Anda di halaman 1dari 28

Konsetual Model dan Teori

Keperawatan
By :
DEWI EKA PUTRI
Filosofi
 Filosofi adalah studi mengenai kebijaksanaan,
dasar-dasar pengetahuan, dan proses yang
digunakan untuk mengembangkan dan
merancang pandangan mengenai suatu
kehidupan.
 filosofi bisa terdiri dari logika, hukum-hukum
suatu realita, etika, estetika, metafisi dan
epistimologi.
Falsafah Keperawatan
 Keperawatan adalah suatu bentuk
pelayanan profesional yang merupakan
bagian integral dari layanan kesehatan,
didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan.

 Keperawatan: keyakinan perawat terhadap


nilai-nilai keperawatan yang menjadi
pedoman dalam memberikan asuhan
keperawatan.
Konsep
 Konsep dapat disebut juga ide-ide, yaitu
kesan-kesan yang abstrak dari lingkungan
yang diorganisir melalui symbol-symbol
yang nyata.
 Misalnya konsep mengenai obyek, sifat-sifat
kejadian dan lain-lain.
 Kumpulan dari konsep-konsep ini akan
menyusun kerangka konseptual atau model
konseptual
Model konseptual
 Model konseptual merupakan suatu
kerangka kerja konseptual, sistem atau
skema yang menerangkan tentang
serangkaian ide global tentang
keterlibatan individu, kelompok, situasi,
atau kejadian terhadap suatu ilmu dan
pengembangannya
Model Konseptual Keperawatan

 Menguraikan situasi yang terjadi dalam


suatu lingkungan atau stresor yang
mengakibatkan seseorang individu
berupaya menciptakan perubahan
yang adaptif dengan menggunakan
sumber-sumber yang tersedia
 Model konseptual keperawatan memiliki area
berupa fenomena ilmu keperawatan yang
melibatkan empat konsep, yaitu manusia,
lingkungan, kesehatan dan keperawatan
dikenal dengan Paradigma keperawatan:

1. Manusia sebagai pribadi yang utuh dan unik.


Konseptualisasi keperawatan memandang manusia
sebagai makluk biopsikososial yang berinteraksi
dengan keluarga, masyarakat,dan kelompok lain
termasuk lingkungan fisiknya.
2. Lingkungan yang merupakan sumber awal
masalah/ stresor namun juga pendukung bagi
individu, kelompok maupun masyarakat.
3. Kesehatan merupakan rentang sehat – sakit,
yang hanya dapat terputus ketika seseorang
meninggal.
4. Keperawatan merupakan komponen penting
dalam perannya sebagai faktor yang
mempengaruhi/penentu pulih atau meningkat
keseimbangan kehidupan seseorang (klien).
Gambaran hubungan antar konsep
dalam paradigma keperawatan.
MANUSIA

LINGKUNGAN KEPERAWATAN

SEHAT/
KESEHATAN
Teori
 Teori adalah kumpulan konsep-konsep,
definisi-definisi dan usulan-usulan yang
memproyeksikan sebuah pandangan
sistematis atau fenomena dengan
merangsang hubungan-hubungan
khusus diantara konsep-konsep untuk
keperluan penggambaran, penjelasan,
perkiraan, dan atau mengendalikan
fenomena.
Conceptual
model ≠ Theory

How may
it be different ?
The Holarchy of Contemporary Nursing Knowledge

Metaparadigm Most abstract

Philosophies

Conceptual Models

Theories

Methodologies Most concrete

Jacqueline Fawcett, PhD, RN, FAAN


Professor, May, 2006.
Teori keperawatan
Usaha-usaha untuk menguraikan atau
menjelaskan fenomena mengenai
keperawatan.

Teori keperawatan digunakan untuk


menguraikan atau menjelaskan fenomena,
menjelaskan hubungan antar konsep.
 Teori keperawatan digunakan untuk
menyusun suatu model yang berhubungan
dengan konsep keperawatan.
 Karakteristik teori keperawatan :
Teori keperawatan mengidentifikasi dan
menjabarkan konsep khusus yang
berhubungan dengan hal-hal nyata dalam
keperawatan shg teori keperawatan didasarkan
pada kenyataan-kenyataan yang ada di alam
 Teori keperawatan juga digunakan berdasarkan alasan-
alasan yang yang sesuai dengan kenyataan yang ada

 Teori harus konsisten sebagai dasar-dasar dalam


mengembangkan model konsep keperawatan

 Dalam menunjang aplikasi, teori harus sederhana dan


sifatnya umum sehingga dapat digunakan pada kondisi
apapun dalam praktik keperawatan

 Teori dapat digunakan sebagai dasar dalam penelitian


keperawatan sehingga dapat digunakan dalam pedoman
praktik keperawatan
Tujuan Teori
 Support the development of knowledge
through thesis and contestability
 Explains and predicts outcomes
 Supports decision making
 Embeds goals and outcomes for the client
and by implication for the nurse
 Supports modeling of processes of nursing
Teori Keperawatan sebagai salah satu bagian penting
perkembangan ilmu keperawatan dan pengembangan
profesi keperawatan,
Tujuannya sbb :

 Dapat memberikan alasan tentang kenyataan yang


dihadapi dlm pelayanan keperawatan, baik bentuk
tindakan atau bentuk model praktek keperawatan shg
berbagai permasalahan dapat teratasi

 Membantu para anggota profesi perawat untuk


memahami berbagai pengetahuan dlm pemberian
askep kemudian dpt memberikan dasar dalam
penyelesaian berbagai masalah keperawatan.
 Membantu proses penyelesaian masalah dalam
keperawatan dengan memberikan arah yang jelas
bagi tujuan tindakan keperawatan sehingga segala
bentuk dan tindakan dapat dipertanggungjawabkan.

 Dapat memberikan dasar dari asumsi dan filosofi


keperawatan sehingga pengetahuan dan
pemahaman dlm tind keperawatan dapat terus
berkembang
Contoh Pada Teori Roy
1. PERSONS
An adaptive system with coping processes
Described as a whole comprised of parts
functions as a unity for some purpose
Includes people as individuals or in groups
(families, organizations, communities, nations,
and society as a whole) …………..
2. ENVIRONMENT
All conditions, circumstances, and influences
surrounding and affecting the development
and behavior of persons and groups with
particular consideration of mutuality of person
and earth resources
Three kinds of stimuli: focal, contextual, and
residual
3. HEALTH
Health: a state and process of being and
becoming integrated and whole that reflects
person and environmental mutuality
Adaptation: the process and outcome
whereby thinking and feeling persons, as
individuals and in groups, use conscious
awareness and choice to create human and
environmental integration
4. NURSING
Nursing is the science and practice that
expands adaptive abilities and enhances
person and environment transformation
Nursing goals are to promote adaptation for
individuals and groups in the four adaptive
modes, thus contributing to health, quality of
life, and dying with dignity
Tingkatan Teori
1. Meta-theory (Theory building - values etc)
2. Grand theory (Broad conceptual frameworks
- not testable e.g. Leininger theory of
transcultural care)
3. Middle Range theory (Narrower and testable
e.g. Peplau)
4. Practice Theory(situational theory - focuses
on the way in which nursing is practised e.g.
Norton’s theory of nursing elderly people))
Perbedaan Antara Model Konseptual Dan Teori
Keperawatan Dapat Dilihat Melalui Tabel
Berikut Ini (Fawcet 2005) :
Model konseptual Teori keperawatan
 Abstrak  Relatif lebih konkrit
 Konsep umum dari suatu  Konsep spesifik dan derifat dari
fenomena  suatu model konseptual
 Hubungan yang umum antar  Hubungan spesifik antar konsep-
konsep-konsep konsep
 Memberikan latar refensi khusus  Menyempitkan dan lebih
yang menunjukkan bagaimana menspesifikkan fenomena yang
mengobservasi dan ada dalam konseptual model;
menginterpretasi fenomena memberikan struktur yang relatif
keterkaitan terhadap disiplin konkrit dan spesifik untuk
ilmu tersebut mempresentasikan teka teki awal
dari perilaku, situasi dan kejadian
Conceptual Model Theory

 abstract  group of concepts


impressions that describe a
organized into pattern of reality
symbols of reality  Research
 Can be tested, questions, study
changed, or used variables
to guide research  Derived of
 An early of conceptual models
development
theory process

Anda mungkin juga menyukai