Anda di halaman 1dari 26

PAJAK BUMI DAN BANGUNAN

Badan Pengelolaan Keuangan dan Pajak Daerah Pemerintah Kota Surabaya 2020
Peraturan PBB

Undang – Undang RI No. 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan


Retribusi Daerah

Peraturan Daerah No. 10 Tahun 2010 tentang Pajak Bumi dan


Bangunan

Peraturan Walikota Surabaya Nomor 73 Tahun 2010 tentang Klasifikasi


dan Penetapan NJOP sebagai dasar pengenaan PBB

Peraturan Walikota Surabaya No. 52 Tahun 2011 tentang


Penyampaian SPOP dan SPPT PBB

Peraturan Walikota No. 52 Tahun 2012 tentang Pendaftaran,


Pendataan dan Penilaian Obyek dan Subyek Pajak Bumi dan Bangunan

Peraturan Walikota No. 34 Tahun 2013 tentang Tata cara pengurangan


dan penghapusan sanksi administraatif dan pengurangan ketetapan
PBB
Pajak Daerah

Pajak Kabupatan/Kota

Pajak
Pajak Pusat Pajak Provinsi
Kota/Kab
•Pajak •PKB •Hotel
•Restoran
•BBNKB
Pertambaha •Hiburan
•Pajak Bahan •Reklame
n Nilai Bakar KB
•PPJ
•Parkir
•Pajak •Air Permukaan •Air Tanah
•PBB
Penghasilan •Pajak Rokok •BPHTB
UU No. 28 tahun 2009
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
Peraturan PBB

Pajak Daerah
adalah kontribusi wajib kepada Daerah yang terutang oleh orang pribadi atau
badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-Undang, dengan tidak
mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan Daerah
bagi sebesar-besarnya kemakmuran rakyat

Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan


adalah pajak atas bumi dan/atau bangunan yang dimiliki, dikuasai, dan/atau
dimanfaatkan oleh orang pribadi atau Badan, kecuali kawasan yang digunakan
untuk kegiatan usaha perkebunan, perhutanan, dan pertambangan

Nilai Jual Objek Pajak


adalah harga rata-rata yang diperoleh dari transaksi jual beli yang terjadi secara
wajar, dan bilamana tidak terdapat transaksi jual beli, NJOP ditentukan melalui
perbandingan harga dengan objek lain yang sejenis, atau nilai perolehan baru,
atau NJOP pengganti
Zona Nilai Tanah
Peta Blok
LIDAR - Light Detection & Ranging

Google Earth Foto Udara (LIDAR)


Single Map Policy

LIDAR

Google maps

Peta Block
Penghitungan PBB

Luas (m2) NJOP Total


Bumi 100 2.500.000 250.000.000
Bangunan 100 1.000.000 100.000.000
Bumi Bersama 0 0
Bangunan Bersama 0 0
NJOP 350.000.000
NJOPTKP 15.000.000
NJOPKP 335.000.000
TARIF 0.1%
PBB 335.000
PBB Online
PBB ONLINE merupakan sebuah layanan berbasis web, yang dapat diakses baik melalui browser komputer
maupun smartphone yang memudahkan WP dalam mengajukan layanan PBB. WP dapat mengakses dan
melengkapi data yang diperlukan secara mandiri .
pbb.surabaya.go.id

Pengajuan Online WP Verifikasi Approval Cetak Hasil


UPTB Kepala UPTB Petugas Loket
A. PERMOHONAN WAJIB PAJAK
I. LEGALISIR SPPT
1. Klik-Pelayanan Non SK

Gambar 1. Halaman Utama PBB Online


PBB Online

Menu Surat Keterangan NJOP


Menu Legalisir digunakan untuk
digunakan untuk kebutuhan
mencetak kebutuhan Legalisir
akan data NJOP sesuai dengan
SPPT dan SSPD
tahun yang diperlukan

Menu Salinan SPPT digunakan Menu Surat Keterangan Lunas


untuk mencetak Salinan SPPT digunakan untuk mencetak
tahun sebelumnya atau sesuai informasi atau keterangan lunas
dengan tahun yang diperlukan atas suatu objek pajak
PBB Online
Menu e-SPPT

1. Masukkan Nomor Induk 2. Masukkan Nomor Objek


Kependudukan sesuai dengan Pajak sesuai dengan SPPT
yang tertera di e-KTP yang akan dicetak

3. Masukkan Kode
Captcha sesuai
dengan yang tertera
di layar

4. Klik Tombol
Submit
Tampilan e-SPPT

Menu untuk
mencetak/print e-SPPT.
Print bisa menggunakan
kertas HVS ukuran A4
atau F4

Hasil Siap
dicetak
PBB Online
BEA PEROLEHAN HAK
ATAS TANAH DAN BANGUNAN

Badan Pengelolaan Keuangan dan Pajak Daerah Pemerintah Kota Surabaya 2020
BPHTB
Perolehan Hak atas Tanah/Bangunan NPOP Saat Terutang
Jual beli Harga transaksi
Tukar menukar Nilai pasar Tanggal dibuat dan
ditandatanganinya
Hibah Nilai pasar akta
Hibah Wasiat Nilai pasar
Waris Nilai pasar Tanggal daftar hak
Pemasukan dalam perseroan/badan hukum Nilai pasar Tanggal dibuat dan
Pemisahan hak mengakibatkan peralihan Nilai pasar Ditandatangani akta
Penunjukan pembeli dalam lelang Risalah lelang Tanggal penunjukan
Pelaksanaan putusan hakim yang inkracht Nilai pasar Tanggal putusan
Penggabungan usaha Nilai pasar
Peleburan usaha Nilai pasar Tanggal dibuat dan
ditandatanganinya
Pemekaran usaha Nilai pasar akta
Hadiah Nilai pasar
Pemberian hak baru pelepasan hak Nilai pasar Tanggall SK
Pemberian hak baru diluar pelepasan hak Nilai pasar Pemberian Hak
BPHTB
3. Jika Nilai Perolehan Objek Pajak sebagaimana dimaksud pada ayat
(2) huruf a sampai dengan huruf n tidak dikatahui atau lebih
rendah daripada NJOP yang digunakan dalam pengenaan Pajak
Bumi dan Bangunan pada tahun terjadinya perolehan. Dasar
pengenaan yang dipakai adalah NJOP PBB.

4. Besarnya nilai Perolehan Objek Pajak Tidak Kena Pajak ditetapkan


Sebesar Rp 75.000.000.000,-

5. Dalam hal perolehan hak kerena waris atau hibah wasiat yang
diterima orang pribadi yang masih dalam hubungan keluarga
sedarah dalam garis keturun lurus atau satu derajat ke atas atau
satu derajat kebawah dengan pemberi hibah wasiat termasuk
suami/istri Nilai Tidak Kena Pajak sebesar Rp 400.000.000,-
BPHTB Online
BPHTB Online
Kios Pelayanan Publik
Media Sosial
APLIKASI PBB
Ketik NOP
yang
diinginkan

Ketik NIK yang


dimiliki (NIK
Surabaya)

Anda mungkin juga menyukai