Anda di halaman 1dari 28

ILMU KESEHATAN

MASYARAKAT
PENANGGULANGAN
LIMBAH
LIMBAH

Adalah zat – zat / benda – benda yang


sudah tidak terpakai lagi baik yang
berasal dari rumah – rumah maupun
dari sisa – sisa proses industri dan
telah dibuang
LIMBAH INI DIBAGI ;

 Faeces dan Urine ( Human Excreta )

 Air limbah ( Sewage )

 Sampah ( Refuse )

 Bahan buangan dari sisa – sisa


proses industri ( Industrial Waste )
AIR LIMBAH DIBEDAKAN ATAS :

 Domestic Sewage, yaitu air limbah yang


berasal dari perumahan.

 Industrial Sewage, yaitu air limbah yang


berasal dari sisa – sisa proses industri.
PENGATURAN / PENGAWASAN
PEMBUANGAN AIR LIMBAH

a. Mencegah pengotoran sumber air untuk


keperluan rumah tangga.
b. Menjaga bahan pangan seperti sayuran yang
dicuci dengan air sungai.
c. Melindungi sumber air untuk hewan ternak.
d. Menghindari pencemaran air permukaan,
mencegah bau busuk dan pemdangan yang
tidak sedap.
CARA PEMBUANGAN AIR LIMBAH

 Dengan Pengenceran ( Disposal by Dilution ), Yaitu dengan cara


membuang air limbah ke sungai, danau atau laut, sehingga terjadi
pengenceran air limbah tersebut.

 Cesspool , Yaitu dengan membuat sumur pada tanah berpasir ( porous ),


sehingga air limbah yang ditampung pada sumur tersebut dapat meresap
ke dalam tanah

 Seepage Pit ( Sumur Resapan ), Merupakan sumur tempat menampung


air limbah yang telah mengalami pengolahandalam sisrtim lain,
misalnya dari aqua privy atau septic tank.d) Septik Tank Septik tank

 Sistem Riool, Merupakan cara pembuangan air limbah di kota – kota.


Semua air limbah baik dariperumahan maupun perusahaan dialirkan ke
system riool.
PAH
SAM
SAMPAH DI BEDAKAN MENJADI ;

1. Sampah organik dan anorganik


2. Sampah mudah dan sukar terbakar
3. Sampah yang mudah dan sukar
membusuk
SAMPAH MENURUT KARAKTERISTIKNYA ;
 Garbage, merupakan jenis sampah yang terdiri dari sisa
potongan hewan atau sayur-sayuran yang beral dari proses
pengolaha, persiapan, pembuatan dan penyediaan makanan
yang sebagian besar mudah membusuk, lembab dan
mengandung sejumlah air.

 Rubbish, merupakan sampah yang mudah atau sukar


terbakar, berasal dari rumah tangga, pusat perdagangan dan
kantor yang tidak termasuk garbage.

 Ashes ( Abu ), merupakan sisa pembakaran dari bahan yang


mudah terbakar.
NEXT …
 Street sweeping ( Sampah jalanan ), berasal dari
pembersihan jalanan dan trotoar

 Dead animal ( bangkai binatang ), yaitu bangkai binatang


yang mati karena bencana alam, penyakit atau kecelakaan.

 Hausehold refuse ( Sampah pemukiman ), yaitu sampah


campuran yang berasal dari rubbish, garbage, ashes, dari
pemukiman.

 Sampah Industri

 Demolition Industri , yaitu sampah hasil penghancuran


gedung/bangunan
CARA PEMBUANGAN SAMPAH
 Land fill, sampah dibuang pd tanah yang rendah.

 Sanitary
land fill, sampah dibuang pada tempat yang rendah
kemudian ditutup lagi dengan tanah.

 Individual incineration, pembuangan sampah dengan cara


dibakar.

 Incinerationdengan incinerator khusus, yaitu pembakaran


dgn alat pembakar sampah khusus (incinerator).

 Pulverization,semua sampah baik garbage maupun rubbish


dihaluskan dengan alat khusus, kemudian dibuang ke laut.
NEXT …

 Composting, sampah2 dari logam, gelas, dan


lainnya dipisahkan kemudian sampah dihaluskan
untuk selanjutnya dibuat menjadi kompos

 Hogfeeding, sampah jenis garbage spt sisa


sayuran dpt dibuang menjadi makanan ternak

 Recycling, bagian2 sampah yang masih dapat


dipakai di daur ulang, sehingga bisa bermanfaat
kembali.
NEXT …
 Aspek kesehatan:
Sampah dapat memberikan tempat tinggal bagi
vektor penyakit.

 Aspek lingkungan:

Estetika lingkungan, penurunan kualitas udara,


pembuangan sampah ke saluran air akan menyebabkan
pencemaran air.

 Aspeksosial masyarakat:
Pengolahan sampah yang kurang
baik mencerminkan status keadaan sosial masyarakat.
KESEHATAN PERUMAHAN
SYARAT PERUMAHAN SEBAGAI
BERIKUT
Memenuhi Kebutuhan Fisiologis

 Suhu ruangan harus dijaga berkisar antara 20– 28 oC


 Harus cukup mendapat penerangan baik siang hari
maupun malam .
 Harus mempunyai ventilasi
 Dinding ruangan dibuat sedemikian rupa sehingga
kedap suara, dari luar maupundari dalam.
 Ada halaman yang cukup untuk bermain anak –
anak.
NEXT …

Memenuhi Kebutuhan Psikologis

 Keadaan dan pengaturan rumah harus


memenuhi tata keindahan.
 Adanya jaminan kebebasan yang cukup bagi
anggota keluarga.
 Sedapat mungkin anggota keluarga yang
meningkat dewasa mempunyai kamar sendiri.
 Harus ada ruangan untuk berkumpul bersama
dan untuk menerima tamu.
NEXT …

Perlindungan Terhadap Penularan Penyakit 

 Untuk mencegah penularan penyakit diperlukan


sarana air bersih, fasilitas pembuangan air kotor,
tersedianya tempat pembuangan kotoran dan sampah,
fasilitas penyimpanan makanan, menghindari adanya
intervensi dari serangga dan hama atau hewan lain
yang dapat menularkan penyakit.
 Agar dalam keadaan tidur tetap sehat, diperlukan
luas kamar tidur sekitar 5 meter persegi perkapita.
A R A
L U S I UD
PO
SUMBER POLUSI UDARA

 Asap – asap dari pabrik, kendaraan bermotor,


rumah tangga dan sebagainya.
 Debu tanah

 Virus dan bakteri dari pernafasan penderita

 Tepung sari dan spora tumbuhanBentuk / sifat


fisik dari benda – benda yang mengotori
udaradapat berupa debu, gas, atauuap. Polutan
kimia berbahaya yang mengotori udara
PENGARUH POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT 
 Akibat yang segera : Polusi udara dapat
menyebabkan sakit mendadak, bahkan menyebabkan
kematian
Misalnya kebocoran pada pabrik ammonia dapat
menyebabkan warga disekitar pabrik menderita sesak
napas, bahkan dapat berakibat kematian.

 Akibat yang tidak segera ; Udara kotor yang


terhirup dapat menyebabkan daya tahan tubuh
menurun sehingga tubuh mudah diserang penyakit
seperti TBC, bronchitis bahkan kanker paru – paru
USAHA – USAHA PENCEGAHAN POLUSI
UDARA

 Setiap pabrik diwajibkan melakukan pengolahan terlebih


dahulu terhadap asap pabriknya sebelum dibuang ke
udara bebas.

 Untuk kendaraan bermotor, digunakan bahan bakar yang


sedikit mencemari udara, seperti bahan bakar gas atau
bahan bakar sinar matahari.

 Melakukan penghijauan kota, karena tumbuh – tumbuhan


dapat menghasilkan oksigen pada siang hari disamping
menyerap karbondioksida dari udara. Oleh alam.
U SI AI R
POL
SUMBER PENCEMARAN AIR
MELIPUTI ;
• Limbah rumah tangga
• Industri
• Pertanian
• Pertambangan minyak lepas pantai
• Kebocoran kapal tanker
PENGARUH POLUSI AIR TERHADAP
MASYARAKAT ;
• Rusaknya biota air sebagai sumber kehidupan
jika kadar oksigen kurang dari 5mg/L
• Menimbulkan cacat janin, kerusakan syaraf,
bahkan kematian jika manusia mengkonsumsi
produk laut yang mengandung polutan beracun
• Rusaknya ekosistem karena pertumbuhan
ganggang terlalu cepat yang dipacu oleh residu
pestisida yang tidak terukur.
JAGA LAH
KEBERSIH
AN

Anda mungkin juga menyukai