Anda di halaman 1dari 12

DAT Oleh:

 NURAFNI
( DEPRESIASI AKTIVA MARISSA
 FITRIA

TETAP) VERAMASARI
1. JELASKAN PENGERTIAN DAT DAN
URGENSINYA BAGI ORGANISASI RS ?

MANFAAT DAT BAGI RS :


DEPRESIASI AKTIVA TETAP (DAT)
• MEMONITOR PENYUSUNAN ASET
 pengalokasian harga perolehan • MEMPERMUDAH PEMBUATAN
dari suatu aktiva tetap karena ANGGARAN
adanya penurunan/penyusutan nilai • MENGHINDARI PEMBERIAN
aktiva tetap tersebut. Nilainya akan BERLEBIH
berkurang dari suatu periode ke • MENCIPTAKAN MANAJEMEN
periode berikutnya. RESIKO
• MENINGKATKAN KEAMANAN
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENYUSUTAN/DEPRESIASI
 Harga Perolehan (Acquisition Cost)
Harga perolehan adalah faktor yang paling berpengaruh terhadap biaya
penyusutan. Harga perolehan menjadi dasar penghitungan seberapa besar
depresiasi yang harus dialokasikan per periode akuntansi. Harga ini diperoleh dari
sejumlah uang yang dikeluarkan dalam memperoleh aktiva tetap hingga siap
digunakan.
 Nilai Residu (Salvage Value)
Taksiran nilai atau potensi arus kas masuk apabila aktiva tersebut dijual pada saat
penarikan atau penghentian (retirement) aktiva. Nilai residu tidak selalu ada, ada
kalanya suatu aktiva tidak memiliki nilai residu karena aktiva tersebut tidak dijual
pada masa penarikannya alias di jadikan besi tua, hingga habis terkorosi. Tentu
saja ini tidak dianjurkan, alangkah baiknya jika aktiva dapat di daur ulang.

 Umur Ekonomis Aktiva (Economical Life Time)


Sebagian besar aktiva memiliki dua jenis umur, yaitu umur fisik dan juga umur
fungsional. Umur fisik dikaitkan dengan kondisi fisik suatu aktiva. Suatu aktiva
dikatakan masih memiliki umur fisik apabila secara fisik aktiva tersebut masih
dalam kondisi baik (walaupun mungkin sudah menurun fungsinya).
2. SEBUTKAN DAN JELASKAN METODE-METODE
YANG DIGUNAKAN DALAM MENGHITUNG DAT ?

1. Metode penyusutan garis lurus (straight line method)  dimana


beban penyusutan aktiva tetap per tahunnya sama hingga akhir
umum ekonomis aktiva tetap tersebut.

2. Metode penyusutan saldo menurun ganda ( double declining balance


method)  ditentukan berdasarkn presentase tertentu dihitung dari
harga buku pada tahun yang bersangkutan.

3. Metode penyusutan jumlah angka tahunan (sum of the year digit method) 
berdsarkan metode jumlah angka tahunan, besarnya penyusutan aktiva tetap
tiap tahun jumlahnya semakin menurun.
4. Metode penyusutan satuan jam kerja (service hours method)  dengan
metode ini beban penyusutan aktiva tetap ditetapkan berdasarkan jumlah
satuan produk yang dihasilkan dalam periode yang bersangkutan.

5. Metode penyusutan satuan hasil produksi (productive output method)


beban penyusutan aktiva tetap ditetapkan berdsarkan jumlah satuan produk
yang dihasilkan dalam periode yang bersangkutan.
3. BERIKAN MASING-MASING CONTOH UNTUK
SOAL NO 2

METODE PENYUSUTAN GARIS LURUS


Nilai perolehan mobil perusahaan adalah sebesar Rp 100 juta
Mobil tersebut dapat digunakan selama 5 tahun Nilai residu mobil tersebut
pada akhir tahun kelima adalah sebesar Rp 10 juta Biaya depresiasi yang
dibebankan setiap tahun untuk mobil ini?
Jawaban:
Nilai perolehan – Nilai Sisa
Taksiran Usia
Rp 100 juta – Rp 10 juta
5
=18 juta
METODE PENYUSUTAN SALDO MENURUN GANDA

 PT Pantang Mundur membeli mesin seharga Rp 5.000.000,


nilai residu atau nilai sisanya ialah seharga Rp 500.000 dan
ditaksir akan dapat digunakan selama 10.000 jam.
Hitunglah nilai depresiasi degan menggunakan metode jam
jasa:
Jawab:
= (Harga Perolehan-Nilai Residu)/Taksiran Jam Jasa
= (Rp 5.000.000 – Rp 500.000) / 10.000
= Rp 4.500.000 / 10.000
= Rp 450
 Pada metode ini, pada akhir periode akuntansi akan
dihitung berapa jam mesin digunakan. Sebagai contoh, pada
akhir akhir periode akuntansi mesin telah digunakan
sebanyak 1.000 jam, maka nilai penyusutannya yaitu
sebesar Rp 450 x 1.000 = Rp 450.000
Maka Perhitungan penyusutannya adalah
sebagai berikut :

• Penyusutan Tahun 1 = 10/55 *


100.000.000 = Rp. 18.181.818,19
METODE PENYUSUTAN JUMLAH • Penyusutan Tahun 2 = 9/55 *
ANGKA TAHUNAN 100.000.000 = Rp. 16.363.636,36
• Penyusutan Tahun 3 = 8/55 *
100.000.000 = Rp. 14.545.454,54
Contoh: Suatu aset diperoleh pada • Penyusutan Tahun 4 = 7/55 *
tahun 2016 dengan harga perolehan Rp. 100.000.000 = Rp. 12.727.272,73
100.000.000, aset ini disusutkan • Penyusutan Tahun 5 = 6/55 *
dengan metode Jumlah Angka Tahun 100.000.000 = Rp. 10.909.090,91
• Penyusutan Tahun 6 = 5/55 *
dengan masa manfaat 10 tahun.
100.000.000 = Rp. 9.090.909,1
Hitunglah Penyusutan Aset Tersebut !! • Penyusutan Tahun 7 = 4/55 *
Jawab 100.000.000 = Rp. 7.272.727,27
JAT = 10(10+1)/2 • Penyusutan Tahun 8 = 3/55 *
= (10*11)/2 100.000.000 = Rp. 5.454.545,45
= 110/2 • Penyusutan Tahun 9 = 2/55 *
= 55 100.000.000 = Rp. 3.636.363,64
• Penyusutan Tahun 10 = 1/55 *
100.000.000 = Rp. 1.818.181,82
METODE PENYUSUTAN SATUAN JAM
KERJA

Pada bulan Januari, PT Foraz # Pertama kita hitung dulu tarif


membeli sebuah mesin dengan penyusutan mesin perjam
harga perolehan saat pembelian
sebesar Rp 10.000.000,Oleh ahli Rp 10.000.000 - Rp 500.000
diperkirakan dapat berproduksi 10.000
selama 10.000 jam dengan prediksi Tarif Penyusutan = 950
rentangan waktu penggunaan
sebagai berikut :
Tahun ke 1 = 3.000 jam
Tahun ke 2 = 2.000 jam
Tahun ke 3 = 2.000 jam
Tahun ke 4 = 1.500 jam
Tahun ke 5 = 1.500 jam
Setelah berproduksi selama 10.000
jam, mesin tersebut diperkirakan
masih bisa dijual dengan harga Rp.
500.000
METODE PENYUSUTAN SATUAN HASIL PRODUKSI
Contoh :
Sebuah mesin pabrik mempunyai harga perolehan sebesar Rp
55.000.000,00 diperkirakan mempunyai umur ekonomis selama 5 tahun
dengan nilai sisa sebesar Rp 5.000.000,00 serta diperkirakan dapat
menghasilkan unit produksi selama 5 tahun sebagai berikut :
Tahun Ke-1 = 15.000 unit
Tahun Ke-2 = 12.500 unit Maka besarnya penyusutan adalah :
Tahun Ke-3 = 10.000 unit Penyusutan per unit =
Penyusutan per tahun :

Tahun Ke-4 = 7.500 unit (Rp.55.000.000,00 – Rp.


Tahun Ke-5 = 5.000 unit 5.000.000,00)/50.000
= Rp. 1.000

Tahun Unit Produksi Tarif Penyusutan

1 15.000 Rp 1.000,00 Rp 15.000.000,00


2 12.500 Rp 1.000,00 Rp 12.500.000,00
3 10.000 Rp 1.000,00 Rp 10.000.000,00
4 7.500 Rp 1.000,00 Rp 7.500.000,00
5 5.000 Rp 1.000,00 Rp 5.000.000,00
4. SEBUTKAN DAN JELASKAN HAMBATAN
ORGANISASI DALAM MENGHITUNG DAT ?
Belum semua Aset Tetap tercatat dalam daftar Aset Tetap dan
belum memiliki harga perolehan yang dianggap wajar .
Pencatatan Aset Tetap belum sesuai kelompok dan belum
terinci per unit.
Keberadaan dan kondisi Aset Tetap masih diragukan .
Kesulitan menentukan umur manfaat
5. CONTOH JURNAL DAT

Anda mungkin juga menyukai