Anda di halaman 1dari 13

Om Swastyastu

Laporan
On the job training
F & b service On job training
Keramas sacred river keramas sacred river
Nama :I Komang Agus Setiawan
no :07
kelas :Xll Tb 1
Sejarah keramas sacred river

Berawal dari tahun 2014 Seorang warga desa keramas


Mempunyai impian untuk memperbaiki sebuah pura
bernama Pura Dalem Sekah.Pura ini ditemukan Pada abad
ke-7 dimana masyarakat pada saat itu masih hidup
berpindah-pindah tempat (nomaden).

Demi menjaga kelestarian pura tersebut,maka dibuatlah


yayasan Yang bergerak dibidang keagamaan.Untuk
mengatasi kekurangan biaya pada yayasan tersebut Maka
didirikanlah sebuah resort yang kita kenal sebagai keramas
sacred river retreat and resort.
Kepemilikan hotel
Resort Keramas sacred river di
resmikan Pada tanggal 14 februari
2019,tepatnya di hari kasih sayang
dan konsep dari resort ini adalah
rumah tua yang penuh kasih sayang
dengan Arsitek lokal yaitu Bapak I
Ketut Arjawa selaku Owner di
keramas sacred river.
Fasilitas keramas sacred river

Tersedia wifi gratis di Atraksi Akses kolam renang


Internet
semua kamar wisata 24 jam

Tersedia pemanggang
Gratis parkir mandiri Parkir Outdoor
barbekyu dan taman
di properti

Makanan Tersedia akses pijat


Tersedia restoran dan Spa
minuman untuk tamu
dan bar
Tersedia wifi gratis di
semua kamar

Tersedia wifi gratis di


semua kamar
Struktur organisasi
Owner
I ketut arjawa

Operation manager
Dewa suardika

Accounting Asasales marketing


Dewa Dalem Agus Suarjana

Security Garden Front office Housekeeping FF & b service F& b product


Eka saputra Sumantra Made arta Alit Adi Putra Arik kusuma Suparta

Jaya Kusuma Pasek Riska Ngurah yuda Joni Kadek Edi

Gede Yuda
Mahardika Lolik Wayan Esa Yunita Kadek Adi

Kkadek Beni
Lasia Dinda Rassita
Tugas dan tanggung jawab
Owner Food pruduction
Owner adalah Pimpinan tertinggi dalam Suatu departement yang bertugas atas
sebuah hotel bertugas dan bertanggung pembuatan makan yang akan disajikan
jawab atas seluruh kinerja hote. untuk tamu?

Operational manager F & b service


Operational manager adalah bawahan dari Suatu departemen yang bertanggung jawab
owner bertugas untuk membantu tugas atas penyajian hidangan yang sebelumnya
tugas owner. dibuat oleh food production.

Front office Accounting


Salah satu departemen yang bertugas dan Suatu departemen yang memiliki tugas
bertanggung jawab atas pelayanan kepada sebagai pengatur keuangan mulai dari
tamu mulai dari Tamu memesan hingga pengluaran dan pemasukan.
meninggalkan kamar.

Housekeeping Sales marketing


Suatu departement yang bertanggung jawab Departemen yang bertanggung jawab atas
atas kebersihan dan kerapian yang ada di penjualan dan pemasaran product-product
seluruh area hotel. hotel agar dapat diminati oleh para calon
tamu.
Kendala dan keberhasilan

Kendala

• Merasa canggung karena mesti beradaptasi


dengan lingkungan baru.
• Merasa bingung karena belum tahu apa yang
harus dilakukan.
• Kurangnya Pengetahuan tentang seluk beluk
villa .

Keberhasilan
• Penulis mendapat pengalaman tentang cara
bekerja di dunia industri.
• Penulis mengetahui fasilitas yang ada di villa.
• Penulis mendapat pengetahuan untuk melayani
tamu dengan baik.
Simpulan Dan saran

Simpulan Saran

• Bahwa Pelaksanaan praktek kerja • Penulis berharap agar kerjasama yang


nyata merupakan suatu kegiatan yang sudah terjalin antara pihak hotel dan
sangat bermanfaat umtuk Siswa agar villa dapat dipertahankan dan terus
lebih meningkatkan pengetahuan yang ditingkatkan.
diterima oleh perusahaan dan sekolah. • Para karyawan agar lebih bersabar
• SMK sebagai lembaga pendidiakan dalam menghadapi anak-anak
pariwisata mempunyai tujuan yang trainee.
sangat baik yaitu terjalinnya hubungan • Kepada pihak sekolah agar lebih
antara lembaga pendidikan dengan meningkatkan materi pengetahuan
industri. yang merupakan bekal bagi siswa
Any Question?
Om Shanti Shanti Shanti Om

Anda mungkin juga menyukai