan untuk memperoleh dan


menetapkan material yang termasuk limbah B3 yang dihasilkan
dalam kegiatan operasional maupun non operasional
perusahaan sehari-hari.

Dengan melakukan identifikasi limbah B3 maka dapat


dilakukan perlakuan dan penanganan limbah B3 sesuai
ketentuan yang berlaku
* Dasar identifikasi limbah B3

Sumber
Uji
Karakteristik

Uji
Toksisitas

Jenis Limbah B3/non limbah B3


(PP 85/1999)
* Identifikasi limbah B3 berdasarkan SUMBER

SUMBER
Bahan kimia kadaluarsa,
Tidak spesifik Spesifik tumpahan, bekas
(Lampiran 1, tabel 1 (Lampiran 1, tabel 2 kemasan, buangan
PP 85/1999) PP 85/1999) produk yang tidak
memenuhi spesifikasi

Limbah B3 yang pada Limbah B3 sisa proses suatu


umumnya berasal bukan dari industri atau kegiatan
proses utamanya, tetapi secara spesifik dapat
berasal dari kegiatan ditentukan berdasarkan
pemeliharaan alat, pencucian, kajian ilmiah
pencegahan korosi, pelarutan
perak, pengemasan, dll

Mis.: Mis.:
Asam klorida (HCl), asam Limbah industri petrokimia
sulfat (H2SO4), metanol, Limbah industri peleburan
aseton, dll logam, dll
* Identifikasi limbah B3 berdasarkan UJI KARAKTERISTIK
Deskripsi
• Mudah meledak Limbah yang pada suhu dan tekanan, standar (25⁰C, 75 mmHg) dapat
meledak atau melalui reaksi kimia dan/atau fisika dapat
menghasilkan gas dengan suhu dan tekanan tinggi yang dengan cepat
dapat merusak lingkungan sekitarnya
• Mudah terbakar (menyala) Memiliki titik nyala tidak lebih dari 60⁰C, atau mudah terbakar
melalui gesekan, penyerapan air atau perubahan kimia secara
spontan, bertekanan dan pengoksidasi
• Bersifat reaktif Tidak stabil, bereaksi hebat dengan air sehingga berpotensi
menimbulkan ledakan, mudah meledak pada suhu dan tekanan
standar dan menyebabkan kebakaran karena melepas atau menerima
oksigen
• Beracun Bersifat racun bagi manusia atau lingkungan yang dapat
menyebabkan kematian atau sakit serius apabila masuk kedalam
tubuh melalui pernafasan, kulit atau mulut
• Menyebabkan infeksi Limbah yang mengandung kuman penyakit
• Bersifat korosif Limbah yang menyebabkan iritasi pada kulit, pengkaratan pada
lempeng baja dengan laju korosi > 6,35 mm/tahun atau mempunyai
pH < 2 untuk limbah bersifat asam atau > 12,5 untuk yang bersifat
basa
* Identifikasi limbah B3 berdasarkan UJI TOKSIKOLOGI

Uji toksikologi menentukan sifat akut atau kronik suatu bahan kimia jika terpapar
ke lingkungan, utamanya makhluk hidup

Dilakukan dengan uji hayati untuk


Akut mengukur dosis-respon antara
limbah dengan kematian hewan uji,
untuk menetapkan nilai LD50

LD50 adalah dosis limbah yang


menghasilkan 50% respon kematian
pada populasi hewan uji
Uji
toksikologi Untuk menentukan sifat kronik
(toksik, mutagenik, karsinogenik,
teratogenik, dll) ditentukan dengan
mencocokan zat pencemar yang ada
dalam limbah terhadap Lampiran III
PP 85/1999

Kronik
memenuhi spesifikasi
Identifikasi sumber
tidak memenuhi
positif
Mudah meledak
negatif
positif
Mudah terbakar/menyala
negatif Limbah B3
positif
Bersifat korosif
negatif
positif
Bersifat reaktif
negatif
positif
Menyebabkan infeksi
negatif memenuhi
ketentuan
LD50 dan
Uji toksisitas
kandungan material
tidak memenuhi
ketentuan
Limbah non B3
* Hasil identifikasi limbah B3

Hasil identifikasi limbah B3 berupa kelengkapan tabel daftar


berupa:
• Jenis limbah B3
• Sumber penghasil limbah B3
• Tata cara pengemasan jenis limbah B3
• Tata cara penyimpanan jenis limbah B3
• Tata cara pemindahan jenis limbah B3
• Pemberian simbol jenis limbah B3 yang sesuai
• Cara penanggulangan keadaaan darurat
Material B3 Limbah B3 Non B3 Non Limbah B3

Filter oli
Lampu neon bekas
Majun
Helm
Keramik
Abu insinerator
Jarum suntik bekas
Aquadest
Thinner
Logam berat
Ban bekas
Aki
NaCl
Tabung hidrogen
Perban kadaluarsa
* Simbol dan Label Limbah B3
• Pemberian simbol dan label bertujuan untuk memudahkan
pengenalan karakteristik dari bahan dalam kemasan.
• Simbol menunjukkan karateristik dari material yang tersimpan
didalamnya.
• Pemberian simbol memudahkan penanganan jika terjadi kondisi
darurat
• Sedangkan pemberian label menunjukkan kepemilikan dan asal
material sehingga dapat ditelusuri asal usul dari barang tersebut
Simbol B3 (PBB)
Pemberian simbol limbah B3 berbeda dengan simbol bagi B3. Hal
ini karena pembagian karateristik yang berbeda antara B3 dengan
limbah B3

Karakteristik B3 Karakterisktik Limbah B3


• Mudah meledak • Mudah meledak
• Pengoksidasi • Mudah menyala
• Sangat mudah sekali menyala • Reaktif
• Sangat mudah menyala • Beracun
• Mudah menyala • Korosif
• Amat sangat beracun • Infeksius; dan
• Sangat beracun • Berbahaya terhadap lingkungan
• Beracun
• Berbahaya
• Mengiritasi
• Korosif
• Karsinogenik (penimbul kanker)
• Teratogenik (malformasi jaringan)
• Berbahaya bagi lingkungan
• Mutagenik (perubahan genetik)
• Bahaya lain berupa gas bertekanan Permen LH no. 14/2013
Simbol B3 – Permen LH 03/2008

Mudah meledak Iritasi


(explosive) (irritant)

 Pengoksidasi Korosif
(oxidizing) (corrosive)

Berbahaya bagi Lingkungan


Mudah menyala
(dangerous for the
(flammable)
environment)

Karsinogenik, teratogenik,
Beracun mutagenik
(toxic) (carsinogenic, tetragenic,
mutagenic)

Berbahaya Gas bertekanan


(harmful) (pressure gas)
Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Simbol Limbah B3 – Permen LH 14/2013

Simbol Limbah B3 – Kepka Bapedal 05/1995


Label Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Merupakan penandaan pelengkap yang berfungsi memberikan informasi dasar
mengenai kondisi kualitatif dan kuantitatif dari suatu limbah yang dikemas

Label limbah B3 terdiri atas 3 (tiga) jenis label, yaitu:


a. Label limbah B3 untuk wadah dan/atau kemasan limbah B3;
b. Label limbah B3 untuk wadah dan/atau kemasan limbah B3 kosong; dan
c. Label limbah B3 untuk penunjuk tutup wadah dan/atau kemasan.
Label Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Label limbah B3 untuk wadah dan/atau kemasan limbah B3;
Label Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Label limbah B3 untuk wadah dan/atau kemasan limbah B3 kosong
Label Limbah B3 – Permen LH 14/2013
Label limbah B3 untuk penunjuk tutup wadah dan/atau kemasan

Label berukuran 7 x 15 cm
Pelekatan simbol dan label limbah B3 pada kemasan

Pemberian simbol dan Pemberian simbol dan Pemberian simbol dan


label pada kemasan label pada kemasan label pada kemasan
berisi 1 (satu) berisi 2 (satu) limbah B3 setelah
karateristik limbah B3 karateristik limbah B3 dikosongkan
Pelekatan simbol dan label limbah B3 pada bangunan
penyimpanan limbah B3
Beberapa kondisi pemberian simbol dan label saat ini
Beberapa kondisi pemberian simbol dan label saat ini
Beberapa kondisi pemberian simbol dan label saat ini
*Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai