Anda di halaman 1dari 12

Kebutuhan Kelapa Sawit

FAKTOR YANG
MEMBUAT
KEBUTUHAN KELAPA
SAWIT SEMAKIN
MENINGKAT

KEBUTUHAN PANGAN PERMINTAAN


ERTAMBAHNYA KOSMETIK
OPULASI

PENGGUNAAN ENERGI
ALTERNATIF
KEBUTUHAN ˄ PERMINTAAN ˄
SOLUSI > PENINGKATAN PRODUKSI
1. Penggunaan Benih Unggul
2. Teknis Budidaya
3. Lama Penyinaran Matahari
4. Suhu
5. Curah Hujan dan Kelembaban
6. Jenis Tanah
7. Ikhtiar dan berdoa
UPAYA
MENINGKATK
AN
PRODUKTIVIT
AS
PERTANIAN
KELAPA
1. Penggunaan Benih
Unggul
Mutu benih kelapa sawit sangat nyata
mempengaruhi hasil dan kualitas tandan
kelapa sawit. Oleh karena itu penggunaan
benih unggul merupakan persyaratan utama
dalam pengembangan budidaya kelapa sawit.
2. Teknis Budidaya
Beberapa poin yang perlu diperhatikan dalam
budidaya kelapa sawit yaitu : pengolahan
lahan, perawatan tanaman, panen, dan pasca
panen.
3. Lama Penyinaran
Matahari
lama penyinaran matahari yang baik
untuk kelapa sawit adalah 5-7 jam per hari.
4. Suhu
Kelapa sawit dapat bertumbuh dengan suhu
terendah 18 oC dan tertinggi 32 oC. Diluar
suhu tersebut, pertumbuhan kelapa
sawit tidak akan optimal dan cenderung
lambat.
5. Curah Hujan dan Kelembaban
Daerah penanaman yang ideal
untuk budidaya kelapa sawit adalah dataran
rendah yakni antara 200-400 meter di atas
permukaan laut. Pada ketinggian tempat
lebih 500 meter di atas permukaan laut,
pertumbuhan kelapa sawit ini akan terhambat
karena suhu yang rendah dan produksinya
pun akan rendah.
6. Jenis Tanah
Jenis tanah yang baik untuk bertanam kelapa
sawit adalah tanah latosol, podsolik merah
kuning, hidromorf kelabu, aluvial, dan
organosol/gambut tipis.
7. Ikhtiar dan
berdoa
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai