Anda di halaman 1dari 8

KARAKTERISTIK

MANAJEMEN
STRATEGIS

DOSEN : WAWAN DEVIS WAHYU, M.M.


NAMA ANGGOTA KELOMPOK : 1. DIANA MELINTA
2. M. ARIYADI SAPUTRA
3. ZAHAQI MELANI
MATA KULIAH : MANAJEMEN STRATEGIS
SEMESTER : 3 (TIGA)
KONSEP MANAJEMEN STRATEGIS
MANAJEMEN BERASAL DARI BAHASA PERANCIS KUNO “MANAGEMENT”ARTINYA SENI
MELAKSANKAN DAN MENGATUR . SEDANGKAN KAMUS BESAR BAHASA
INDONESIA,MEMBEDAKAN MANAJEMEN MENJADI DUA PENGERTIAN YAITU: 1) MANAJEMEN
PENGGUNAAN SUMBER DAYA SECARA EFEKTIF UNTUK MENCAPAI TUJUAN DAN SASARAN. 2)
MANAJEMEN MERUJUK KEPADA PEMIMPIN YANG BERTANGGUNG JAWAB ATAS JALNNYA
ORGANISASI.

STRATEGI ADALAH RENCANA YANG CERMAT MENGENAI KEGIATAN UNTUK MENCAPAI


SASARAN KHUSUS. KATA STRATEGI SECARA ETIMOLOGI BERASAL DARI BAHASA YUNANI
KUNO YAITU “STRATEGOS” YANG TERDIRI DARI 2 (DUA) SUKU KATA YAITU “STRATOS ” YANG
ARTINYA PASUKAN DAN “AGEIN” YANG ARTINYA PEMIMPIN. JADI STRATEGI BERARTI HAL
YANG BERHUBUNGAN DENGAN PASUKAN PERANG.
PENDAPAT PARA AHLI MENGENAI MANAJEMEN
STRATEGIS
 DAVID DAN DAVID (2015) MENDEFINISIKAN MANAJEMEN STRATEGIS
SEBAGAI SENI DAN PENGETAHUAN UNTUK MEMFORMULASIKAN,
MENGIMPLEMENTASIKAN, DAN MENGEVALUASIKAN KEPUTUSAN-
KEPUTUSAN LINTAS FUNGSIONAL YANG MEMBUAT ORGANISASI
MAMPU MENCAPAI TUJUAN DAN SASARAN

 SEDANGKAN MENURUT WHELLEN DAN HUNGER (2012) MANAJEMEN


STRATEGIS ADALAH SEPERANGKAT KEPUTUSAN DAN TINDAK
MANAJERIAL YANG MENENTUKAN KINERJA JANGKA PANJANG DARI
SEBUAH ORGANISASI.
MODEL-MODEL MANAJEMEN STRATEGIS
1. TAHAP FORMULASI , LEBIH BERFOKUS KEPADA PENGEMBANGAN VISI
DAN MISI SUATU ORGANISASI, SERTA PENGIDENTIFIKASIAN PELUANG
DAN ANCAMAN.

2. TAHAP IMPLEMENTASI ATAU PENERAPAN STRATEGI, LEBIH BERFOKUS


KEPADA KEBIJAKAN ORGANISASI, MEMOTIVASI KARYAWAN DAN
MENGALOKASIKAN SUMBER DAYA AGAR STRATEGI YANG DITETAPKAN
DAPAT DIIMPLEMENTASIKAN.

3. TAHAP EVALUASI ATAU CONTROL STRATEGI, UNTUK MEMONITOR ATAU


KONTROL SELURUH HASIL DARI PEMBUATAN DAN PENERAPAN STATEGI,
SERTA MENGAMBIL LANGKAH-LANGKAH KOREKSI APABILA DIPERLUKAN.
MANFAAT MANAJEMEN STRATEGI BAGI
ORGANISASI
1). Memberikan arah dalam pencapain tujuan jangka panjang
2). Membantu organisasi dalam beradaptasi terhadap perubahan.
3). Menjadikan organisasi lebih efektif.
4). Mengidentifikasi keunggulan komparatif organisasi dalam lingkungan yang
semakin kompleks.
5). Mengantisipasi masalah yang akan timbul di masa mendatang.
6). Meningkatkan motivasi karyawan dengan melibatkan dalam pembuatan
strategi.
7). Menghindari kegiatan duplikasi.
8). Mengurangi keenganan karyawan untuk melakukan perubahan.
SELAIN ITU, MANFAAT MANAJEMEN STRATEGIC DAPAT DILIHAT DARI
DUA ASPEK, YAITU MANFAAT FINANSIAL DAN NON FINANSIAL, SEBAGAI
BERIKUT :

 Manfaat finansial. Penelitian menunjukan bahwa organisasi yang menggunakan konsep


manajemen strategic lebih menguntungkan dan berhasil dibandingkan organisasi lain
yang tidak menggunakannya.

 Manfaat non finansial. Manajemen strategic menawarkan manfaat yang nyata seperti
meningkatnya kesadaran atas ancaman eksternal, pemahaman yang lebih baik atas strategi
pesaing, meningkatnya produktivitas karyawan, mengurangi keengganan untuk berubah,
dan pengertian yang lebih baik atas hubungan antara kinerja dan penghargaan.
Manajemen strategic meningkatkan kemampuan organisasi untuk menghindari masalah,
karena membantu interaksi antara manajer pada semua divisi dan fungsi. Manajemen
strategic dapat memeperbaiki kepercayaan atas strategi saat ini, dan menunjukkan kapan
dibutuhkannya tindakan korektif.
Karakteristik manajemen strategis

1). Manajemen strategis bersifat jangka panjang.


2). Manajemen strategis bersifat dinamik.
3). Manajemen strategis merupakan sesuatu yang terpadu dengan
manajemen operasional.
4). Manajemen strategis perlu didukung oleh unsur-unsur pada manajer
tingkat puncak.
5). Manajemen strategis beriorentasi dan mendekati untuk masa depan.
6). Manajemen strategis senantiasa didorong dan di dukung dalam
pelaksanaanya oleh semua sumber daya ekonomi yang tersedia
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai