Anda di halaman 1dari 10

SUMBER HUKUM TATA NEGARA

OLEH:
PROF. Dr. I DEWA GEDE ATMADJA, S.H., M.S.
FAKULTAS HUKUM
UNWAR
2018
SUMBER-SUMBER HTN  ASAL ATURAN HUKUM DI BIDANG HTN
YANG MENJADI DASAR KEKUATAN MENGIKAT
AGAR ATURAN HUKUM ITU DIPATUHI OLEH SETIAP
ORANG.

PADA UMUMNYA SUMBER HTN MENCAKUP:


1) UUD & PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN.
2) YRISPRUDENSI PERADILAN
3) KONVESI KETATANEGARAAN (CONVENTION OF CONSTITUTION).
4) HUKUM INTERNASIONAL (TRAKTAT=PERJANJIAN INTERNASIONAL).
5) DOKTRIN ILMU HUKUM TATA NEGARA.

SUMBER HTN INGGRIS, MENURUT A.V. DICEY, DALAM BUKUNNYA “AN INTRODUCTION TO THE STUDY OF
TH E law of the CONSTITUTION” (suatu pengantar studi hukum konstitusi), terdiri dari:
pertama, the law of constitution, YANG BERKARAKTER HUKUM mencakup:
1) DOCUMENT OF HISTORICAL (dokumen sejarah), seperti: magna charta, 1215 (piagam
agung); petition of right atau bill of right, 1689 (ham).
2) STATUTE (uu) yang ditetapkan oleh parlemen.
3) COURT DECISIONS (putusan-putusan pengadilan).
4) JUDGE MADE LAW (asas-asas & hukum kebiasaan yang telah dikuatkan oleh putusan pengadilan).
KEDUA, THE CONVENTION OF THE CONSTITUTION (KONVENSI
KETATANEGARAAN, MENCAKUP:
1) HABITS (KEBIASAAN-KEBIASAAN);
2) TRADITIONS (TRADISI-TRADISI);
3) CUSTOM (ADAT-ISTIADAT);
4) PRACTICES AND USAGE (PRAKTEK-PRAKTEK & PEDOMAN BERPRILAKU)
CATATAN: MENURUT WADE & PHLLIPS, TERBENTUKNYA “KONVENSI KETATANEGARAAN”,
MELALUI TIGA CARA YAITU:
(1) PRAKTEK KEBIASAAN (HABITS) CONTOH DI INDONESIA PERIODE I BERLAKUNYA UUD 1945
AWAL KEMERDEKAAN, “PENUNJUKAN PERDANA MENTERI OLEH PRESIDEN
SUKARNO SELALU BERASAL DARI PEMIMPIN ATAU KOALISI PARPOL YANG
MEMPUNYAI SUARA/KURSI TERBANYAK DALAM KNIP”.

(2) KEPATUTAN (EXPEDIENCY) CONTOH DI Indonesia, penggunaan hak prerogatiF presiden


dalam penunujkan anggota knip SESUDAH PERUNDINGAN DENGAN WAPRES.

(3) “KETENTUAN YANG BERDASARKAN PERSETUJUAN YANG DINYATAKAN “ (express


agreement) contoh di Indonesia, maklumat pemerintah 14 nopember 1945 tentang perubahan kabnet dari
sistem presidensial ke sistem parlementer. Atas ksepakatan pemerintah & bp knip yang berfungi sebagai
“parlemen”.
Tanpa mengubah teks uud 1945 (lihat, ismail suny, pergeseran kekuasaan
eksekutif, aksara baru, Jakarta, 1977, HAL. 39)-
SUMBER HTN INDONESIA TERDIRI ATAS:

SUMBER HUKUM MATERIAL  PANCASILA;

DAN SUMBER HTN FORMAL MENCAKUP:

1) UUD NEGARA RI TAHUN 1945 ;


2) UU YANG BERKAITAN DENGAN KELEMBAGAAN NEGARA;
3) TRAKTAT (PERJANJIAN INTERNASIONAL BAIK BILATERAL
MAUPUN MULTILATERAL);
4) PUTUSAN-PUTUSAN MK & MA (YURISPRUDENSI DI BIDANG
KETATANEGARAAN);
5) KONVENSI KETATANEGARAAN
6) DOKTRIN (pendapat ahli HTN). (lihat I dewa gede atmadja,
hukum konstitusi problematika konstitusi Indonesia sesudah,
perubahan uud 1945, setara press.; malang, 2010, hal. 10)
 BAGAN SUMBER HTN INDONESIA

SUMBER Pancasila
MATERIAL

SUMBER
HUKUM
TATA
NEGARA
1. UUD NRI 1945
2. UU arti luas
3. Traktat
4. Putusan- Putusan
MK dan MA
SUMBER
5. Konvensi
FORMAL
Ketatanegaraan
6. Doktrin
SUMBER HUKUM MATERIAL

 Pancasila sebagai dasar negara merupakan landasan dan sumber dalam membentuk dan
menyelenggarakan negara hukum.
 Undang-Undang Nomor 12 tahun 2011 tentang Pembentukan Perundang-undangan bahwa
Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum negara. Penempatan Pancasila
sebagai sumber dari segala sumber hukum negara, yaitu sesuai dengan Pembukaan
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945, bahwa Pancasila
ditempatkan sebagai dasar dan ideologi negara serta sekaligus dasar filosofis bangsa dan
negara
SUMBER HUKUM FORMAL

Sumber hukum dalam arti formal adalah sumber hukum yang dikenali dari bentuk formalnya.

Dengan, mengutamakan bentuk formalnya itu, sumber norma hukum itu haruslah mempunyai
bentuk hukum tertentu yang bersifat mengikat secara hukum.
SUMBER-SUMBER HTN
Pengertian
Sumber hukum adalah segala sesuatu yang dapat menimbulkan aturan
hukum serta tempat ditemukannya aturan-aturan hukum.
Sumber hukum material adalah faktor-faktor masyarakat yang
mempengaruhi pembentukan hukum (pembuat undang-undang, keputusan
hakim, dsb), atau faktor-faktor yang ikut mempengaruhi materi (isi) dari
aturan hukum, atau tempat dari mana materi hukum itu diambil.
Sumber hukum Formal adalah tempat atau sumber darimana suatu
peraturan memperoleh kekuatan hukum, atau sumber yang berkaitan
dengan bentuk atau cara yang menyebabkan peraturan hukum itu formal
berlaku, yang dapat ditemukan dalam berbagai bentuk aturan hukum yang
ada.
Peraturan Perundang-Undangan

 Tanpa dasar peraturan perundang-undangan, pemerintah tidak memiliki kewenangan yang


bersifat memaksa.
 Dengan dasar wewenang yang diberikan oleh undang-undang/ peraturan daerah,
pemerintah dapat membentuk keputusan
METODE HTN  CARA KERJA DALAM MENGKAJI HTN, YAITU:

1) METODE SISTIMATISERING  MENYUSUN SECARA SISTIMATIS PENDAPAT AHLI- AHLI


HTN DARI LITERATUR YANG ADA.

2) METODE YURIDIS NORMATIF PENGKAJIAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN PERATURAN


PERUNDANG-UNDANG & PENDEKATAN KONSEP.

3) METODE YURIDIS- HISTORIS-SOSIOLOGIS ATAU FUNGSIONAL MENGKAJI DENGAN HTN


DARI PENDEKATAN HUKUM, SEJARAH & SOSIOLOGI.

4) METODE HISTORIS-KOMPARATIF  PENGKAJIAN DARI PERKEMBANGAN SJARAH


KELEMBAGAAN NEGRA DALAM DIMENSI KOMPARASI/PERBANDINGAN BEBERAPA
NEGARA.

5) METODE EMPIRIS- TEORITIS  PENGKAJIAN DENGAN PENDEKATAN PELAKSANAAN


KONSTITUSI-KONSTITUSI DENGAN ANALISIS DAN SINTESIS PENDAPAT PARA AHLI
(LIHAT DJOKOSUTONO, HUKUM TATA NEGARA, DIHIMPUN OLEH ARUN ALRASJID, GHALIA
INDONESIA JAKARTA, 16-17).

Anda mungkin juga menyukai