Anda di halaman 1dari 11

JENS-JENIS FORMULIR

TELEPON OPERATOR HOTEL


NAMA : FATHIA NIKEN SEKAR PRAMESTHI
KELAS : XI PH 1
Pengertian Telephone Operator
Telephone Operator adalah salah satu bagian atau section yang terdapat dalam Front
Office Department, yang bemiliki tugas sebagai petugas telepon dalam menyambungkan
panggilan yang datang baik dari dalam maupun luar hotel, serta baik itu dari tamu atau
rekan kerja di hotel.

Dalam menjalankan tugasnya Telepon Operator tentu memerlukan suatu alat guna
membantu meringankan tugasnya. Alat tersebut berupa formulir dan pearalatan elektronik.
Dengan peralatan dan formulir Telephone Operator tersebut, tentu dapat membuat
pekerjaan menjadi efektif dan efisien.

Source: https://www.dailytripp.my.id/2020/11/peralatan-dan-forrmulir-telephone.html?m=1
Telephone Message
Telephone Message adalah hormulir digunakan oleh petugas telepon untuk
mencatat pesan dari tamu ketika ada tamu yang menghubungi temannya yang
tinggal di hotel. Namun pada saat ditelepon tamu yang bersangkutan tidak ada di
kamar tamu.
Telephone Bill
Telephone Bill adalah kartu atau bill yang digunakan oleh petugas Telephone
Operator untuk mencatat tagihan tamu dalam penanganan sambungan telepon,
baik sambungan lokal, interlokal, maupun sambungan internasional.

Pada kartu ini petugas dapat mencatat sambungan telepon yang diminta, mulai
dari nama tamu, nomor kamar, nama tamu yang diminta, nomor telepon, kota
tujuan, negara tujuan, berapa lama waktu mereka ingin berbicara, dan total
pembayaran rekening sambungan telepon yang diminta.
Telephone Summary
Telephone summary merupakan formulir yang digunakan oleh telepon operator
berupa ringkasan penggunaan telepon oleh tamu yang menginap di hotel
Ringkasan telepon ini memuat data tentang nama penelepon, dengan siapa
menelepon, nomor kamar, nomr telepon yang dituju, kota tujuan, negara tujuan,
lama waktu mengadakan pembicaraan, serta harga keseluruhan yang harus
dibayar oleh tamu.
Daily Call Sheet
Formulir untuk mencatat semua telepon yang masuk ke bagian operator pada hari
itu.
Message Form
Formulir ini digunakan untuk mencatat pesan dari penelepon untuk seseorang
yang berada di hotel baik itu untuk tamu hotel, pimpinan hotel, atau karyawan
hotel.
setelah diisi formulir ini dikirimkan
kepada orang yang dituju
Wake Up Call sheet
Formulir untuk mencatat keinginan tamu yang ingin dibangunkan pada pagi hari
atau pada waktu tertentu
Telephone / Voucher Bill
Formulir ini untuk mencatat tagihan telepon tamu dalam penanganan sambungan
telepon, baik sambungan lokal, interlokal, maupun sambungan internasional.
Daily Summary Of Long Distance Call
Formulir yang digunakan oleh telepon operator berupa ringkasan penggunaan
telepon oleh tamu yang menginap di hotel.
♡TERIMA KASIH♡

Anda mungkin juga menyukai