Anda di halaman 1dari 11

Pendidikan Pancasila

Oleh : M. Aditya Pardiyanto


Pancasila Formal dan Material
Bagan Skema
FORMAL

MATERIIL MATERIIL
IDEAL

AKAR NILAI KEHIDUPAN


PANCASILA: BERMASYARAKAT,
BUDAYA, STRUKTUR SOSIAL, BERBANGSA,
ALIRAN PIKIRAN, AGAMA BERNEGARA
2 (DUA) Pengertian tentang Pancasila

 Pancasila Formal; pengertian abstrak


yang berupa ide-ide tokoh perumus
Pancasila yang dituangkan dalam
rumusan tertulis
 Pancasila Material; nilai-nilai Pancasila
yang hidup dan berkembang dalam
sejarah, peradaban, agama, hidup
ketatanegaraan dan lembaga sosial.
PROSES TERJADINYA PANCASILA DARI
MATERIIL KE FORMAL
1. Proses Faktual
2. Proses Rasional
PROSES PANCASILA FORMAL MENJADI
KATEGORI OPERASIONAL DIMAKNAI
PROSES TRANSFORMASI

KATEGORI KATEGORI KATEGORI


TEMATIS IMPERATIF OPERATIF

PANCASILA NORMA ASASI


NORMA HUKUM
FORMAL/TEORI
PENGERTIAN PANCASILA
1. Pengertian Secara Etimologis
 ‘Panca’ (lima). Syila (batu sendi/dasar), Syiila
(peraturan tingkah laku yang baik
2. Pengertian Secara Historis
 Proses perumusan Pancasila diawali dalam sidang
BPUPKI pertama (29 Mei- 1 Juni 1945) dan
Sidang BPUPKI kedua (10-16 Juli 1945)
3. Pengertian Secara Terminologis
 Rumusan-rumusan Pancasila yang berbeda dalam
sejarah ketatanegaraan Indonesia.
PENGERTIAN PANCASILA
Menurut Muhammad Yamin, dalam bahasa Sangsekerta perkataan
“PANCASILA” memiliki dua macam arti yaitu; “Panca” artinya lima.
“Syila” vocal i pendek artinya “batu sendi”, “alas”, atau “dasar”. “Syiila”
vocal i panjang artinya “peraturan tingkah laku yang baik”. Panca Syila
bermakna “berbatu sendi lima” secara harfiah “dasar yang memiliki lima
unsur”. Panca Syiila bermakna “lima aturan tingkah laku yang penting”.
Ir. Soekarno, Pancasila adalah isi jiwa bangsa Indonesia yang turun-
temurun sekian abad lamanya terpendam bisu oleh kebudayaan Barat.
Dengan demikian, Pancasila tidak saja falsafah negara, tetapi lebih luas lagi,
yakni falsafah bangsa Indonesia.
Notonegoro, Pancasila adalah Dasar Falsafah Negara Indonesia.
Berdasarkan pengertian ini dapat disimpulkan Pancasila pada hakikatnya
merupakan dasar falsafah dan Ideologi negara yang diharapkan menjadi
pendangan hidup bangsa Indonesia sebagai dasar pemersatu, lambang
persatuan dan kesatuan serta sebagai pertahanan bangsa dan negara
Indonesia.
PENGERTIAN ASAL MULA PANCASILA
Ajaran PANCASYIILA menurut Budha;
 Panatipada veramani sikhapadam samadiyani “jangan mencabut
nyawa makhluk hidup” atau dilarang membunuh.
 Dinna dana veramani shikapadam samadiyani “jangan mengambil
barang yang tidak diberikan” atau dilarang mencuri.
 Kameshu micchacara veramani shikapadam samadiyani “janganlah
berhubungan kelamin” atau dilarang berzina.
 Musawada veranami sikapadam samadiyani “jangan berkata palsu”
atau dilarang berdusta.
 Sura meraya masjja pamada tikana veramani “janganlam meminum
minuman yang menghilangkan pikiran” atau dilarang minum
minuman keras.
 Kemudian dikenal luas dengan istilah Ma 5 yaitu Mateni,
Maling, Madon, Main, dan Mabok.
KEDUDUKAN DAN FUNGSI PANCASILA

1. Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa


2. Pancasila sebagai Dasar Negara
BENTUK SUSUNAN KESATUAN SILA-SILA
PANCASILA

1. Bersifat Kesatuan Organis; mengacu pada


hakikat manusia Indonesia ‘monopluralis’
2. Bersifat Hierarkhis dan berbentuk Piramidal
3. Rumusan hubungan kesatuan sila-sila saling
mengisi dan saling mengkualifikasi
ISI ARTI PANCASILA
1. Abstrak Umum Universal; tetap dan
tidak berubah
2. Umum Kolektif; ketika dijabarkan dalam
pelaksanaan dan penyelenggaraan negara
 Khusus, Singular dan Kongkret
SELESAI
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai