Anda di halaman 1dari 20

KORELASI HASIL UJI DISOLUSI TABLET ASAM MEFENAMAT

DENGAN EFEKTIVITAS ANALGETIK TERHADAP MENCIT

JANTAN ( Mus musculus )

SKRIPSI

Disusun Oleh

RYAN MAULIDDIYAH

NIM : 01018323

SEKOLAH TINGGI FARMASI YPIB CIREBON

PROGRAM PENDIDIKAN STRATA 1 (S.1) FARMASI

CIREBON

2021
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Asam mefenamat termasuk derivat asam N-


Obat dapat didefinisikan
arilantranilat, yang terbukti memiliki efek analgetik dan
sebagai suatu zat yang memiliki efek analgetik dan memiliki aktifitas anti
dimaksudkan untuk inflamasi. Derivat N-arilantranilat tersebut merupakan
dipakai dalam diagnosis, asam lemah dan praktis tidak larut dalam air.
mengurangi rasa sakit, (Mutschler, 1991 )
mengobati atau
mencegah penyakit pada
manusia atau hewan.
Salah satu fungsi obat Uji disolusi berguna dalam menjamin
yang paling utama ialah keseragaman satu bets, menjamin bahwa obat
memberikan kerja yang akan memberikan efek terapi yang diinginkan,
beraneka ragam dan efek dan diperlukan dalam rangka pengembangan
pada tubuh (Ansel, 1989). suatu obat baru (Ditjen POM, 1995)
1. Tablet asam mefenamat dibatasi pada merk X ( Generik ), Z
( Bermerk ) dengan dosis 32,5 mg / 20 gram BB mencit dan
dosis 65 mg / 20 gram BB mencit.

2. Korelasi uji hasil disolusi tablet asam mefenamat dengan


efek analgetik terhadap mencit putih jantan ( Mus Muscullus ).

3. Uji efektivitas analgetik menggunakan metode geliat selama 60


menit tiap 10 menit sekali.
IDENTIFIKASI MASALAH

1. Meneliti apakah hasil


2. Meneliti adanya korelasi
uji disolusi tablet asam
antara uji disolusi tablet
mefenamat dengan merk
asam mefenamat dengan
X dan merk Z terhadap
efektivitas analgetik pada
efektivitas analgetik pada
mencit putih jantan.
mencit putih jantan.
1) Apakah hasil uji disolusi tablet Asam
Mefenamat dengan Merek X dan Z
memiliki efektivitas analgetik terhadap
mencit putih jantan ( mus musculus ) ?
2) Bagaimanakah korelasi antara uji
disolusi Tablet Asam Mefenamat dengan
efek analgetik tablet Asam Mefenamat
terhadap mencit putuh jantan ( mus
musculus ) ?
TUJUAN
PENELITIAN

1. Untuk mengetahui hasil uji disolusi asam mefenamat dengan


Merk X dan Merk Z memiliki efektivitas analgetik terhadap mencit
putih jantan.

2. Untuk mengetahui korelasi antara uji disolusi tablet asam


mefenamat dengan efektivitas analgetik terhadap mencit putih
jantan.
1) Mendapatkan pengetahuan serta pemehaman tentang hasil
disolusi tablet Asam mefenamat teradap efek analgetik
terhadap mencit jantan.
2) Memberikan informasi kepada masyarakat tentang
perbedaan efek analgetik hasil disolusi tablet Aasam
Mefenamat terhadap mencit jantan
TINJAUAN
PUSTAKA
Uji disolusi adalah prosedur yang diaplikasikan/digunakan
untuk mengevaluasi karakteristik pelepasan obat dari
sediaan padat oral spert tablet kapsul gelatin keras. Latar
belakang melakukan uji disolusi adalah setiap obat
sebelum diabsopsi dari saluran cerna, terlebih dahulu
haruslah berada dalam keadaan terlarut. Jadi, utuk dapat
diabsorpsi obat ahruslah terlebih dahulu melarut /
terdisolusi dalam saluran cerna.(Agoes, 2012).

Asam mefenamat termasuk derivat asam N – arilantranilat,


yang terbukti memiliki efe analgetik. Koninasi efek ini
jarang dijumpai pada senyawa derivat tersebut. Derivat
asam N – arilantranilat tersebut merupakan asam lemah
dan praktis tidak larut dalam air.(Mutschler, 1999).

Analgetika menurut Mutchler adalah obat – obatan


yang dalam dosisi terapeutik dapat bekerja
menguragi atau menghilangkan rasa nyeri tanpa
mengilangkan kesadaran. Anagetik dikelompokan
menjadi analgetik narkotik dan analgetik non -
narkotik (Katzung, 1986)
METODE PENELITIAN

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian percobaan atau penelitian


eksperimen. Jenis penelitian ini digunakan untuk melakukan suatu percoban
( Experiment research ) menggunakan perlakuan atau percobaan pada objek
yang sedang diteliti dengan tujuan untuk mengetahui suatu gejala atau pengaruh
yang timbul terhadap variabel eksperimen sebagai akibat dari adanya perlakuan
tertentu. Dalam penelitian tru eksperimen terdapat kelompok perlakuan, kontrol
dan replikasi ( Notoatmodjo, 2005 ).

Populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah tablet


Populasi Asam Mefenamat dan Mencit.

Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah tablet


Sampel Asam Mefenamat dengan Asam Mefenamat Merk X
( Generik ) dan Z ( Bermerk ) serta Mencit Jantan.
a) Variabel Bebas
Variable bebas dalam penelitian ini adalah Tablet Asam Mefenamat X ( Generik
) dan Asam Mefenamat Z ( Bermerk) pada dosis 32.5 mg / 20 Berat Badan
Mencit dan 65 mg / 20 Berat Badan Mencit.

b) Variabel Terikat
Variabel terikat merupakan variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi
akbibat, karena adanya variabel bebas (Sugiyono,2013).
OPERASIONAL VARIABEL

Keterangan : X1

X1 : Uji disolusi tablet asam mefenamat Merk X dengan dosis 32.5 mg

/ 20 Berat Badan Mencit.


Y
Z1 : Uji disolusi tablet asam mefenamat dengan merk Z dengan dosis Z1

32.5 mg / 20 Berat Badan Mencit.

Y : Korelasi uji disolusi dengan efektivitas analgetik dengan geliat

selama 60 menit terhadap mencit putih jantan.

Keterangan : X2

X2 : Uji disolusi tablet asam mefenamat Merk X dengan dosis 65 mg /

20 Berat Badan Mencit. Y


Z2 : Uji disolusi tablet asam mefenamat dengan merk Z dengan dosis
Z2
65 mg / 20 Berat Badan Mencit.

Y : Korelasi uji disolusi dengan efektivitas analgetik dengan geliat

selama 60 menit terhadap mencit putih jantan.


Penyiapan
hewan
Uji
percobaan Disolusi

Analisis
Spektrofotometr
i

Pengujian efek Pengolaha


analgetik pada
hewan uji n Data

esimpula
ALAT DAN BAHAN
ALAT
BAHAN
1. Timbangan digital
1. Tablet Asam mefenamat 250
2. Timbangan mencit
mg
3. Batang pengaduk
2. Tablet Asam mefenamat
4. Pipet tetes
5000 mg
5. Gelas ukur
3. Alkohol 70 %
6. Beaker glass
4. Larutan Buffer fosfat pH 8.0
7. Sarung tangan & masker
8. Alat uji disolusi
9. Spektrofotometer
10. Stop watch
11. Labu tentukur
12. Spuit 1 ml
13. Sonde oral mencit
14. Bejana pengamat mencit
15. Kertas saring
16. kuvet
LANGKAH KERJA

1. Penyiapan Hewan percobaan


2. Uji Disolusi
3. Penetapan Kadar Asam Mefenamat
Tablet Secara Spektrofotometer
4. Uji Efek Analgetik Pada Mencit
a. Skema Alur Kerja Penelitian

Menyiapkan 24 ekor mencit putih jantan

Dibagi menjadi 8 kelompok perlakuan

Mencit puasa selama 6 jam

Menimbang berat badan mencit

Memberi tanda pada mencit

Memberi perlakuan sediaan uji


Diberikan tablet Diberikan tablet
asam mefenamat Diberikan tablet asam Diberikan tablet asam
asam mefenamat
merk X dosis 65 mg mefenamat merk Z mefenamat merk Z
merk X dosis 32.5
/ 20 kg BB mencit dosis 32.5 mg / 20 kg dosis 65 mg / 20 kg
mg / 20 kg BB
BB BB
mencit

Diamkan selama 30 menit

Diinduksi asam asetat 0,5 % secara intraperitoneal sebanyak 0,4 ml

Dihitung jumlah geliat masing – masing kelompok tiap selang waktu 10 menit selama
60 menit

Hasil komulatif geliat

Analisis data
SUMBER DATA

Sumber data yag diperoleh dalam penelitian ini terbagi menjadi 2


bagian, yaitu :
1) Sumber Data Primer
Sumber data primer merupakan data yang diperoleh langsung dari
objek yang diteliti. Dalam penelitian ini data prmer yang diperoleh dari
hasil penelitian langsung yang dilakukan dilaboratorium STF YPIB
Cirebon yaitu hasil uji disolusi tablet asam mefenamat terhadap
efektivitas analgetik pada mencit jantan (mus musculus)
2) Sumber Data Sekunder
Data sekunder merupakan data yang diperoleh dalam bentuk data yang
sudah jadi, seperti data dalam dokumen dan publikasi. Adapun sumber
data yang diperoleh penulis yaitu data yang didapatkan dari berbagai
macam bahan pustaka (literature study) dan jurnal penelitian ilmiah
yang berhubungan dengan hasil uji disolusi tablet asam mefenamat
terhadap efektiftas analgetik pada mencit jantan (mus musculus).
PENGUMPULAN DATA

Data yang didapat dari hasil penelitian kemudian


dikumpulkan dalam bentuk tabel. Data yang
diperoleh tersebut dapat dijadikan sebagai acuan
dalam menyususn analisa data, pembahasan serta
kesimpulan
TEKNIK PENGOLAHAN DATA
DAN ANALISA DATA

TEKNIK PENGOLAHAN
DATA

Data yang diperoleh diolah dan ANALISA DATA


dianalisa agar didapatkan data
yang mudah dipahami. Adapun
langkang – langkah yang akan 1. Uji Linearitas
dilakukan sebagai berikut : 2. Analisis Regerasi
1) Pengumpulan data Linear Sederhana
berdasarkan hasil pengujian 3. Area Under Curva
laboratorium. ( AUC )
2) Data yang diperoleh
dikumpulkan dalam bentuk tabel.
3) Analisa data dan pengolahan
data menggunakan SPSS for
windows.
4) Menyimpulkan hasil penelitian.

Anda mungkin juga menyukai