Anda di halaman 1dari 10

TELAAH DAN KRITISI DISERTASI

Pengaruh Ekstrak Daun Sukun Terhadap Glukosa Darah Puasa dan Profil Lemak
Prediabetes Di Kabupaten Maros

OLEH
HASNIATI
K0132210551
IDENTITAS DISERTASI

Judul Pengaruh Ekstrak Daun Sukun Terhadap


Glukosa Darah Puasa Dan Profil Lemak
Prediabetes Di Kabupaten Maros

Peneliti Junedi Sitorus

Tahun 2021

isntitusi Program Doktoral Ilmu Kesehatan


Masyarakat Universitas Hasanuddin
RINGKASAN DISERTASI
Penelitian ini untuk melihat pengaruh ekstrak daun sukun terhadap penurunan glukosa darah
puasa dan profil lemak pada pasien prediabetes di Kabupaten Maros. Penelitian ini menggunakan
metode eksperimen dengan rancangan double-blind, Randomized controlled trials (RCT) pre and post
test. Populasi dalam penelitian ini mengambil seluruh penduduk yang ada disemua wilayah kerja
puskesmas yang ada di Kabupaten Maros dengan jumlah sampel sebanyak 74 responden yang
kemudian dibagi menjadi 2 kelompok yaitu kelompok intervensi sebanyak 34 responden yang
diberikan kapsul daun sukun dan kelopok kontrol sebanyak 34 responden yang menerima placebo.
Hasil penelitian ini menunjukkan terjadi penurunan kadar glukosa darah puasa secara bermakna
pada kelompok intervensi (114,89±6,6 vs 9873±4,8 nilai p=0,000). terjadi penurunan Kolesterol total
secara bermakna pada kelompok intervensi (229,27±35,2 vs 195,73±23,6 nilai p=0,000), terjadi
peningkatan bermaka kolesterol HDL pada kelompok intervensi (60,97±9,9 vs66,43±10,5 nilai p =
0,000). Kolesterol LDL terjadi penurunan bermakna pada kelompok intervensi (160,05±9,9 vs
147,05±10,5 nilai p=0,000),trigliserida terjadi penurunan bermakna pada kelompok intervensi
(159,86±19,1 vs 145,54±16,2 nilai p=0,000).
a. Penulisan abstrak tidak dalam 1 paragraf, akan
tetapi dipenggal menjadi 3 paragraph
b. Penulisan kata kunci belum spesifik dan
memasukkan kata kunci yang tidak ditemukan di
abstrak yaitu penggunan kata toleransi glukosa
terganggu
a. Pada latar belakang terdapat Pengertian Diabetes
Melitus tipe 2 dan pengertian prediabetes yang
semestinya terdapat pada Bab II Tinjauan Pustaka.

b. Isi latar belakang telalu banyak sampai 9 halaman.


c. Terdapat beberapa paragraf yang tidak memiliki
sitasi. sebaiknya setiap apragraf minimal 3-4 sitasi
relevan dari hasil penelitian apalagi penelitian ini
menggunakan 170 sumber rujukan pustaka
d. Susunan paragraf belum memenuhi kriteria yg
baik (paragraph yang baik terdiri dari 5-7 kalimat,
Setiap paragraf memuat satu kalimat inti yang
diikuti oleh 5-7 kalimat penjelas)
Uraian rumusan masalah langsung dituliskan
dalam bentuk pertanyan penelitian, tidak
menjelaskan statement of problem terlebih
dahulu sehingga tidak menunjukkan urgensi
penelitian ini.
Variable Keterangan
Metodologi a. Populasi dalam penelitian ini mengambil seluruh
penduduk yang ada disemua wilayah kerja puskesmas
yang ada di Kabupaten Maros , tidak menyebutkan
jumlahnya. Semestinya dalam mengambilan sampel
yang diambil hanya populasi yang mengalami
prediabetes. Populasi inilah yang menjadi dasar
dalam menentukan sampel sizenya.
b. Tidak ada penjelasan tentang bagaimana cara
mengontrol diet dan aktifitas fisik pada pasien
prediabetes selama diberikan intervensi 28 hari
Variable Keterangan
Faktor pemicu a. Penelitian ini untuk melihat pengaruh pemberian
ekstrak daun sukun terhadap glukosa darah puasa
pasien prediabetes, akan tetapi yang dinilai selain
glukosa darah puasa juga profil lemak.
b. Tidak ada penjelasan tentang bagaimana cara
mengontrol diet dan aktifitas fisik dimana fariabel diet
dan aktifitas fisik merupakan variable perancu yang
sangat menentukan kadar glukosa darah puasa dan
kadar lemak pada pasien prediabetes selama diberikan
intervensi selama 28 hari dimana setiap minggu
dilakukan pengukuran glukosa darah puasa dan kadar
profil lemak.
Variabel Keterangan
Hasil dan pembahasan Di pembahasan untuk hasil uji daun sukun
penelitian yang mendukung bukan tentang
sukun akan tepai kayu kuning, daun kelor, kulit
buah okra merah,

Typing Error Masih banyak ditemukan kesalahan pengetikan


seperti tulisan bahasa latin tidak ditulis miring

Sitasi atau referensi Penelitian ini menggunakan 170 sumber rujukan


pustaka akan tetapi penulis kurang melakukan
pharaprase. Dimana Setiap paragraph minimal 3-
4 sitasi yg relevan untuk menguatkan body of
knowledge.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai