Anda di halaman 1dari 13

Metode Mengajar

Rasulullah Saw.
‫ُقۡل ِإن ُك نُتۡم ُتِح ُّبوَن ٱَهَّلل َفٱَّتِبُعوِني ُيۡح ِبۡب ُك ُم ٱُهَّلل َو َيۡغ ِفۡر َلُك ۡم‬
‫ُذ ُنوَبُك ۚۡم‬
‫َو ٱُهَّلل َغ ُفور َّر ِح يم‬
Katakanlah: "Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah,
ikutilah aku, niscaya Allah mengasihi dan mengampuni
dosa-dosamu". Allah Maha Pengampun lagi Maha
Penyayang ( Q.S Ali Imran : 31)
Keutamaan
Mengajarkan Kebaikan
Dari Abu Umamah Dia Berkata, Rasulullah SAW Bersabda :

‫إَّن َهللا َو َم َالِئَكَته َو أهَل الَّس َم َو اِت واألرِض حتى الَّنمَلَة في ُح ْج ِرَها‬
)‫ َلُيَص ُّلوَن على ُم َع ِّلِم الناِس الخيَر (عبد البار‬,‫وحتى الُحوَت في الَبحِر‬

“ Sesungguhnya Allah, para malaikatNya, penduduk langit dan


bumi, bahkan hingga semut di lubangnya, dan bahkan hingga ikan
di lautan, benar-benar memohonkan do’a bagi orang yang
mengajarkan kebaikan kepada manusia”
Aku Seorang Pendidik,
Aku Memiliki Karakter Khas….
 1. Mengikhlaskan Ilmu Hanya Untuk Allah
 2. Jujur dan Pemberani
 3. Serasi Antara Ucapan dan Perbuatan
 4. Bersikap Adil dan tidak Berat Sebelah
 5. Berakhlak Mulia dan Terpuji
 6. Tawadhu
 7. Bercanda Bersama Anak Didiknya
 8. Sabar dan Menahan Emosi
 9. Menghindari Perkataan Keji yang Tidak Pantas
 10. Berkonsultasi dan Mengembalikan Perkara Samar
Kepada Ulil Amri
Adapun Tugas
dan Kewajiban Ku Ialah….
 1. Menanamkan Rasa Takut Hanya Kepada Allah
 2. Menumbuhkan Cinta Kepada Allah, RasulNya dan Ulil Amri Minkum
 3. Membatasi Pembinaan Hanya Dengan Manhaj Rabbani
 4. Bersikap Rahmat (Kasih Sayang) Terhadap Anak Didik
 5. Menumbukan Rasa Berani dan Tidak Menumbuhkan Rasa Takut/
Mental Pengecut
 6. Menumbuhkan Kesadaran Jiwa Anak Didik
 7. Menjadi Teladan Bagi Anak Didik Dalam Akhlak, Ilmu dan Amal
 8. Mendo’akan Mereka Agar Kelak Mereka Menjadi Orang-orang Yang
Berilmu dan Ber’amal Dengan ilmunya Untuk Kepentingan Islam di
Dalam Sistem Islam
Persiapan Sebelum
Mengajar :
 1. Mengikhlaskan Niat Hanya Untuk Allah Ta’ala dan
Berdo’a Untuk Kemudahan Pengajaran

 2. Memahami Dengan Baik Materi Yang Akan Disampaikan

 3. Memahami Metode/ Cara Menyampaikan Materi


Pelajaran dan Menuangkannya Melalui Buku RPP (Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran)
Metode Mengajar…

Berbicara Rapih dan Tidak Tergesa-gesa

Tidak Berbicara Tasyadduq (Ngalor Ngidul)

Mengangkat Suara/ Merubah Intonasi

Tidak Memutus Pembicaraan

Ada Jeda Di Dalam Penyampian


Metode Mengajar…
Kontak Pendengaran dan Penglihatan Antara Guru
Dan Siswa
a)Kontak Pendengaran :
- Dari Aisyah R.A dia berkata : Rasulullah tidak
pernah berbicara tergesa-gesa seperti ketergesaan
kalian ini, akan tetapi beliau berbicara dengan jelas
dan rapi, bisa dihafal oleh orang yang duduk
kepadanya (H.R At Tirmidzi)
- Tidak Tasyadduq (ngalor ngidul) dan tidak pula
memaksakan bersajak dalam berbicara, karena hal
demikian dibenci oleh Rasulullah Saw (H.R At
Tirmidzi)
Metode Mengajar…
Kontak Pendengaran dan Penglihatan Antara Guru Dan
Siswa
a)Kontak Pendengaran :
-Mengangkat Suara ( Atau merubah intonasi suara),
Dari Abdullah bin Amr, Dia berkata : Nabi Saw tertinggal
dari kami dalam sebuah perjalanan kami, lalu beliau
sampai kepada kami sementara waktu sholat telah tiba
dan kami sedang berwudhu. Kami mulai membasuh kaki-
kaki kami, tiba-tiba beliau berteriak sekeras-kerasnya “
Celakalah dengan mendapat azab neraka bagi (pemilik)
tumit-tumit (yang tidak basah)
(H.R Bukhari)
Metode Mengajar…
Kontak Pendengaran dan Penglihatan Antara Guru
Dan Siswa
a)Kontak Pendengaran :
- Sikap Terus-menerus Guru didalam
menyampaikan dan tidak memutusnya : Dari Abu
Hurairah Dia berkata: Manakala Nabi sedang duduk
berbicara kepada para sahabat dalam sebuah majlis,
seorang badui datang lalu bertanya tentang hari
kiamat, tetapi Nabi tidak menghiraukannya sampai
beliau selesai, setelah itu bliau mencari orang badui
tersebut (H.R Bukhari)
Metode Mengajar…
Kontak Pendengaran dan Penglihatan Antara Guru
Dan Siswa
a)Kontak Pendengaran :
- Diam di Tengah-tengah menyampaikan
(Penjelasan). Hal ini dilakukan oleh Rasulullah Saw
sebagaimana yang terdapat di dalam hadits riwayat
Bukhari ketika beliau melaksanakan haji wada’. Dari
Abi Bakrah, dari Nabi Saw beliau bertanya, bulan
apakah ini? Kami menjawab : Allah dan RasulNya
lebih mengetahui, maka beliau diam hingga kami
mengira beliau akan menamainya dengan selain
namanya,……..
Metode Mengajar…
Kontak Pendengaran dan Penglihatan Antara Guru
Dan Siswa
b)Kontak Penglihatan :
- Posisi Guru yang dapat melihat semua anak
didik

- Menggunakan Ekspresi Wajah

- Memperhatikan pandangan anak didik


Metode Mengajar…
1) Metode Praktek (Pragaan) baik dari pihak Guru
atau meminta dari anak didik
2) Metode Dialog dan Pendekatan Logika
3) Metode Bercerita atau Berkisah
4) Membuat Permisalan
5) Membangkitkan Rasa Penasaran
6) Menggunakan Gambar
7) Memberi Kesempatan Kepada Anak Didik Untuk
Mencari Jawaban
8) Mentode Pengulangan
9) Membuat Klasifikasi
Metode Mengajar…
10) Metode Tanya Jawab
11) Memotivasi Siswanya Untuk Bertanya
12) Memberikan Penilaian Terhadap Jawaban
13) Menyesuaikan Pembicaraan Dengan Tingkat
Pemahaman Anak Didik
14) Ucapan Guru : “ Saya Tidak Tahu” adalah
Bagian dari Ilmu

Anda mungkin juga menyukai