Anda di halaman 1dari 13

STRATEGI MENGATASI

ANCAMAN
Bidang Hubungan Internasional
Pengertian
• Strategi   adalah pendekatan secara keseluruhan yang berkaitan
dengan pelaksanaan gagasan, perencanaan, dan eksekusi sebuah
aktivitas dalam kurun waktu tertentu.
• Ancaman  Hal yang bersifat merombak-mengubah kebijaksanaaan
yang dilakukan secara konsepsional, kriminal, serta politik.
Ancaman dan Strategi
Ketergantungan dengan Negara Lain

• Banyaknya pinjaman modal dari luar negeri dapat membuat negara


selalu tergantung pada bantuan negara lain. Hal ini akan
menyebabkan negara peminjam tidak dapat menggembangkan
pembangunan yang lebih baik
Ketergantungan dengan Negara Lain

• Meningkatkan Ekspor- Impor  Memanfaatkan SDM untuk


meningkatkan pendapatan nasional  Sehingga dana tersebut bisa
digunakan untuk pembangunan nasional
Penyadapan

• Penyadapan ini sering terjadi. Tujuannya adalah untuk mencari tahu


atau bahkan ingin mengetahui informasi penting di negara lain
Penyadapan

• Mengevaluasi system pengamanan dan persandian.

• Membuat satelit sendiri

• Menghindari membicarakan hal penting dalam jaringan


Penyelundupan

Perbuatan membawa barang secara illegal atau tersembunyi, misalnnya


narkoba, barang mewah, senjata dll.
Penyelundupan
1. Mengevaluasi peraturan-peraturan yang menghambat penindakan aksi penyelundupan
2. Perpajakan dan Bea Cukai diharapkan agar saling terkoneksi. Sehingga dengan adanya
system yang terkoneksi dapat mengurangi penyelundupan
3. Menertibkan pelabuhan formal dan nonformal yang berkaitan keluar masuk barang
4. Mengurangi bahkan menutup Pelabuhan dengan terminal khusus untuk aktivitas pribadi
5. Meningkatkan kerjasama lintas sektoral dengan bertindak tegas melalui operasi rutin.
Intervensi dari Negara lain

• Hal ini terjadi ketika Australia menghasut warga Indonesia di Wilayah


Timor-Timor untuk mendirikan negara ssendiri
Intervensi dari Negara lain
• Harus memperhatikan wilayah-wilayah perbatasan; caranya
menambah tentara untuk menjaga keamanan di perbatasan dan
harus membangun infrastruktur di wilayah tersebut.

Anda mungkin juga menyukai