Anda di halaman 1dari 5

Pengertian Kebudayaan Dan Rumah

Sakit
■ “Kebudayaan adalah seluruh cara kehidupan dari masyarakat dan tidak hanya mengenai
sebagian tata cara hidup saja yang dianggap lebih tinggi dan lebih diinginkan”.

■ Rumah sakit adalah suatu organisasi yang unik dan kompleks karena ia merupakan
institusi yang padat karya, mempunyai sifat-sifat dan ciri-ciri serta fungsifungsi yang
khusus dalam proses menghasilkan jasa medik dan mempunyai berbagai kelompok
profesi dalam pelayanan penderita.
Kebudayaan rumah sakit
■ Pelayanan rumah sakit yang baik bergantung dari kompetensi dan kemampuan para
pengelola rumah sakit.

■ Untuk meningkatkan kemampuan para pengelola rumah sakit tersebut selain melalui
program pendidikan dan pelatihan

■ juga diperlukan pengaturan dan penegakan disiplin sendiri dari para pengelola rumah
sakit serta adanya yanggung jawab secara moral dan hukum dari pimpinan rumah sakit
untuk menjamin terselenggaranya pelayanan yang baik.
Karakteristik Kebudayaan Rumah Sakit
(Organisasi)
■ Pertama, asumsi karyawan tentang keterkaitan lingkungan organisasi yang menunjukkan bahwa
organisasi mereka didominasi dan sangat dipengaruhi oleh beberapa pihak eksternal.

■ Kedua, tentang pandangan karyawan mengenai bagaimana sesuatu itu dipandang sebagai fakta
atau tidak (kriteria realitas) dan bagaimana sesuatu itu ditentukan sebagai benar atau tidak
(kriteria kebenaran).

■ Ketiga, tentang pandangan karyawan berkenaan dengan hakikat sifat dasar manusia.

■ Keempat, mengenai asumsi karyawan tentang hakikat aktivitas manusia yang menunjukkan bahwa

aktivitas manusia itu harmoni atau selaras dengan aktivitas organisasi.

■ Kelima, berkenaan dengan asumsi hakikat hubungan manusia yang hasilnya menunjukkan bahwa hubungan
antar karyawan lebih bersifat kekeluargaan.

Anda mungkin juga menyukai