Anda di halaman 1dari 15

KELAS 3

TEMA 1 SUBTEMA 1
PEMBELAJARAN 2
OLEH :
MUFIDHATUL AFIFAH 18120038
 KAMU TELAH
MENGETAHUI
CIRI-CIRI
MAKHLUK
HIDUP
CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP
MAKHLUK HIDUP ITU BERNAFAS.
MAKHLUK HIDUP ITU BERGERAK.
MAKHLUK HIDUP ITU BERTUMBUH DAN
BERKEMBANG.
MAKHLUK HIDUP ITU MEMBUTUHKAN MAKAN DAN
MINUM.
MAKHLUK HIDUP ITU BERKEMBANG BIAK
MAKHLUK HIDUP ITU PEKA TERHADAP
RANGSANGAN
CIRI –CIRI MAKHLUK HIDUP

MAKHLUK HIDUP DAPAT BERGERAK DENGAN CARA


YANG BERBEDA-BEDA . MANUSIA BERJALAN
MENGGUNAKAN KAKI. IKAN BERENANG DENGAN
SIRIP. CICAK MERAYAP DI DINDING.
CARA BERGERAK HEWAN
 APAKAH
TUMBUHAN
JUGA
BERGERAK
CARA TUMBUHAN BERGERAK
Perkecambahan adalah suatu proses pertumbuhan embrio serta bagian-bagian biji lainnya yang
memiliki kemampuan untuk tumbuh secara normal menjadi tumbuhan baru.
Tahap awal pada proses perkecambahan dimulai pada saat biji menyerap air, penyerapan air
atau dikenal dengan imbibisi ini bisa terjadi melalui liang biji (mikrofil). Penyerapan air
merupakan tahap penting karena sebelumnya biji benar-benar kering dengan kandungan air
hanya sekitar 5-10% Biji telah menyerap air akan membesar sehingga mengakibatkan robeknya
kulit biji.
Adanya peningkatan kadar air dalam biji memicu pengaktifan enzim-enzim dalam kotiledon
yang akan merombak cadangan makanan menjadi molekul-molekul sederhana yang selanjutnya
akan diangkut menuju lokasi pertumbuhan pada embrio.
Gejala awal pada proses perkecambahan secara umum dapat terlihat dari pembengkakan pada
radikula yang menyebabkan kulit biji robek dan kecambah mulai tumbuh.
Perkecambahan biji dipengaruhi sejumlah faktor yang meliputi faktor internal dan faktor
external. Salah satu faktor internal yang dapat mempengaruhi perkecambahan biji antara lain
viabilitas biji. Viabilitas biji bisa menentukan kecepatan perkecambahan.
Cadangan makanan yang ada didalam biji dengan jumlah sedikit akan menghambat proses
perkecambahan.
Hormon yang terkandung dalam biji dipengaruhi sejumlah faktor yang meliputi faktor internal
dan faktor external. Faktor eksternal yang dapat mempengaruhi pada perkecambahan biji antara
lain ketersediaan air, oksigen, dan cahaya. Air berfungsi untuk melunakkan kulit biji dan
melarutkan cadangan makanan sehingga kurangnya ketersediaan air akan menghambat proses
perkecambahan. 
Oksigen dibutuhkan untuk proses oksidasi dan respirasi sampai dihasilkan energi yang
diperlukan untuk perkecambahan. 
Secara umum, cahaya akan memicu perkecambahan. Biji yang membutuhkan cahaya pada
proses perkecambahan disebut fotodorman.
MAKHLUK HIDUP DAPAT BERNAPAS. ALAT
PERNAFASAN MAKHLUK HIDUP BERBEDA-BEDA.
MANUSIA BERNAPAS DENGAN PARU-PARU. IKAN
BERNAFAS DENGAN INSANG. HEWAN MENYUSUI
SEPERTI KUCING DAN KAMBING BERNAPAS
MENGGUNAKAN PARU-PARU. CACING BERNAPAS
MENGGUKAN PERMUKAAN KULITNYA.
APAKAH TUMBUHAN JUGA BERNAPAS?

• Tumbuhan juga memiliki alat pernapasan. Udara masuk


kedalam tumbuhan melalui permukaan bawah daun, akar, dan
batang.
• Alat pernapasan pada permukaan daun disebut stomata
( mulut daun).
Tumbuh dan berkembang
Makhluk hidup dapat tumbuh
dan berkembang. Tumbuh
artinya bertambah ukuran
tinggi dan beratnya.
Makhluk hidup dapat berkembang biak. Cara berkembang biak
makhluk hidup berbeda-beda. Ada yang berkembang biak
dengan cara melahirkan. Ada juga yang berkembang biak
dengan cara bertelur.
Manusia adalah makhluk hidup yang paling sempurna.
Manusia dapat melakukan gerak dengan bermacam-
macam cara.
BERSYUKUR KEPADA TUHAN

Semua makhluk hidup yang ada di dunia adalah ciptaan Tuhan. Keragaman cara bergerak makhluk hidup
juga karena kekuasaan Tuhan. Semua itu adalah karunia Tuhan yang harus disyukuri.Menjaga kesehatan
tubuh merupakan salah satu cara mensyukuri karunia Tuhan. Menghargai kemampuan teman yang lain juga
merupakan bagian dari sikap syukur kepada Tuhan. Bersyukur kepada Tuhan termasuk pengamalan sila
pertama Pancasila. Ketuhanan yang Maha Esa
Sila pertama berbunyi Ketuhanan yang Maha Esa. Lambang sila pertama adalah bintang. Lambang ini
menunjukkan bahwa bangsa Indonesia menyatakan kepercayaan dan ketakwaan terhadap Tuhan yang Maha
Esa. Taat terhadap perintah Tuhan dilaksanakan dengan selalu menjalankan perintah Tuhan dengan baik.
Selain itu juga harus saling menghargai kepercayaan orang lain. 
Garuda Pancasila adalah lambang negara Indonesia.

• Burung garuda besar gagah perkasa.


• Perisai itu memuat symbol dari sila-sila
pada Pancasila
• Pancasila adalah dasar negara kita
• Pancasila berasal dari dua kata yaitu
panca dan sila.
• panca artinya lima
• Sila artinya dasar atau aturan
• Pancasila artinya lima dasar atau aturan

Anda mungkin juga menyukai