Anda di halaman 1dari 13

Perilaku

konsumen

kelompok 1
Dosen pengampu
Basuki Rahmat S,Pt,M.M

1. Deni Rohmansyah
2. Ludi ana
3. Sinah Mawarni
Apa pentingnya mempelajari perilaku
konsumen ?

Perilaku konsumen merupakan masalah yang rumit. Para pemasar harus


mempelajari perilaku konsumen, karena sebuah perusahaan atau pemasar akan
dapat mencapai tujuannya bila dapat memahami kebutuhan dan keinginan
konsumen dan mampu memenuhinya dengan cara yang lebih efisien dan efektif
dibanding pesaing.
Pengertian perilaku

Perilaku adalah tindakan atau aktivitas dari manusia itu sendiri yang mempunyai bentangan
arti yang sangat luas antara lain : berjalan, berbicara, menangis, tertawa, bekerja, kuliah,
menulis, membaca, dan sebagainya.
Perilaku juga diartikan sebagai suatu reaksi psikis seseorang terhadap lingkungannya, reaksi
yang dimaksud digolongkan menjadi dua, yakni :
 bentuk pasif (tanpa tindakan nyata atau konkrit)
 dalam bentuk aktif (dengan tindakan konkrit)
Pengertian Konsumen

Konsumen adalah hal yang perlu diperhatikan, jika suatu perusahaan atau pedagang tidak
memiliki konsumen, maka akan sia-sia barang yang diperdagangkan.
Oleh karena itu agar dapat memahami konsumen maka harus mengerti Konsumen itu dan
siapa konsumen itu.
Pengertian Perilaku Konsumen

Perilaku konsumen adalah proses yang dilalui oleh seseorang / organisasi dalam mencari,
membeli, menggunakan, mengevaluasi, dan membuang produk atau jasa setelah dikonsumsi
untuk memenuhi kebutuhannya. Perilaku konsumen akan diperlihatkan dalam beberapa tahap
yaitu tahap sebelum pembelian, pembelian, dan setelah pembelian.
Ciri ciri konsumen

 Konsumen membeli dan menggunakan barang sesuai dengan kebutuhannya.


 Barang yang dipilih memberikan keguanaan optimal bagi dirinya.
 Konsumen memilih barang yang mutuanya terjamin.
 Konsumen membeli barang yang harganya sesuai.
Faktor utama yang memengaruhi
perilaku konsumen
• Faktor internal
• a. Persepsi (Persepsi individu tentang informasi tergantung pada pengetahuan,
pengalaman, pendidikan, minat, perhatian, dan sebagainya.)
• b. Keluarga (Keluarga mempunyai pengaruh yang sangat kuat pada perilaku pembeli,
karena dalam suatu keluarga antara satu anggota keluarga dengan yang lain mempunyai
pengaruh dan peranan yang sama pada saat melakukan pembelian sehari-hari.)
• c. Pengetahuan (Pengetahuan kedua yang harus dimiliki konsumen adalah pengetahuan
pembelian yang mencakup bermacam-macam potongan informasi yang dimiliki oleh
konsumen dan berhubungan erat dengan produk.)
Faktor utama yang memengaruhi
perilaku konsumen
• d. Kelompok usia (Usia memengaruhi seseorang dalam pengambilan keputusan.
Anak-anak mengambil keputusan dengan cepat, tidak terlalu banyak
pertimbangan. Ketika membuat keputusan, remaja sudah mulai
mempertimbangkan beberapa hal; mode, desain, dll. Mereka cenderung
emosional. )
• h. Gaya hidup (Gaya hidup dalam pandangan ekonomi menunjukkan bagaimana seorang
individu mengalokasikan pendapatannya dan bagaimana pola konsumsinya.)
Faktor utama yang memengaruhi
perilaku konsumen
– FAKTOR EKSTERNAL
• a. Budaya (Budaya memengaruhi perilaku konsumen yang tercermin pada cara hidup,
kebiasaan, dan tradisi dalam permintaan akan bermacam-macam barang dan jasa yang
ditawarkan.)
• b. Kelas sosial (kelas social mengacu pada pengelompokan orang yang sama dalam
perilaku berdasarkan posisi ekonomi mereka dalam pasar. )

• c. Keanggotaan dalam suatu kelompok (Suatu kelompok akan memengaruhi perilaku


anggotanya, termasuk dalam pengambilan keputusan pembelian produk.)
Membangun dan Mempertahankan Hubungan
yang Baik dengan Konsumen

1. Nilai konsumen

2. Kepuasan konsumen

3. Kepercayaan konsumen

4. Loyalitas konsumen
Jenis-jenis konsumen

a. Pelanggan/konsumen menurut UU
b. Konsumen trend setter.
c. konsumen yang mudah dipengaruhi,
d. konsumen yang terakhir (Value seeker),
e. Konsumen pemula,
f. Konsumen curiga,
g. Konsumen pengadu domba,
h. Konsumen pengutil,
Kesimpulan

Perilaku konsumen adalah perilaku konsumen yang ditunjukan melalui pencairan,


pembelian, pengguna, pengevaluasian, dan penentuan produk atau jasa yang
mereka harapan dapat memuaskan kebutuhan mereka.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai