Anda di halaman 1dari 14

MUHAMMAD NURCAHYO

HANDOYO PUTRO
112010789
RIZKA FAUZIAH
112011132
HAFIPAH
DAMAYANTI
12011125
AISYAH KHAIRUN NISA
WIDIAPUTRI
112011100
RINI PERMATA SARI
112011026
DESSYIFA KHASNA
PRATAMA
112010860
Apa sih manfaat Balance
Score Card

Balance Scorecard memberikan manfaat bagi perbankan dengan


memungkinkan manajemen untuk mengukur kinerja jangka
panjang mereka. Ini memungkinkan manajemen untuk
mengukur kinerja mereka dari berbagai sisi, termasuk
finansial, pelanggan, proses bisnis, dan pengembangan
sumber daya manusia.
Balance Scorecard juga memungkinkan manajemen untuk
mengidentifikasi masalah yang mungkin ada dalam proses
bisnis. Ini memungkinkan manajemen untuk mengambil
tindakan yang diperlukan untuk memperbaiki kinerja yang
kurang baik dan mencapai tujuan jangka panjang mereka.
MENCAPAI KINERJA
OPTIMAL DENGAN
BALANCE SCORECARD
PERBANKAN
MEMPERJELAS DAN
MENERJEMAHKAN VISI
DAN STRATEGI
• Memperjelas Visi
• Menghasilkan
Konsensus

MENGKOMUNIKASIKAN MERENCANAKAN
DAN MENETAPKAN
BALANCE SASARAN
MENGHUBUNGKAN
• Mengkomunikasikan SCORECARD • Menetapkan Sasaran
dan Mendidik • Memadukan Inisiatif
• Menetapkan Tujuan Strategis

UMPAN BALIK DAN


PEMBELAJARAN
STRATEGIS
• Mengartikulasikan Visi Contoh Gambar : Balanced
Bersama Scorecard sebagai suatu
• Memberikan Umpan kerangka kerja tindakan
Balik Strategis strategis
Penilaian Kinerja Bank

Penilaian kinerja keuangan merupakan salah satu faktor yang


amat penting bagi perbankan. Menurut Undang-Undang nomor 10
tahun 1998 tentang Perbankan dan merupakan perubahan atas Undang-
Undang Nomor 7 Tahun 1992: “Bank adalah badan usaha yang
menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan
menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau
bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat
banyak”. Pasal 3 UU No. 10/1998 tentang Perbankan menjelaskan
bahwa fungsi perbankan adalah menghimpun dana dan kemudian
menyalurkan dana itu ke masyarakat.
Menurut UU No.10/1998 tentang Perbankan, terdapat dua
jenis bank di Indonesia yaitu:

Bank Perkreditan
Bank Umum Rakyat

Bank yang melaksanakan Bank yang melaksanakan


kegiatan usaha secara kegiatan usaha secara
konvensional dan/atau konvensional dan/atau
berdasarkan prinsip syariah berdasarkan prinsip syariah
yang dalam kegiatannya yang kegiatannya tidak
memberikan jasa dalam lalu memberikan jasa dalam lalu
lintas pembayaran. lintas pembayaran
Kesimpulan
Balance Scorecard merupakan suatu konsep pengukuran
kinerja yang berrusaha menerjemahkan strategi organisasi
ke dalam serangkaian aktivitas yan terencana yang dapat
diukur. Perbankan harus menciptakan scorecard yang
disesuaikan dengan visi,misi, strategi, dan jenis bank.
Konsep baru ini lebih dari sekedar alat ukur kinerja, karena
dapat memotivasi untuk perbaikan kinerja perbankan
dengan mengombinasikan 4 prefektif, yaitu perspektif
finansial,perspektif pelanggan, perspektif proses bisnis
internal, serta perspektif pembelajaran dan pertumbuhan

Anda mungkin juga menyukai