Anda di halaman 1dari 9

Mata kuliah ini memberikan kemampuan

kepada peserta didik untuk mengaplikasikan DESKRIPSI


Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal SINGKAT MK
yang service excellent dengan
memperhatikan aspek agama, sosial dan
budaya dan etika perundang-undangan yang
didasari pengetahuan, sikap dan keterampilan
serta hasil evidence based dalam praktek
antenatal yang menggunakan pendekatan
manajemen kebidanan yang berfokus pada
upaya preventif dan promotif , dan
memberikan asuhan kehamilan berdasarkan
kebutuhan ibu hamil, tahapan perkembangan
kehamilan serta deteksi dini komplikasi serta
pendokumentasiannya.
CP-MK MK1
MENUNJUKKAN SIKAP
BERTANGGUNGJAWAB
ATAS PEKERJAANNYA
DALAM MEMBERIKAN
PELAYANAN DAN
ASUHAN KEBIDANAN
SEBAGAI AHLI MADYA
KEBIDANAN
MK2
MENGUASAI PENGETAHUAN
TENTANG KONSEP ANATOMI,
FISIOLOGI TUBUH MANUSIA DAN,
BIOLOGI REPRODUKSI YANG
BERKAITAN DENGAN KONSEPSI,
KESEHATAN REPRODUKSI DAN
PERKEMBANGAN MANUSIA
SEHINGGA DAPAT MELAKUKAN
ASUHAN KEBIDANAN DI
TATANAN PELAYANAN
MK3
MENGUASAI KONSEP SOSIAL
BUDAYA YANG BERKAITAN
DENGAN SIKLUS
REPRODUKSI PEREMPUAN
SEHINGGA DAPAT
MELAKUKAN ASUHAN
KEBIDANAN DI TATANAN
PELAYANAN KESEHATAN
MK4
MENGUASAI KONSEP AL ISLAM
KEMUHAMMADIYAHAN DALAM
MELAKUKAN PRAKTIK KEBIDANAN
SEHINGGA DAPAT MENERAPKAN
ASUHAN KEBIDANAN YANG
BERBASIS ISLAMI DI TATANAN
PELAYANAN KESEHATAN
MK5
MAMPU MEMBERIKAN ASUHAN
KEBIDANAN DASAR PADA KEHAMILAN
NORMAL, DETEKSI DINI, DAN
PENANGANAN AWAL
KEGAWATDARURATAN SERTA
RUJUKAN DENGAN MENGUNAKAN
MANAJEMEN KEBIDANAN SESUAI
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
(SOP), KODE ETIK PROFESI DAN
TANGGAP BUDAYA DI TATANAN
PELAYANAN KESEHATAN DAN
KOMUNITAS
MEDIA PEMBELAJARAN

Perangkat Lunak Perangkat Keras

Power Point Laptop


Infocus
Video Phantom
MATERI PEMBELAJARAN/ POKOK BAHASAN
1. ANATOMI FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA (C4)

2. PROSES TERJADINYA KONSEPSI DILIHAT DARI ASPEK AGAMA, SOSIAL BUDAYA DAN
ETIKA HUKUM PERUNDANG- UNDANGAN (C4)

3. PERUBAHAN FISIOLOGI YANG TERJADI PADA TUBUH SEORANG WANITA HAMIL


DILIHAT DARI ASPEK PSIKOLOGI, AGAMA DAN SOSIAL BUDAYA (C4)

4. KONSEP DASAR ASUHAN KEHAMILAN SESUAI KEBUTUHAN IBU (C6, A4, P5)

5. DIAGNOSA KEHAMILAN BERDASARKAN NILAI AGAMA, PSIKOLOGI, KOMUNIKASI


DAN KONSELING DENGAN EMPATI (C6, A4, P5)
LANJUTAN….
6.FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN BERDASARKAN
ASPEK AGAMA, PSIKOLOGIS, SOSIAL BUDAYA DAN ETIKA HUKUM
PERUNDANG- UNDANGAN (C4A4P5)

7.KEBUTUHAN DASAR IBU HAMIL SESUAI TAHAP PERKEMBANGANNYA


BERDASARKAN NILAI AGAMA, SOSIAL BUDAYA DAN ETIKA HUKUM
PERUNDANG- UNDANGAN (C4A5P5)

8.ASUHAN PADA ADAPTASI FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS DALAM MASA


KEHAMILAN TRIMESTER I, II DAN III (C4A5P5)

9.DOKUMENTASI KEBIDANAN DALAM KEHAMILAN DAN PERSIAPAN


RUJUKAN PADA KASUS KEGAWATDARURATAN (C6A4P4).

Anda mungkin juga menyukai