Anda di halaman 1dari 23

Asuhan keperawatan pada orang

berkebutuhan khusus; Penyalahgunaan


NAPZA
By. Saptiah Hasnawati, SKp,.MKep,.Sp,.Kep,.J
Penyalahgunaan NAPZA(narkotika,zat
psikoaktif dan zat Adiktif)
 Zat Adiktif : suatu bahan atau zat yang apabila digunakan dapat menimbulkan
ketergantungan
 Zat psikoatif: golongan zat yang bekerja secara selektif,terutama pada otak,
sehingga dapat menimbulkan perubahan pada perilaku,emosi,kognitif,
persepsi,kesadaran seseorang; bersifat adiktif;bersifat non adiksi,obat neuroleptika
untuk gangguan jiwa psikotik dan obat anti depresi
 Narkotika : Ganja,Opioida, Kokain (UU Narkotika No 9 1996)
 UU RI No 22 1997,Tentang narkotika :
NARKOTIKA GOLONGAN I (HEROIN, KOKAIN,GANJA)
NARKOTIKA GOLONGAN II (MORFIN,PETIDIN,TURUNANNYA DALAM GOLONGAN TERSEBUT
NARKOTIKA GOLONGAN III( KODEIN,GARAM-GARAM NARKOTIKA DALAM GOLONGAN
TERSEBUT
JENIS NARKOTIKA
NO JENIS EFEK
1 OPIUM (OPIAT) ADIKSI,PERASAAN
BERSEMANGAT,PUSING/MABUK,LIBIDO
MENINGKAT
2 MORFIN ADIKSI, TURUNAN OPIUM,PERASAAN
EUFORIA,KONSTIPASI,BERKERINGAT,
TAKIKARDI,GELISAH,MULUT KERING,
MENIMBULKAN PINGSAN
3 HEROIN/PUTAW ADIKSI,TURUNAN MORFIN,EFEK LEBIH
CEPAT DAN KUAT,NAADI LEMAH,
HIPOTENSI,RELAKS,PUPIL
MENGECIL,MEMBENTUK DUNIA
SENDIRI,MENYENDIRI,
BERBOHONG,MENIPU,IMPOTENSI,KONS
TIPASI,GANGGUAN EMOSI
4 GANJA/CIMENG ADIKSI,ZAT TETRAHIDRPKANABINOL,
KANABINOL, KANABIDIOL;
BERFANTASI,TAKIKARDI,EUFORIA,AGR
ESIF,GANGGUAN TIDUR,SULIT
9 ALKOHOL PERASAAN BEBAS TANPA
BATAS,SENANG,MENIMBU
LKAN KEBINGUNGAN,
TIDAK MAMPU
BERJALAN.
10 INHALANSIA/SOLVEN BERNAFAS LAMBAT,TIDAK
MAMPU MENGAMBIL
KEPUTUSAN,JALAN
SEMPOYONGAN,HALUSINA
SI,MUAL, PERILAKU
AGRESIF,HENTI JANTUNG
11 PSIKOTROPIKA: ADIKSI,TAKIKARDI,HEART
I : MDMA,EKSTASI,LSD THUMPS,DEMAM,TIDAK
II : AMFETAMIN,FENSIKLIDIN,RITALIN BISA
III : FENOBARBITAL,FLUITRAZEPAM TIDUR,GELISAH,MENJADI
IV : DIAZEPAM,BROMAZEPAM,NITRAZEPAM PEMBERANI,
GEMETAR,BERKERINGAT,
HAL YANG DIALAMI JIKA SESORANG
MEMGGUNAKAN NAPZA
 INTOKSIKASI: SISTEM SARAF PUSAT (TELER),PERUBAHAN
MEMORI,PERILAKU,KOGNITIF,ALAM PERASAAN DAN KESADARAN
 PUTUS ZAT: KONDISI BILA BERHENTI MEMAKAI ZAT MUNCUL GEJALA-GEJALA
WITHDRAWL
 SETIAP JENIS NAPZA MEMPUNYAI GEJALA YANG BERBEDA
FAKTOR PREDISPOSISI DAN PRESIPITASI
PENGGUNAAN NAPZA

 FAKTOR BIOLOGI
 FAKTOR PSIKOLOGI
 FAKTOR SOSIOKULTURAL
FAKTOR BIOLOGI

 GENETIK
 METABOLIK
 PENYAKIT KRONIS
FAKTOR PSIKOLOGIS

 TIPE KEPRIBADIAN(ANSIETAS,DEPENDEN,ANTISOSIAL,DEPRESI)
 HARGA DIRI RENDAH
 DISFUNSI KELUARGA
 DISPROBLEM SOLVING
 RASA BERMUSUHAN DENGAN KELUARGA
 INDIVIDU DENGAN PERASAAN TIDAK AMAN
FAKTOR SOSIAL KULTURAL

 MASYARAKAT YANG AMBIVALENSI


 NORMA KEBUDAYAAN PADA BANGSA DAN SUKU TERTENTU
 LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL
 REMAJA YANG BROKENHOME
 PERSEPSI DAN PENERIMAAN MASYARAKAT TERHADAP ZAT ADIKTIF
STRESSOR PENGGUNAAN ZAT ADIKTIF

 1. PENGAKUAN TEMAN SEBAYA


 2. MENCARI KESENANGAN, RILEKS DALAM PEKERJAAN, PERTEMANAN
 3. KEHILANGAN ORANG YANG BERARTI
 4. DIASINGKAN OLEH LINGKUNGAN
 5. KETEGANGAN DALAM MENJALANI KEHIDUPAN
 6. BANYAK ZAT TERSEBUT DI LINGKUNGAN
 7. PENGARUH DAN TEKANAN
 8. PESAN YANG MENYESATKAN
PENYAKIT FISIK YANG DIAKIBATKAN

 CELLULITIS
 SEPTICEMIA
 HIV
 HEPATITIS B & C
 SIROSIS
 BRONCHITIS
 GASTRITIS
 PENYAKIT KELAMIN
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN
PENYALAHGUNAAN NAPZA
 PENGKAJIAN
 FISIK,EMOSIONAL,SOSIAL,INTELEKTUAL,SPIRITUAL
 POHON MASALAH: CORE PROBLEM
HALUSINASI

RESIKO
MENCEDERAI DIRI

Koping indivu tidak


efektif
DIAGNOSA KEPERAWATAN(NANDA)

 Gangguan persepsi sensori pada penggunaan halusinogen


 Gangguan proses pikir
 Gangguan hubungan social
 Harga diri rendah
Prinsip penatalaksanaan keperawatan

 BIOLOGIS
 Tahap 1 ; memberikan asugan keperawatan yang aman dalam fase withdrawl
 Tahap 2; memberikan asuhan humanisttik dengan memelihara martabat klien
 Tahap 3;memberikan terapi yang sesuai; terapi farmakologis
 Tahap 4; pemulihan sepanjang hidup
PSIKOLOGIS

 BERSAMA-SAMA MENGEVALUASI PENGALAMAN YANG LALU DAN


MENGIDENTIFIKASI ASPEK POSITIF UNTUK DIGUNAKAN MENGATASI KEGAGALAN
 MENCEGAH KEKAMBUHAN
 BERSIFAT INDIVIDUAL
SOSIAL

 KONSELING KELUARGA
 TERAPI KELOMPOK
 SELF HELP GROUP THERAPY
 BERGABUNG DALAM COMMUNITY THERAPEUTIK: (ASRAMA) MEMBANGUN PRIBADI YANG
KOKOH:
 - SLOGAN ATAU NILAI POSITIF
 - MORNING MEETING
 - TALKING TO;SALING MENGINGATKAN
 LEARNING EXPERIENCE
 PERTEMUAN KELOMPOK (ALUMNI PENGGUNA)
 PERTEMUAN UMUM
PRINSIP IMPLEMENTASI KEPERAWATAN
(YOSEP)
 PRAYER ( PENDEKATAN AGAMA)
 RECONCILITION OF FAMILIY
 ENVIROMENT CONDUSIF
 STAGEMENT: DON’T TRY (SAY NO)
 TIME MANAJEMENT
 ACTIVITY OF DYNAMIC
 SUBJECT
 INFORMATION OF IMPACT
RISET KUALITATIF(SAPTIAH); RECOVERY
(PEMULIHAN)
 PEMULIHAN PADA INDIVIDU YANG MENGGUNAKAN NAPZA DAN MENGALAMI
GANGGUAN JIWA
 5 TEMA
 Manifestasi gangguan jiwa yang dirasakan tidak dominan yang menyertai,
 Pengalaman yang bervariasi dalam menjalankan rehabilitasi pada individu dual
diagnosis
 Upaya individu untuk lebih baik,
 Harapan ke depan yang lebih baik,
 Pengalaman di usia remaja sebelum mengalami dual diagnosis
IMPLEMENTASI

MASALAH KEPERAWATAN IMPLEMENTASI


KOPING INDIVIDU TIDAK EFEKTIF S.D TUJUAN: KLIEN MAMPU UNTUK
TIDAK MAMPU MENGATASI KEINGINAN MENGATASI KEINGINAN MENGGUNAKAN
MENGGUNAKAN ZAT: ZAT ADIKTIF
-SAKAU INDIVIDU:
MEMMAKSA PETUGAS UNTUK MEMAKAI - IDENTIFIKASI SITUASI YANG
ZAT MENYEBABKAN TIMBULNYA SUGESTI
NYERI, GANGGUAN POLA TIDUR, - IDENTIFIKASI PERILAKU KETIKA
GELISAH,TAK BERDAYA, SUGESTI KUAT SUGESTI DATANG
- DISKUSIKAN CARA MENGALIHKAN
PIKIRAN DARI SUGESTI “ YANG LEBIH
POSITIF”
- LATIHAN MENGGUNAKAN KATA-KATA
“ INGIN HIDUP LEBIH SEHAT”, MASA
DEPAN PENTING”, “MASIH ADA
HARAPAN”.
KELOMPOK:
MASALAH KEPERAWATAN IMPLEMENTASI
INTOLERANSI AKTIVITAS S.D KURANG TUJUAN: KLIEN MAMPU MENINGKATKAN
MOTIVASI UNTUK SEMBUH AKTIVITAS TERUTAMA MENGISI WAKTU
DATA : LUANG
- BOSAN
- TIDAK BEKERJA DAN TIDAK SEKOLAH KLIEN :
- TIDAK TERLIBAT PEKERJAAN RUMAH - IDENTIFIKASI
POTENSI/HOBI/AKTIVITAS YANG
MENYENANGKAN
- DISKUSIKAN MANFAAT AKTIFITAS
- BANTU MERENCANAKAN
AKTIFITAS(SUSUN JADWAL)
- MOTIVASI UNTUK MELAKUKAN
AKTIVITAS SECARA TERATUR
MASALAH KEPERAWATAN
GANGGUAN HUBUNGAN /INTERAKSI SOSIAL
DISTRESS SPIRITUAL
PERUBAHAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DAN ADL
GANGGUAN KESADARAN SOMNOLENT S.D INTOKSIKASI OBAT SEDATIF HIPNOTIK
GANGGUAN PEMUSATAN PERHATIAN
EVALUASI

 KEMAMPUAN KLIEN MENGATASI KEINGINAN MENGGUNAKAN ZAT


 PERILAKU : BERANI MENGATAKAN TIDAK TERHADAP TAWARAN PENGGUNAAN
ZAT DAN MENYURUH PERGI
 HUBUNGAN KLIEN-KEUARGA TERJALIN BAIK, KOMUNIKASI EFEKTIF,BERSAMA
UNTUK MENGATASI MASALAH DIHADAPI BERSAMA.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai