Anda di halaman 1dari 14

PROMOSI DAN MUTASI

KARYAWAN
TUJUAN PROMOSI

• memberikan pengakuan, jabatan, dan imbalan jasa yg semakin besar


kepada karyawan yg berprestasi kerja tinggi.
• Dapat menimbulkan kepuasan dan kebanggaan pribadi, status sosial yg
semakin tinggi, dan penghasilan yg semakin besar.
• merangsang agar karyawan lebih bergairah bekerja, berdisiplin tinggi, dan
memperbesar produktivitas kerjanya.
• menjamin stabilitas kepegawaian dengan direalisasinya promosi kepada
karyawan dengan dasar dan pada waktu yg tepat serta penilaian yg jujur.
• Kesempatan promosi dapat menimbulkan keuntungan berantai (multiplier
effect) dalam perusahaan karena timbulnya lowongan berantai.
• Memberikan kesempatan kepada karyawan untuk mengembangkan
kreativitas dan inovasinya yg lebih baik demi keuntungan optimal
perusahaan.
• menambah/memperluas pengetahuan serta pengalaman kerja para
karyawan dan ini merupakan daya dorong bagi karyawan lain
• mengisi kekosongan jabatan karena pejabatnya berhenti.
JENIS –JENIS PROMOSI
• PROMOSI SEMENTARA; TERJADI JIKA SEORANG
KARYAWAN DINAIKKAN JABATANNYA UNTUK
SEMENTARA KARENA ADANYA JABATAN YG LOWONG
YG SEGERA HARUS DIISI
• PROMOSI PERMANEN; MENAIKKAN JABATAN
SEORANG KARYAWAN DARI SUATU JABATAN KE
JABATAN YG LEBIH TINGGI KRN KARYAWAN TSB TELAH
MEMENUHI SYARAT UNTUK DIPROMOSIKAN.
SIFATNYA TETAP DAN WEWENANG, TANGGUNG
JAWAB, GAJINYA AKAN NAIK

Anda mungkin juga menyukai