Anda di halaman 1dari 22

Konsep Dasar

Manajemen Biaya
Capaian Pembelajaran

01 Sistem Informasi Manajemen Biaya

02 Proses Pembebanan Biaya

03 Biaya Produk dan Jasa

04 Laporan Laba rugi

Manajemen Biaya Tradisional dan


05 Kontemporer
01
Sistem informasi
manajemen biaya
Kerangka Sistem
Suatu sistem adalah perangkat bagian-bagian yang saling berhubungan
yang melakukan satu atau lebih proses utnuk mencapai tujuan-tujuan
khusus perusahaan.

Bagaimana sistem bekerja ???


INPUT

PROSES

OUTPUT
Sistem Informasi Akuntansi
1. Mengumpulkan
2. Mengklasifikasikan
3. Meringkas

• Input
4. Menganalisis
5. Mengelola • Output
• Proses
1. Laporan Khusus
2. Laporan Keuangan
3. Anggaran
4. Laporan Kinerja
5. Komunikasi
USER 6. Karyawan
Sistem Informasi Manajemen Biaya

Sistem informasi Manajemen biaya adalah subsistem informasi


akuntansi yang terutama berhubungan dengan memproduksi
keluaran untuk pengguna internal dengan menggunakan
masukan dan proses yang diperlukan untuk memenuhi tujuan
manajemen

Tujuan Sistem Informasi Manajemen Biaya :


Memberikan informasi untuk perhitungan harga
pokok jasa, produk, dan objek lain yang menjadi
minat manajemen

Memberikan informasi untuk pengambilan


keputusan

Memberikan informasi untuk perencanaan


dan pengendalian
Sistem Manajemen Biaya Terpadu

Sistem Sistem
Produksi Pelayanan
Pelanggan

SMB
Desain dan Sistem
Sistem Pemasaran
Pengemba dan
ngan Distribusi
Sistem Manajemen biaya menerima informasi dari
semua system operasional dan juga memasok informasi
untuk semua system. Sampai jarang yang
dimungkinkan, system Manajemen biaya sebaiknya
terintegrasi dengan system operasional. Integrasi akan
mengurangi penyimpanan dan penggunaan data yang
berlebihan, meningkatkan ketepatan waktu informasi,
dan meningkatkan efisiensi dalam memproduksi
informasi yang dapat diandalkan dan akurat
02
Pembebanan Biaya
Biaya Objek Biaya
Kas atau ekuivalen kas yang
Segala hal seperti produk,
dikorbankan untuk barang atau
pelanggan, departemen, proyek,
jasa yang diharapkan membawa
kegiatan, dan lain lain, kemana
keuntungan di masa kini dan masa
biaya-biaya diukur dan
yang akan datang bagi organisasi
dibebankan.
Beban ???
Pembebanan biaya secara akurat pada objek
merupakan hal yang sangat penting.
Dasar pembebanan biaya merupakan konsep
relatifitas dan berhubungan kelogisan dan logika
metode pembebanan yang digunakan.
Hubungan antara biaya dan objek biaya dapat
dimanfaatkan untuk membantu meningkatkan METODE
keakuratan pembebanan biaya. Biaya- biaya yang PENELUSURAN?
secara langsung atau tidak langsung berhubungan
dengan objek biaya.

Biaya tidak langsung adalah biaya-biaya Biaya langsung adalah biaya-biaya yang
yang tidak dapat dengan mudah dan dapat dengan mudah dan akurat ditelusuri
akurat ditelusuri ke objek biaya ke objek biaya.
Metode penelusuran

• Proses mengidentifikasi dan


Penelusuran adalah biaya membebankan biaya pada objek biaya Penelusuran
aktual pada objek biaya yang secara spesifik berhubungan
dengan menggunakan
langsung
dengan objek biaya
ukuran yang dapat diamati
dari sumber daya yang
dikonsumsi oleh objek • Penggunaan pendorong untuk
biaya membebankan biaya-biaya pada objek Penelusuran
biaya (pendorong sumber daya dan pendorong
pendorong kegiatan)
Pembebanan biaya tidak langsung pada objek
biaya disebut ALOKASI.
Karena tidak terdapat hubungan penyebab,
pengalokasian biaya tidak langsung
berdasarkan hubungan dekat atau beberapa
asumsi

Biaya Tidak Langsung


Biaya Sumber daya

Pendorong
sumber daya

Penelusuran Penelusuran
Asumsi
Langsung Pendorong

Kedekatan
Pengamatan Pendorong
Hubungan
Fisik Kegiatan Asumsi

Objek Biaya
03
Biaya Produk dan Jasa
Biaya Produk dan Pelaporan
Keuangan Eksternal

Salah satu tujuan utamasistem


manajemen biaya adalah perhitungan
harga pokok produk untuk pelaporan
eksternal
BTKL
BBBL

BOP

HPP

Laporan Keuangan
Eksternal
04
Laporan Laba Rugi
05
Manajemen Biaya
Tradisional dan
Kontemporer
Terima kasih !

CREDITS: Diese Präsentationsvorlage wurde von Slidesgo erstellt, inklusive


Icons von Flaticon, Infografiken & Bilder von Freepik

Bitte lösche diese Folie nicht, es sei denn du bist ein Premium-Nutzer

Anda mungkin juga menyukai