Anda di halaman 1dari 19

KELOMPOK 3

MODUL 5

PERKEMBANGAN BEBICARA
ANAK
-Wahyuni
-Kus watul Zanah
-Syamsuriyani
Pentingnya Berbicara bagi Anak
Usia Dini
O Di masa anak usia dini adalah masa periode
paling cepat dalam perkembangan bahasa.
Anak mengembangkan kemampuan berbicara
dan mendengar tanpa butuh arahan langsung
dari orang dewasa. Karena ketika kita
mengajak anak berbicara maka anak menyerap
semua kata-kata yang didengarnya.
A. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perkembangan Berbicara

O Faktor Neorologi (lihat pada hal,5.4)


Meliputi : Perkembangan kognitif, Strategi memproses informasi,
kemampuan output motor, perkembangan sosial-emosional dan motivasi.

O Faktor Stuktural
Meliputi : Kemampuan sensorik, kemampuan oromuscular, mekanisme
trasmisi bahasa)

O Faktor Lingkungan (lihat pada hal, 5.5)


Meliputi : Faktor sosial,pengalaman, konteks fisik
Potensi Anak Berbicara di Dukung oleh Beberapa Hal :

O 1. Kematangan alat berbicara (tenggorokan,langit-langit, lebar


rongga mulut dan alat lain yang mempengaruhi kematangan
berbicara)
O 2. kesiapan berbicara.(anak sangat bergantung pada
pertumbuhan dan kematangan otak)
O 3. Adanya model yang baik untuk dicontoh oleh anak. (orang
tua atau saudara)
O 4. Kesempatan berlatih
O 5. Motivasi untuk belajar dan berlatih
O 6. Bimbingan untuk mengembagikan potensinya
*lihat hal 5.5/6
B. Peran Keluarga dan sekolah dalam Perkembangn
Berbicara
O Peran Keluarga
O Manajemen Kelas Anak sangat dipengaruhi oleh model
O Guru sebagai model bicara orang dewasa yang berarti bagi
kehidupan anak. Guru harus dapat
(lihat hal : 5.6/7) mendorong anak untuk mau
berbicara sebagai kegiatan utama
dalam belajar. Pada saat anak
berbicara guru harus dapat menjadi
pendengar yang sangat baik , lakukan
tanya jawab pada anak, agar anak
belajar menyampaikan pendapatnya
atau pemikirannya.
Kegiatan Belajar 2 Perkembangan Berbicara

O A. Perkembangan Berbicara pada anak


1. Perkembangan Fonologi , yang dihasilkan sejak bayi lahir hingga 1
tahun. Fonem ma-ma-ma.
2. Perkembangan Morfologi, sebagai contoh mengucapkan “mam” yang
berarti makan.
3. Sintaksis, kata-kata yang bermakna.
4. Sematik,kemampuan yang membedakan berbagai arti kata.
5. Pragmatik, kemampuan berbicara dan menyimak sehingga terjadi
komunikasi dua arah (lihat hal : 5.15/16)
 Untuk menstimulasi perkembangan anak berbicara ada
beberapa hal yang dapat dilakukan oleh orang dewasa di
dekat anak antara lain :
1. Pastikan bahwa wajah kita dan wajah anak saling
berhadapan
2. Pujilah usaha anak untuk mengembangkan komunikasi
3. Deskripsikan apa yang dilakukan, dirasakan dan dipelajari
oleh anak
4. Gunakan buku cerita berwarna jika kita ingin memadukan
metode bercerita dengan metode bercakap-cakap
5. Nyanyikanlah lagu dan gunakan kata-kata yang pendek
6. Berbicaralah pada anak dengan bahasa yang sederhana
dan jelas.
(lihat hal : 5.23)
B. Keterlambatan Dan Bahaya (Gangguan)
Di Dalam Perkembangan Bicara Pada Anak

Gangguan/bahaya di dalam perkembangan


berbicara anak :
1. Kelemahan di dalam berbicara (berbahasa)
kosakata
2. Lamban mengembangkan suatu bahasa di
dalam berbicara
3. Sering kali berbicara tidak teratur
4. Tidak Konsentrasi di dalam menerima suatu
kata (bahasa) dari orang tua/guru
KELOMPOK 3
MODUL 6

PERKEMBANGAN
MENULIS ANAK
KB 1
Menulis Bagi Anak Usia Dini

Menulis media untuk berkomunikasi,


tempat anak menyampaikan
makna, ide,pikiran, dan
perasaanyya melalui untaian
kata-kata yang bermakna
KB 1
Menulis Bagi Anak Usia Dini

Tujuan Menulis
Bagi Anak Usia Dini

o Membantu anak memahami Struktur suara dari kata,


misal menulis dan menyebutkan kata “Apel”
o Membantu anak mengembangkan pengetahuan tentang
cetakan/tulisan. Misal kartu ucapan, surat,menu. Dsb.
o Membantu anak memahami tentang buku. Anak
mencoba Menyusun sendiri cerita dan menulisnya
sendiri
Peran Guru hal 6.5
dalam memberi pengalaman menulis

O Memperhatikan karakteristik, kebutuhan, dan minat anak

O Perencanaan untuk pengalaman menulis yang beragam

O Menyediakan bahan dan kesempatan bagi anak untuk menulis


sendiri.
Cara Menghargai Tulisan Anak

O Mempublikasikannya dengan cara memajang dipapan display atau dibukukan

O Digunakan menjadi label atau komentar dari suatu lukisan

O Dijadikan kartu atau surat untuk mengucapkan terimakasih pada pengunjung disekolah

O Dijadikan undngan untuk orang tua atau wali untuk menghadiri kegiatan disekolah

O Dijadikan sebagai petunjuk penggunaan alat main atau peralatan sekolah


KB 2
Perkembangan Menulis

Tahapan Perkembangan Menulis Bagi Anak

“BREWER”

o Scribble Stage mencoret atau membuat goresan, mulai


membuat tanda-tanda dengan alat tulis
o Linear Repetitive Stage pengulangan linear, anak
menelusuri bentuk tulisan horizontal
o Random Letter Stage menulis Random, berbagai bentuk
tulisan dan mengulang kata/kalimat
o Letter Name Writing or phonetic writing, menulis nama
Hubungan Menggambar dan Menulis Bagi AUD

O Menggambar dan menulis melibatkan keterampilan


psikomotor yang sama (melibatkan motoric halus)
O Tergantung pada kemampuan kognitif yang Digambar
dan ditulis ialah dari pemikiran anak itu sendiri
O Ekspresi dari seni, ekspresi dari dalam diri anak
O Alat yang dapat merefleksikan anak dalam memahami
dunia
O Tujuannya praktek,perkembangan kognitif,
emansipatori (ekspresi)
O Menumbuhkan konsep diri
Prinsip Dasar Dalam Proses Pendekatan Menulis

o Time, setiap anak membutuhkan waktu untuk belajar menulis

o Choice, berikan kebebasan kepada anak untuk menulis apa yang ingin
ditulis

o Modeling, anak belajar dari meniru

o Structure, anak terbiasa melakukan sesuatu yang benar

o Community, stimulasi dari lingkungan agar kemampuan menulis anak


lebih baik
Hal yang harus diperhatikan guru dalam mengembangkan
kemampuan menulis anak

O Menyediakan kesempatan pengulangan dan perbaikan

O Selalu merespon atau peka terhadap hasil usaha anak

O Rencanakan kurikulum yang bervariasi

O Menciptakan kegiatan yang konkret dan bermanfaat

O Menyediakan kesempatan pada anak untuk menjadi


lebih baik
Aktivitas dikelas yang mendukung kemampuan
menggambar dan menulis

O Sig in, tulisan selamat dating diluar pintu

O Fingerpainting/writing, melukis dengan jari melatih


jari, tangan dan lengan anak untuk bekal menulis

O Menciptakan bahan menulis dan menggambar

O Clipboard/ papan ujian, bisa diletakkan kertas dan


anak berlatih menulis
Alhamdulillah
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai