Anda di halaman 1dari 36

PENELITIAN DAN

PENULISAN ARTIKEL ILMIAH


Oleh:
Bambang Budi Wiyono
HP. 081334546315
Email: bambang.budi.fip@um.ac.id.com

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA TIMUR


MACAM DAN JENIS KEGIATAN PKB
Macam PKB Jenis Kegiatan
1 Pengembangan a) Diklat fungsional
Diri (PD) b) Kegiatan kolektif guru
2 Publikasi Ilmiah a) Presentasi pada forum ilmiah
(PI) b) Publikasi ilmiah atas hasil penelitian
atau gagasan ilmu di bidang pendidikan
formal
c) Publikasi buku pelajaran, buku
pengayaan, dan pedoman guru
3 Karya Inovatif (KI) a) Menemukan teknologi tepat guna
b) Menemukan/menciptakan karya seni
c) Membuat/memodifikasi alat
pelajaran/peraga/praktikum
d) Mengikuti pengembangan penyusunan
standar . pedoman., soal dan
sejenisnya
PUSAT PENGEMBANGAN PROFESI
PENDIDIK
RAGAM
PENELITI Penelitian Kuantitatif
Menjelaskan dan menemukan
AN hukum-hukum realitas (deskriptif,
korelasional, komparatif, hubungan
sebab akibat).

Penelitian Kualitatif
Menemukan makna dibalik
fenomena

Penelitian Pengembangan
Menghasilkan produk/model/alat/
bahan baru yang lebih baik

Penelitian Tindakan
Mengatasi masalah/ memecahkan
masalah
Penelitian Tindakan Kelas

 Suatu bentuk penelitian reflektif


mandiri yang dilakukan oleh guru
atau personel pendidikan lainnya
untuk memperbaiki praktik-praktik
pendidikan atau pembelajaran
dalam rangka untuk meningkatkan
proses dan hasil pendidikan
KARAKTERISTIK PTK

INKUIRI REFLEKTIF
MASALAH KOLABORATIF
URGENT
FLEKSIBEL

KONTEKSTUAL

TERLOKALISASI

BERSKALA KECIL

SITUASIONAL
SELF REFLEKTIF

PERBAIKAN DAN
PENINGKATAN
LANGKAH-LANGKAH PTK

REFLECT
PLAN

ACT & OBSERVE

REVISED
REFLECT PLAN

ACT & OBSERVE

• Kemmis & McTaggart, 1990


PROSES MELAKSANAKAN PTK

Refleksi Guru terhadap PERENCANAAN TINDAKAN


pembelajaran di kelasnya
(identifikasi masalah)
TINDAKAN DAN OBSERVASI
1) Melaksanakan Pembelajaran
ANALISIS MASALAH & TEMUAN 2) Melakukan Pengamatan
(Motivasi Belajar Rendah, (3) Melakukan Monitoring dan Evaluasi
Kualitas Proses dan Hasil
BelajarRendah)

Rancangan Pemecahan Masalah REFLEKSI


Hipotesis Tindakan

SIKLUS II SIKLUS 3
KOMPONEN PROPOSAL PTK
* BAB I PENDAHULUAN
• A. Latar Belakang Masalah
• B. Rumusan Masalah
• C. Tujuan Penelitian
• D. Hipotesis Tindakan
• E. Manfaat Penelitian
• F. Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian
• G. Definisi Istilah atau Definisi Operasional
• BAB II KAJIAN PUSTAKA
• (Kajian Teori, Hasil Penelitian Sebelumnya,dan Kerangka Berpikir)
• A. ……………………
• B…………………….
• C……………………..
• BAB III METODE PENELITIAN
• A. Rancangan Penelitian
• B. Tempat dan Subjek Penelitian
• C. Data dan Sumber Data
• D. Teknik Pengumpulan Data
• E. Instrumen Pengumpulan Data
• F. Teknik Analisis Data
• G. Prosedur Penelitian
• DAFTAR RUJUKAN
JUDUL PENELITIAN

Singkat, spesifik, menggambarkan masalah


yang diteliti, tindakan mengatasi masalah,
dan tempat penelitian
Contoh Judul:

Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Inggris Siswa


Kelas X SMAN X Melalui Penggunaan Model
Pembelajaran Jigsaw

Masalah yang akan


diteliti Tindakan yang dipilih
untuk menyelesaikan
masalah
LATAR BELAKANG MASALAH

- Menggambarkan masalah nyata di lapangan,


uraian pentingnya masalah, deskripsi akar
penyebab masalahnya, dan cara pemecahan
masalah,
- Masalah yang dipilih seharusnya
1) masalah penting,
2) mendesak untuk dipecahkan,
3) memiliki nilai inovasi, dan
4) bermanfaat baik secara teoretis atau praktis
Contoh Masalah
1) Rendahnya Motivasi Belajar Siswa ?
2) Rendahnya Hasil Belajar Siswa ?
3) Rendahnya Kualitas Interaksi Belajar Guru-
Siswa?
4) Rendahnya Keaktifan Belajar Siswa
dalam Proses Pembelajaran ?
5) Rendahnya Kemandirian Siswa dalam
Menyelesaian Tugas Sekolah ?
6) Siswa kurang mampu dalam bekerja secara
kelompok secara efektif ?
- Dan lain-lain
MEDIA
METODE

SUMBER
BELAJAR
SKENARIO PBM

EVALUASI/
ASESMEN

MODEL
STRATEGI
PERUMUSAN MASALAH
• Jelas
• Spesifik
• Operasional
• Dirumuskan dalam kalimat tanya

TUJUAN PENELITIAN
• Jelas
• Konsisten dengan rumusan masalah
• Menggambarkan hasil yang dicapai
Manfaat Penelitian
• Secara teori atau praktis
• Untuk perbaikan kualitas pendidikan dan
pembelajaran, bagi siswa, guru, kepala
sekolah, atau komponen pendidikan
lainnya yang terkait
DEFINISI ISTILAH/OPERASIONAL

1) Mendiskripsikan makna istilah/variabel-variabel utama yang


dicakup dalam penelitian
- istilah yang ada pada judul penelitian
- istilah yang ada pada rumusan masalah penelitian
Contoh:
Hasil belajar adalah pemerolehan pengalaman belajar yang dicapai
siswa, baik berupa pengetahuan, keterampilan, atau sikap, yang
ditunjukkan dengan nilai hasil belajar yang diukur melalui tes
SUMBER BAHAN KAJIAN PUSTAKA

• Primer
– Laporan Penelitian, Skripsi, Tesis, Disertasi
– Artikel Jurnal
– Terbitan (resmi) pemerintah
– Paten, Standar, Katalog
• Sekunder
– Buku teks
– Tinjauan (serial)
– Tinjauan atas artikel jurnal
• Tersier
– Handbooks
– Ensiklopedi
METODE PENELITIAN

• Rancangan Penelitian
• Langkah-langkah/ Tahap-tahap
• Siklus Penelitian:
1) Perencanaan (Planning)
2) Pelaksanaan (Action)
3) Pengamatan (Observation)
4) Refleksi (Reflection)
TEMPAT PENELITIAN DAN SUBJEK PENELITIAN

• Menjelaskan tempat/obyek yang dijadikan


sasaran penelitian tindakan
• Deskripsi subjek penelitian
DATA DAN SUMBER DATA

• Menjelaskan jenis data yang dikumpulkan


• Menjelaskan sumber datanya
TEKNIK PENGUMPULAN DATA
• Cara atau metode yang digunakan untuk
mengumpulkan data dalam proses penelitian
• Misalnya:
Observasi ------(participant observation)
Wawancara-----(in-depth interview)
(group interview)
Dokumentasi, dll
INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA

• Instrumen sebagai alat yang digunakan


dalam proses penelitian:
• Misal:
Lembar pengamatan
Panduan wawancara, dll
TEKNIK ANALISIS DATA

Teknik yang digunakan untuk menganalisis


data dalam proses penelitian
Mencakup
- analisis data kuantitatif, dan
- Analisis data kualitatif
SISTEMATIKA LAPORAN
Halaman Judul
Halaman Pengesahan
Abstrak
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Tabel
Bab I Pendahuluan
A. Latar Belakang
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian
D. Hipotesis Penelitian
E. Manfaat Penelitian
F. Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian
G. Definisi istilah atau Definisi Operasional
Sistematika Laporan
Bab II Kajian Pustaka
A. ………………
B. ………………..
C.............................
Bab III Metode Penelitian
A. Rancangan Penelitian
Perencanaan, Pelaksanaan Tindakan, Pengamatan,
Refleks, Indikator ketercapaian, serta siklus penelitian
B. Tempat dan Subjek Penelitian
C. Data dan Sumber Data
D. Teknik Pengumpulan Data
E. Instrumen Pengumpul Data
F. Teknik Analisis Data
G. Prosedur Penelitian
Sistematika Laporan
Bab IV HASIL PENELITIAN
A. Deskripsi Data
1. Hasil Siklus I
- Perencanaan
- Pelaksanaan Tindakan
- Hasil Pengamatan
- Refleksi Siklus I
2. Hasil Siklus II
- Perencanaan
- Pelaksanaan Tindakan
- Hasil Pengamatan
- Refleksi Siklus I
B. Pembahasan
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
B. Saran
DAFTAR RUJUKAN
LAMPIRAN
TEKNIK PENULISAN DAFTAR
RUJUKAN

DARI BUKU

Marthens, D.M. 2010. Research and Evaluation in Education


and Psychology. Thousand Oaks California: Sage
Publication, Inc.

Wiyono, B.B. 2016. Transformational Leadership in Education.


Malang: UM Press.
RUJUKAN DARI KORAN

Jawa Pos. 22 April, 1995. Wanita Kelas Bawah Lebih


Mandiri, hlm. 3.

RUJUKAN DARI JURNAL


Hanafi, A. 1989. Partisipasi dalam Siaran Pedesaan dan Pengadopsian
Inovasi. Forum Penelitian, 1(1): 33-47.

Erguven, M. 2012.Comparison of University Entrance Examination Scores with


Graduate Students’ GPA and Effects on Students’ Success. Journal of
Technical Science and Technologies, 1 (1): 33-37
RUJUKAN DARI LEMBAGA

Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 1978.


Pedoman Penulisan Laporan Penelitian. Jakarta :
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

RUJUKAN DARI KARYA TERJEMAHAN

Ari, D., Jacobs, L.C. & Razavieh, A. Tanpa Tahun. Pengantar


Penelitian Pendidikan. Terjemahan oleh Arief Furchan.
1982. Surabaya: Usaha Nasional.
RUJUKAN DARI SKRIPSI, THESIS,
DISERTASI

Pangaribuan, T. 1992. Perkembangan Kompetensi


Kewacanaan Pembelajaran Bahasa Inggris di LPTK.
Disertasi tidak diterbitkan. Malang: Program
Pascasarjana IKIP MALANG.
RUJUKAN DARI MAKALAH

Karim, Z.1987. Tatakota di Negara-Negara Berkembang.


Makalah disajikan dalam Seminar Tatakota,
BAPPEDA Jawa Timur, Surabaya, 1-2 September.

RUJUKAN DARI ARTIKEL DI INTERNET

Hitchcock, S., Carr, L. & Hall, W. 1996. A Survey of STM


Online Jornals, 1990-95: The Calm before the Storm,
(Online), h
ttp://journal.ecs.soton.uk/survey/ survey.html, diakses 12
Juni 1996
).
RAMBU RAMBU
PENILAIAN PTK dan
BUKTI FISIKNYA

Berdasar Permenpan
Nomor 16/ 2009
Buku 4
32
Laporan Hasil
Penelitian
• laporan hasil penelitian guru/kepsek
• di bidang pendidikan,
• dilaksanakan di sekolah,
• sesuai tupoksi
umumnya PTK
33
Kerangka isi : Laporan PTK
• Bagian Awal : halaman judul; lembaran persetujuan; kata pengantar;
daftar isi, daftar tabel, daftar gambar, lampiran, serta abstrak.
• Bagian Isi :
• Bab Pendahuluan yang menjelaskan tentang Latar Belakang Masalah,
Perumusan Masalah Tujuan dan Kemanfaatan Hasil Penelitian
• Bab Kajian / Tinjauan Pustaka
• Bab Metode Penelitian
• Bab Hasil-hasil dan Diskusi Hasil Kajian, serta
• Bab Simpulan dan Saran-Saran.
• Bagian Penunjang : daftar pustaka dan lampiran-lampiran yang
selangkap-lengkapnya

34
RAMBU-RAMBU PENILAIAN
• PTK minimal 2 siklus 1 siklus minimal 2 kali pertemuan
• Tindakan tidak boleh berubah dari siklus satu ke siklus dua dst
• Materi boleh berubah dari siklus ke siklus tapi jika tidak berubah ya boleh
• Lampiran harus lengkap
1. RPP minimal 4 pertemuan tergantung siklusnya
2. Contoh Instrumen yang sudah diisi
3. Contoh hasil kerja siswa
4. Skenario Tindakan/bukti fisik tindakan yang dilakukan dalam PTK
5. Daftar hadir siswa selama PTK (minimal 4 pertemuan)
6. Foto pelaksanaan PTK (harus sesuai dengan tema PTK nya) foto bisa
masuk di BAB IV langsug dinarasikan, bisa juga di lampiran asal jelas foto
tiap siklus

35
 Laporan penelitian disertai berita acara seminar
 Berita acara berisi keterangan tentang, waktu,
tempat, peserta, notulen seminar, dan dilengkapi
dengan daftar hadir peserta.
 Ditandatangi oleh pantia seminar sekolah dan kepala
sekolah.
 Peserta seimnar minimal 15 guru yang berasal dari
minimal 3 sekolah yang setingkat. (khusus SILN
hanya cukup di sekolah sendiri)
 Sekali seminar maksimal 3 PTK

36

Anda mungkin juga menyukai