Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN PRAKTIK

 
 
MANAJEMEN PENGELOLAAN PELAYANAN KEBIDANAN
DI PUSKESMAS SIULAK DERAS
TAHUN 2023
DOSEN PEMBIMBIN
ATIKA FADHILAH D N

OLEH:
PEDORA DESIA
LELANI
PO71242220169

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAMBI


JURUSAN KEBIDANAN PROGRAM STUDI
PENDIDIKAN PROFESI BIDAN
BAB I
Latar Belakang

Pelaksanaan asuhan tersebut digunakan metode dan pendekatan


yang disebut manajemen kebidanan. Metode dan pendekatan
digunakan untuk mendalami permasalahan yang dialami oleh
klien, dan kemudian merumuskan permasalahan tersebut serta
akhirnya mengambil langkah pemecahannya. Manajemen
kebidanan membantu proses berfikir bidan dalam melaksanakan
asuhan dan pelayanan kebidanan (Buku 50 Tahun IBI. 2017)
 Puskesmas Siulak Deras merupakan lembaga pusat kesehatan
masyarakat pelaksana pemerintahan Kabupaten Kerinci untuk
mendukung tercapainya Kabupaten yang sehat dengan meningkatkan
kinerja pegawai di Puskesmas Siulak Deras sesuai visi dan misi
puskesmas yang dicantumkan. Pelayanan yang diberikan oleh
Puskesmas Siulak Deras meliputi pelayanan rawat jalan. Banyaknya
pasien yang datang ke Puskesmas Siulak Deras menuntut pelayanan
yang maksimal sesuai dengan visi dan misi Puskesmas Siulak Deras
dalam memberikan pengobatan dan penyembuhan terhadap pasien,
namun pelayanan yang diberikan bukan hanya sebatas kuratif dan
rehabilitatif saja tapi lebih mengutamakan kepada pelayanan promotif
dan preventif ( Profil puskesmas Siulak Deras. 2023)
 Tujuan
Tujuan Khusus
Tujuan Umum

 Manfaat
 Bagi poltekkes Kemenkes Jambi
 Bagi Puskesmas Siulak Deras
 Bagi Pemberi Asuhan
BAB II
TINJAUAN TEORI
 

 Tinjauan Umum Tentang Puskesmas


Penyelenggaraan UKM tingkat pertama
Penyelenggaraan UKP tingkat pertama

 Tinjauan Umum Tentang Manajemen


Defenisi Manjemen
Fungsi Manajemen
Ruang Lingkup Manajemen
Subsistem Manajemen Kesehatan
BAB III
TINJAUAN LAHAN
 
 Gambaran Umum Puskesmas
 Sejarah Puskesmas
 Puskesmas Siulak Deras berdiri pada tahun 1990. Terletak di kecamatan Gunung Kerinci
yang mempunyai wilayah kerja 1 Kelurahan dan 6 desa yaitu:
 Wilayah kerja Puskesmas terdiri dari 1 Kelurahan 6 desa:
 Kelurahan Siulak Deras
 Desa Siulak Deras Mudik
 Desa Ujung Ladang
 Desa Siulak Tenang
 Desa Sungai Batu Gantih
 Desa Sungai Batu Gantih Hilir
 Desa danau Tinggi
Puskesmas Siulak Deras merupakan Puskesmas Rawat Jalan yang merupakan salah satu Puskesmas yang ada
di kecamatan Gunung Kerinci yang terletak di Kelurahan Siulak Deras Kabupaten Kerinci Jarak dari Ibu Kota
± 15 KM. Wilayah kerja Puskesmas Rawat Jalan Siulak Deras dengan luas 51532 Ha.
 

 Adapun batas wilayah kerja Puskesmas Rawat Jalan adalah:

 Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Kayu Aro

 Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Siulak

 Sebelah Barat berbatasan dengan wilayah kerja Simpang Tutup

 Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Bungo


Visi, Misi dan Tata Nilai Puskesmas
Visi
Visi Puskesmas Siulak Deras adalah :
Terwujudnya Kecamatan Sehat Secara Mandiri

Misi

Misi Puskesmas Siulak Deras adalah:

Memberikan pelayanan kesehatan yang prima

meningkatkan akses pelayanan kesesahatan dengan mengedepankan upaya promotif dan

prenventif

Mendorong kemandirian masyarakat untuk hidup sehat melalui Gerakan Masyarakat Hidup

Sehat ( GERMAS)

Menguatkan peran puskesmas melalui strategi program indonesia sehat dengan pendekatan

keluarga

Membina dan meningkatakan kemitraan bersama masyrakat melalui lintas program dan lintas

sektoral
 Jenis-Jenis Pelayanan Kesehatan
1. Program Pelayanan Kesehatan dasar
2. Program Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Menular (P2M)
3. Program Kesehatan Lingkungan
4. Program KIA dan KB
5. Program Gizi Masyarakat
6. Program Posyandu Usila
7. Program Promosi Kesehatan
Pengumpulan Data
Tenaga Jumlah tenaga kesehatan yang ada di Puskesmas Siulak Deras yaitu berjumlah 72
orang yang terdiri dari PNS dan Tenaga Kerja Sukarela (TKS).

 Berdasarkan observasi yang dimulai pada hari senin tanggal 20

Maret s/d 8 April 2023 didapatkan bahwa Poli KIA KB di

Puskesmas Siulak Deras dalam memberikan asuhan kebidanan

dan pelayanan menerapkan konsep woman centered care.


 Analisa Masalah
Setelah dilakukan observasi analisa yang didapat :
1. Tenaga dan Pasien (M1-Man)
Cakupan Pelayanan Wilayah Setempat ( PWS KIA KB) masih rendah
2. Bangunan Sarana dan Prasarana (m2-Material)
Air mengalir di tempat cuci tangan rusak / wastafel rusak
3. Metode Pemberian Asuhan Kebidanan (M3-Methode)
Konsep Women Centered Care sudah diterapkan
4. Pembiayaan
Tidak ditemukan masalah
5. Fungsi perencanaan
Visi dan misi di ruangan KIA KB tidak ada karena visi misi yang ada masih
mengacu pada visi misi Puskesmas
6. Fungsi Pengorganisasian
Tidak ditemukan masalah
7. Fungsi Pengarahan
Tidak ditemukan masalah
8. Fungsi Pengendalian
Pada status pasien rekam medik sudah terisi dengan baik
Survey kepuasan pelanggan yang tidak dilakukan
BAB IV
PENUTUP
 
 Kesimpulan

 Berdasarkan hasil dari praktik manajemen kebidanan yang dilakukan di Ruang KIA KB
Puskesmas Siulak Deras dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

 Model praktek menajemen kebidanan di ruang KIA& KB Puskesmas Siulak Deras


Kecamatan Gunung Kerinci dengan pendekatan 5M ( Man, Material, Methods, Money,
Mutu) sebagian sudah dilaksanakan dengan optimal dan sudah mulai diaplikasikan
bertahap.
Analisis situasi dan identifikasi manajemen pengelolaan pelayanan
kebidanan di ruang KIA& KB telah dilakukan dengan hasil

 Wastafel cuci tangan dengan air mengalir rusak


 Cakupan KIA KB yang masih rendah
 Survey kepuasan pelanggan yang tidak dilakukan
 Visi dan misi di Ruang KIA & KB masih satu dengan puksesmas
Fungsi perencanaan manajemen pengelolaan pelayanan kebidanan
dapat dilakukan di ruang KIA & KB dengan hasil antara lain:
 Mengejar target pencapaian program dengan kunjungan
rumah
 Melakukan survey kepuasan
 Membuat visi dan misi ruang KIA & KB yang terpisah dengan
visi dan misi Puskesmas Siulak Deras.
Saran
 Bagi Poltekkes Kemenkes Jambi
Hasil penulisan semoga dapat menambah wawasan dan ilmu khusunya mahasiswa
kebidanan dalam menerapkan manajemen pengelolaan pelayanan kebidanan.
 Bagi Puskesmas Siulak Deras
Semoga dapat menjadi referensi untuk meningkatkan pengetahuan serta dapat
mengaplikasikan manajemen pengolaan pelayanan kebidanan yang profesional serta dapat
meningkatkan mutu pelayanan kebidanan.
 Bagi Pemberi Asuhan
Semoga dapat menambah pengetahuan, keterampilan terhadap praktek dan teori
serta meningkatkan kemampuan dalam penerapan manajemen pengolaan pelayanan
kebidanan 
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai