Anda di halaman 1dari 8

SALING MENASEHATI DALAM ISLAM

DISUSUN OLEH ;
RAKA DANU WIJAYANTO A.
RENI PUSPITASARI
RETNO YULIANTI
SEPTI MIATARA M.
SYAFA AQILA R.
MATERI 1
MATERI 2
MATERI 3
MATERI 4
MATERI 5
MATERI 1 KHUTBAH

DEFINISI SECARA BAHASA


“Khotbah”, secara bahasa, adalah ‘perkataan yang disampaikan di atas mimbar’. Adapun kata “khitbah” yang
seakar dengan kata “khotbah” (dalam bahasa Arab) berarti ‘melamar wanita untuk dinikahi’. “Khotbah”
berasal dari bahasa Arab yang merupakan kata bentukan dari kata “mukhathabah” yang berarti
‘pembicaraan’. Ada pula yang mengatakannya berasal dari kata “al-khatbu” yang berarti ‘perkara besar yang
diperbincangkan’, karena orang-orang Arab tidak berkhotbah kecuali pada perkara besar.

DEFINISI SECARA ISTILAH


Sebagian ulama mendefinisikan “khotbah” sebagai ‘perkataan tersusun yang mengandung nasihat dan
informasi’. Akan tetapi, definisi ini terlalu umum. Adapun definisi yang lebih jelas ialah definisi yang
diberikan oleh Dr. Ahmad Al-Hufi yaitu, ‘Cabang ilmu atau seni berbicara di hadapan banyak orang dengan
tujuan meyakinkan dan memengaruhi mereka’. Dengan demikian, khotbah harus disampaikan secara lisan di
hadapan banyak orang dan harus meyakinkan dengan argumen-argumen yang kuat serta memberikan
pengaruh kepada pendengar, baik itu berupa motivasi atau peringatan.

MATERI 1
MATERI 3
MATERI 4
MATERI 5
MATERI 1 MATERI 2 KHUTBAH

KETENTUAN KHUTBAH

1. Syarat khatib
• Islam
• Baliqh
• Berakal sehat
• Mengetahui ilmu agama

2. Syarat dua khutbah


• Khutbah dilakukan ketika sudah masuk waktu dzuhur
• Khatib duduk diantara dua khutbah
• Khutbah diucapkan dengan suara yang keras dan jelas
• tertib

MATERI 3
MATERI 4
MATERI 5
MATERI 1 MATERI 2 MATERI 3 TABLIQ

MATERI 4
MATERI 5
MATERI 1 MATERI 2 MATERI 3 MATERI 4 TABLIQ

DALIL QUR’AN TENTANG TABLIQ

‫ا َأُّيَها الَّرُس وُل َبِّلْغ َم ا ُأنِزَل ِإَلْيَك ِم ن َّرِّبَكۖ َوِإن َّلْم َتْفَعْل َفَم ا َبَّلْغ َت ِرَس اَلَتُهۚ َو الَّلـُه َيْع ِص ُم َك ِم َن الَّناِسۗ ِإَّن الَّلـَه اَل َيْه ِد ي اْلَقْو َم اْلَك اِفِريَن‬
Artinya: "Hai rasul, sampaikanlah apa yang diturunkan kepadamu dari Tuhan-mu. Dan jika kamu tidak
mengerjakan (apa yang diperintahkan itu, berarti) kamu tidak menyampaikan risalah-Nya. Allah memelihara
kamu dari (gangguan) manusia. Sesungguhnya Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang yang
kafir." (QS. Al Maidah-67)

DALIL HADITS TENTANG TABLIQ

‫َم ْن َدَع ا ِإَلى ُهًد ى َك اَن َلُه ِم َن اَألْج ِر ِم ْثُل ُأُج وِر َم ْن َتِبَعُه َال َيْنُقُص َذ ِلَك ِم ْن ُأُج وِرِهْم َش ْيًئا‬
Artinya: “Barang siapa memberi petunjuk pada kebaikan, maka ia akan mendapatkan pahala seperti pahala
orang yang mengikuti ajakannya tanpa mengurangi pahala mereka sedikit pun juga” (HR. Muslim no. 2674).

MATERI 5
MATERI 1 MATERI 2 MATERI 3 MATERI 4 MATERI 5 DAKWAH

DEFINISI DAKWAH MENURUT BAHASA


Dakwah secara bahasa artinya memanggil, mengundang, ajakan, imbauan dan hidangan. Dakwah juga bisa
diartikan sebagai seruan atau ajakan. Dalam Al Quran, kata dakwah ini memiliki makna hampir sama dengan
tabligh, nasihat, tarbiyah, tabsyir, dan tanzdir. Namun jika dikaji lebih mendalam, kata-kata tersebut memiliki
makna dan penggunaan yang berbeda.

DEFINISI DAKWAH MENURUT ISTILAH


Secara istilah, dakwah berarti kegiatan yang bersifat mengajak dan memanggil orang untuk taat kepada
Allah SWT sesuai dengan garis akidah, syariah dan ahlak Islamiyah.
Kata dakwah sering dirangkaikan dengan kata ''ilmu'' dan kata ''Islam'', sehingga menjadi ''ilmu dakwah'' dan
''dakwah Islam''. Ilmu dakwah didefinisikan sebagai suatu ilmu yang berisi cara-cara dan tuntunan-tuntunan
tentang bagaiamana seharusnya menarik perhatian orang lain untuk menganut, menyetujui dan atau
melaksanakan suatu ideologi/agama, pendapat atau pekerjaan tertentu. Orang yang menyampaikan dakwah
disebut ''dai'' (juru dakwah), sedangkan orang yang menjadi obyek dakwah disebut mad'u
DAKWAH

DALIL QUR’AN TENTANG DAKWAH

‫ٱْد ُع ِإَلٰى َس ِبيِل َر ِّبَك ِبٱْلِح ْك َم ِة َو ٱْلَم ْو ِع َظِة ٱْلَحَس َنِةۖ َو َٰج ِد ْلُهم ِبٱَّلِتى ِهَى َأْح َس ُن ۚ ِإَّن َر َّبَك ُهَو َأْع َلُم ِبَم ن َض َّل َع ن َس ِبيِلِهۦۖ َو ُهَو َأْع َلُم ِبٱْلُم ْهَتِد يَن‬
Artinya: "Ajaklah manusia ke jalan Tuhan-mu dengan cara yang bijaksana, pengajaran yang baik dan
berdialoglah dengan mereka dengan cara-cara yang lebih baik. Sesungguhnya Tuhanmu Dialah yang lebih
mengetahui tentang siapa yang tersesat dari jalan-Nya dan Dialah yang lebih mengetahui orang-orang yang
mendapat petunjuk(Q.S An-Nahl/16:125)

DALIL HADIS TENTANG DAKWAH

)‫( وراه صحيح مسلم‬. ‫َم ْن َر َأى ِم ْنُك ْم ُم ْنَك ًرا َفْلُيَغ ِّيْر ُه ِبَيِدِه َفِإْن َلْم َيْسَتِط ْع َفِبِلَس اِنِه َفِإْن َلْم َيْسَتِط ْع َفِبَقْلِبِه َو َذ ِلَك َأْض َع ُف اِإْل يَم اِن‬
Rasulullah pernah bersabda: “Barangsiapa yang melihat kemungkaran, maka cegahlah dengan tanganmu,
apabila belum bisa, maka cegahlah dengan mulutmu, apabila belum bisa, cegahlah dengan hatimu, dan
mencegah kemungkaran dengan hati adalah pertanda selemah-lemah iman”(HR. At-Tabrani)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai