Anda di halaman 1dari 10

TEKNIK INTERVENSI DALAM

MODIFIKASI PERILAKU
PENGKONDISIAN KLASIKAL

Konsep-konsep: extinction,
generalization, discrimination

Desensitisasi Sistematik
• Tahap-tahap :
Menyusun hirarki kecemasan/ketakutan
Latihan relaksasi
Proses desensitisasi
• Desensitisasi dapat dilaksanakan dengan
cara Imaginery /imaginal dan in vivo

Flooding & Implosive Therapy (Terapi Implosif &


Pembanjiran)

• Peristiwa penghapusan (extinction) dimana


individu secara berulang2 dipaksa dihadapkan
pada suatu stimulus terkondisi (penghasil
kecemasan)
Gradual Habituation

• penunjukkan secara bertahap (graduated


exposure) kepada individu, benda atau
hewan yang ditakuti.

Pelatihan Asertif
• diterapkan pada situasi interpersonal :
individu mengalami kesulitan untuk
menyatakan / menegaskan diri
(menganggap hal tersebut tindakan tidak
layak)
• Teknik :
Role play, modeling, reinforcement,
group session, relaksasi

Terapi Aversif

• adanya pengasosiasian tingkah laku


simtomatik dengan suatu stimulus yang
menyakitkan
PENGKONDISIAN OPERAN
Konsep-konsep:
•Reinforcement
•Punishment
•Shaping
•Extinction
Pembentukan Respon (Shaping)

• Pengembangan respon yang tadinya tidak ada


dalam perbendaharaan tingkah laku seseorang
 membentuk tingkah laku

Perkuatan Positif (Positive Reinforcement)

• pembentukan suatu pola tingkah laku


dengan memberikan ganjaran /perkuatan
segera setelah tingkah laku yang diharapkan
muncul
Perkuatan Intermitten (Intermitten
Reinforcement)

• reinforcement diberikan secara bervariasi


kepada tingkah laku yang spesifik, untuk
membentuk & memelihara tingkah laku yang telah
terbentuk

Penghapusan (Extinction)
• jika respon terus menerus dibuat tapi tanpa
reinforcement, respon akan cenderung menghilang,
dengan cara memberikan punishment, menarik
reinforcement, mengabaikan, pemberian positive
reinforcement
Token Ekonomi
• tingkah laku yang diinginkan diperkuat
dengan reinforcement dalam bentuk “tanda”
yang dapat ditukar dengan sesuatu atau hak
istimewa yang diinginkan.
BELAJAR SOSIAL

Modelling

• individu mengamati model & diperkuat


untuk mencontoh tingkah laku model.

Anda mungkin juga menyukai