Anda di halaman 1dari 23

Disiplin Pegawai

Negeri Sipil

BIDANG PKK
BKPSDM KAB. MAJALENGKA
Dasar Hukum
UU NO 5 TAHUN 2014 TENTANG
MANAJEMEN ASN 01
PP NO 11 TAHUN 2017 jo
PP NO 17 TAHUN 2020 TENTANG
MANAJEMEN PNS 02
Peraturan Pemerintah Nomor 49 Tahun 2018
tentang Manajemen Pegawai Pemerintah Dengan
Perjanjian Kerja
03
PP NO 94 TAHUN 2021 TENTANG
DISIPLIN PNS 04
Peraturan Badan Kepegawaian Negara
Nomor 6 Tahun 2022 tentang
Peraturan Pelaksanaan Peraturan
Pemerintah Nomor 94 Tahun 2021
05
Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil
DISIPLIN PNS

Disiplin PNS adalah


kesanggupan PNS untuk
menaati kewajiban dan
menghindari larangan yang
ditentukan dalam peraturan
perundang-undangan.

Pasal 1 angka 4 PP 94 Tahun 2021


PELANGGARAN DISIPLIN PNS

Pelanggaran Disiplin adalah


setiap ucapan, tulisan, atau
perbuatan PNS yang tidak
menaati kewajiban dan/atau
melanggar larangan ketentuan
Disiplin PNS, baik yang
dilakukan di dalam maupun di
luar jam kerja.
Pasal 1 angka 6 PP 94 Tahun 2021
RUANG LINGKUP
Pasal 3

Kewajiban dan Pejabat yang Berwenang


Hukuman Disiplin Menghukum
Larangan

Berlakunya Keputusan Hukuman Tata Cara Pemanggilan,


Disiplin, Hapusnya Kewajiban Pemeriksaan, Penjatuhan, dan
Menjalani Hukuman Disiplin, Penyampaian Keputusan
dan Hak-hak Kepegawaian Hukuman Disiplin

Pendokumentasian
Hukuman Disiplin
A. PELANGGARAN DISIPLIN PNS
 Di Luar Kantor
 Di Dalam Kantor
 Di Luar Jam Kerja
 Di Dalam Jam Kerja

Bukan delik aduan/jika


ada dugaan pelanggaran
disiplin

Panggil

Periksa

Terbukti

Rujuk ke Psl 3 dan 4 PP.53/2010

Hukum jika kewenangannya atau


lapor atasan jika bukan
kewenangannya
FAKTOR PENDUKUNG TERJADINYA
PELANGGARAN DISIPLIN
NO FAKTOR SEBAB FAKTOR YG MEMPENGARUHI DAMPAK YANG DITIMBULKAN

1. Mental / Karakter a. kurang memahami nilai a. PNS tidak merasa berdosa


budaya/agama; meskipun berbuat salah;
b. Watak bawaan; b. PNS berani melanggar peraturan;
c. Pengaruh Lingkungan: c. PNS tidak takut dijatuhi hukuman
1) keluarga; disiplin.
2) masyarakat;
3) tempat kerja.
2. Permasalahan Ekonomi a. Biaya kebutuhan hidup a. PNS bekerja sampingan pada
meningkat; saat jam kerja;
b. Kebutuhan Sosial; b. Bermalas-malasan;
c. Gaya hidup. c. Terdorong berbuat KKN.
NO FAKTOR PENYEBAB FAKTOR YG MEMPENGARUHI AKIBAT YG DITIMBULKAN

3. Manajemen SDM yg tidak a. belum ada aturan internal a. Kinerja organisasi yang lemah
berjalan dengan baik yang jelas; b. SDM yang tidak berjalan dengan
b. Tidak ada pembagian tugas efisien dan efektif
dan beban kerja yang jelas; c. PNS Tidak Termotivasi
c. Kurangnya fasilitas kantor; d. Produktifitas kerja menurun
d. Kurangnya jumlah personil;
e. Tidak pernah dilakukan
rolling /mutasi;
f. tidak ada promosi/ tidak jelas
pola karier;
g. Tidak ada Pengembangan
kualitas dan Kompetensi
PNS
h. Dll.
NO FAKTOR PENYEBAB FAKTOR YG MEMPENGARUHI AKIBAT YG DITIMBULKAN

4. Pelanggaran tidak ditindak a. Merasa kasihan; a. PNS tidak takut hukuman


tegas (Pembiaran) b. Merasa sungkan; disiplin;
c. Merasa ketakutan; b. PNS berani melakukan
d. Tidak berpengalaman perbuatan indisipliner.
melakukan pembinaan; c. Preseden/contoh tidak baik, dan
memicu pelanggaran lain
dikemudian hari

5. Lemahnya Pengawasan a. Atasan langsung tidak a. PNS bekerja tidak sungguh-


menjalankan pengawasan sungguh;
melekat; b. PNS acuh tak acuh;
b. Atasan bersifat pasif; c. Kinerja tidak terpantau dengan
c. Lembaga-lembaga baik;
pengawasan internal tidak
berjalan
NO FAKTOR PENYEBAB FAKTOR YG MEMPENGARUHI AKIBAT YG DITIMBULKAN

6. Tidak ada dukungan motivasi a. Kurangnya perhatian a. PNS tidak memiliki semangat
(discourage) terhadap bawahan; untuk meningkatkan prestasi kerja;
b. Pola kerja yg monoton b. PNS tidak menunjukkan sikap
c. Tidak ada rangsangan untuk inovatif & responsif.
terciptanya gairah kerja.

7. Krisis keteladanan a. Atasan memberikan contoh a. Atasan & bawahan sama-sama


buruk/ tidak disiplin; tidak disiplin.
b. Atasan memberikan b. Citra buruk terhadap lingkungan
keadaan tak teratur. kerja baik internal maupun
eksternal kantor
NO FAKTOR PENYEBAB FAKTOR YG MEMPENGARUHI AKIBAT YG DITIMBULKAN

8. Kurang Pemahaman terhadap a. Kurangnya sosialisasi; a. Terjadi ketidakteraturan


peraturan disiplin PNS b. Sering terjadinya mutasi b. Main hakim sendiri
pengelola kepegawaian; c. PNS melanggar peraturan
c. Terbatasnya buku peraturan disiplin.
disiplin /literatur tentang
disiplin.
6
7
8
9
24
PERATURAN BKN NOMOR 6 TAHUN
2022 TENTANG PELAKSANAAN PP 94
TAHUN 2021

LARANGAN
melakukan kegiatan yang merugikan negara; Yang
dimaksud dengan "melakukan kegiatan yang
merugikan negara" termasuk kegiatan yang
dilakukan bersama dengan atasan, teman sejawat,
bawahan, atau orang lain di dalam maupun di luar
lingkungan kerjanya dengan tujuan untuk keuntungan
pribadi, golongan, atau pihak lain, baik secara
langsung maupun tidak langsung yang mengakibatkan
UNDANG –UNDANG NOMOR 11 TAHUN
2008 TENTANG ITE
Pasal 35
Setiap Orang dengan sengaja dan tanpa hak atau melawan
hukum melakukan manipulasi, penciptaan, perubahan,
penghilangan, pengrusakan Informasi Elektronik dan/atau
Dokumen Elektronik dengan tujuan agar Informasi
Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik tersebut dianggap
seolah-olah data yang otentik.

Pasal 51
(1) Setiap Orang yang memenuhi unsur sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 35 dipidana dengan pidana penjara paling
W H Y …..
PERILAKU ASN YANG MENDESAK
KAMI UNTUK BERGERAK TERUS
SEIRING DENGAN PROTEKSI
KEAMANAN SISTEM KAMI TERUS
DIGANGGU OLEH
ORANG YANG TIDAK
BERTANGGUNGJAWAB
RENCANA PENGEMBANGAN

INTEGRASI SISTEM
ABSEN ONLINE CCTV
PANTAUAN LANGSUNG TERARAH DAN TERPADU
SISTEM KEAMANAN CCT OPD/SEKOLAH DENGAN APLIKASI
ABSENSI
DIMANA TITIK KOORDINAT ABSEN HANYA ADA DI DEPAN
CCTV
DENGAN JANGKAUAN TERBATAS
DENGAN HARAPAN DISIPLIN MASUK DAN PULANG KERJA
SESUAI

Anda mungkin juga menyukai