Anda di halaman 1dari 13

Sterilisasi

Sandra wati 211030700465


Siti Selma M.S 211030700439
Sri Sulistiyani 211030700438
Syifaa Fahriza A.S 211030700466
Zulfa Hayunimah 211030700469
Pengertian Sterilisasi
Steril adalah suatu keadaan dimana suatu zat bebas dari mikroba hidup,baik yang potogen
(menimbulkan penyakit) maupun apatogen/non patogen(tidak menimbulkan penyakit),baikdalam
bentuk vegetatif (siap untuk berkembang biak ) maupun dalam spora (dalam keadaan statis,tidak
dapat berkembang biak,tetapi melindungi diri dengan lapisan pelindung yang kuat).
Sterilisasi didalam laboratium mikrobiologi menjadi bagian yang penting untuk menghindari hasil
positif palsu. Sterilisasi terhadap alat dan bahan sebelum pelaksaan kegiatan pratikum
mikroobiologi membantu hasil atau identifikasi yang akurat terhadap pemeriksaan mikrobiologi
Sterilisasi didefisikan sebagai upaya intik membunuh mikroorganisme termasuk dalam bentuk
spora.Desinfeksi merupakan proses untuk merusak organisme yang bersofat togen, namun tidak
dapat mengeliminasi dalam bentuk spora.
Sterilisasi dapat dilakukan baik dengan metode fisika maupun kimia
Proses Sterilisasi

Proses sterilisasi terjadi dengan memaparkan energi thermal dalam bentuk panas
kering/basah,zat kimia dalam wujud cair/gas maupun bentuk radiasi terhadap suatu
benda dalam waktu tertentu
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam
sterilisasi

 Sterilisator (alat untuk mensteril) harus siap pakai, bersih, dan masih berfungsi

• Peralatan yang akan di sterilisasi harus dibungkus dandiberi label yang jelas dengan menyebutkan
jenisperalatan, jumlah dan tanggal pelaksanaan sterilisasi

• Penataan alat harus berprinsip bahwa semua bagiandapat steril

• Tidak boleh menambah peralatan dalam sterilisator sebelum waktu mensteril selesai

• Memindahklan alat steril ke dalam tempatnya dengankorentang steril

• Saat mendinginkan alat steril tidak boleh membukapembungkusnya, bila terbuka harus dilakukan
sterilisasiulang.
Alasan melakukan sentralisasi

Ada 3 alasan utama untuk melakukan sterilisasi

1. Untuk mencegah transmisi penyakit


2. Untuk mencegah pembusukan material oleh mikroorganisme
3. Untuk mencegah kompetisi nutrien dalam media  pertumbuhan sehingga
memungkinkan kultur organisme spesifik berbiak untuk keperluan sendiri
(seperti  produksi ragi) atau untuk metabolitnya (seperti untuk memproduksi
minuman dan antibiotika).
Macam Macam Sterilisasi
Metode Metode Metode Panas Metode
Kimia Panas uap Kering Sinar UV

Dalam metode Metode panas uap adalah Sterilisasi yang terakhir adalah
kimiawi,sterilisasi yang metode sterilisasi yang Metode panas kering menggunakan metode sinar
dilakukan menggunakan menggunakan uap adalah proses sterilisasi UV.sebagai sebuah
zat-zat kimia.jadi,alat-alat menggunakan sterilisator sinar,memang pada dasarnya
bertekanan.uap tersebut
kering atau dry heat sinar UV bisa membawa
medis yang memang bisa dihasilkan dari panas yang bahaya untuk manusia.Namun
terkena air akan direndm diciptakan sedemikian rupa sterilizer. Dalam
sinar UV sebenernya bisa
kedalam larutan kimia agar bisa mematikan virus penggunaannya, biasanya
digunakan untuk melakukan
yang bisa mematikan dan bakteri berbahaya.agar panas akan diradiasikan ke sterilisasi juga.bahkan sinar
kuman,bakteri,dan virus. bisa mendapatkan uap seluruh ruangan UV tidak hanya berbicara
Bisa dibilang metode panas bertekanan yang menggunakan media tebtabg sterilisasi satu ruang
kimiawi menjadi metode baik,maka perlu sterilizer yang memiliki dirumah sakit.Dengan sinar Uv
yang paling awal dilakikan mendidihkan air lalu bentuk menyerupai yang diatur sedemikian
dalam sterilisasi dipadukan dengan tekanan inframerah. rupa,maka ruangan rumah sakit
tinggi tersebut bisa steril dari hal-hal
bahaya.
METODE STERILISASI

Metode sterilisasi dapat digolongkan menjadi dua, yaitu metode


sterilisasi dengan cara panas dan sterilisasi dengan cara dingin.
Metode sterilisasi dengan cara panas dibagi menjadi sterilisasi panas
kering (menggunakan oven pada suhu 160-180⁰C selama 30-240
menit), dan sterilisasi panas basah (menggunakan autoklaf dengan
suhu 121⁰C dengan tekanan 15 psi, selama 15 menit).
STERILISASI DALAM FARMASI

Sediaan farmasi steril adalah sediaan farmasi yang


memenuhi syarat bebas dari mikroorganisme, selain
syarat fisika dan kimia tertentu. Sedangkan
pengertian alat kesehatan steril adalah alat
kesehatan yang memenuhi syarat bebas dari
mikroorganisme.
Thank you!
Penanya
1. Diani=proses strerilisasi terdapat kesalahan efek apa yang dapat terjadi
2. Mutiara=proses sterilisasi autoklaf
3. Hafiz= Pembusukan material dalam mikroorganisme itu seperti apa
4. dinda= metode sterilisasi cara dingin seperti apa

Anda mungkin juga menyukai