Anda di halaman 1dari 38

Journal Reading

“ RISK FACTORS FOR POSTPARTUM HEMORRHAGE


CAUSED BY UTERINE ATONY ”

Penguji : dr. I Nyoman Sayang, Sp. OG


Disusun Oleh:
Ahmad Tristan
Amartya
Ni Ketut Yulina Pratiwi
……
BAB
3 &
HASIL
DISKUSI
Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %

2. Parity

Hasil Primipara
Multipara
Grandemultipara
3
24
5
9.4
75
15.6
7
52
5
10.9
81.3
7.8

Univariat 3. Anemia
< 11 30 93.8 48 75
Distribusi Frekuensi ≥ 11 2 6.2 16 25

Faktor Risiko Terjadinya


Perdarahan Postpartum
karena Atonia Uteri
Gemelli 2 6.3 2 4.7
5. Acceleration of Labor
No 19 59.4 37 57.8
Yes 13 40.6 27 42.2
6. Postpartum Hemorrhage History
No 17 53.1 47 73.4
Yes 15 46.9 17 26.6
Usia Saat Hamil
● Hampir seluruh subjek penelitian berada pada kelompok usia 20-35 tahun,
yaitu sebanyak 61 pasien, dengan proporsi masing-masing kelompok kasus
dan kelompok kontrol adalah 31,1% dan 68,9%.
● Rentang usia yang berisiko adalah pada usia <20 tahun dan >35 tahun
sehingga pada usia 20-35 tahun merupakan usia reproduksi yang sehat

Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %
Paritas
● Jumlah paritas yang paling banyak terdapat kelompok multipara yaitu 76
pasien dengan besar persentase 75% untuk kelompok kasus dan 81,3% untuk
kelompok kontrol.
● Paritas seorang ibu hamil atau melahirkan dikatakan beresiko tinggi
berdasarkan komplikasi obstetri yaitu multipara dan grand mu.tipara

Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %
2. Parity
Primipara 3 9.4 7 10.9
Multipara 24 75 52 81.3
Grandemultipara 5 15.6 5 7.8
Anemia
● Hampir seluruh subjek penelitian mengalami anemia dengan Hb < 11 yaitu
sejumlah 78 pasien, dengan proporsi 30 pasien kelompok kasus dengan
presentase 93,8%.
● Hal ini sejalan dengan penelitian sebelumnya, yang mengatakan anemia
dapat meningkatkan risiko terjadinya perdarahan postpartum.

Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %
3. Anemia
< 11 30 93.8 48 75
≥ 11 2 6.2 16 25
Overdistensi Uterus
● Overdistensi uteri dapat disebabkan oleh 3 factor yaitu makrosmia,
polyhiramnion dan gamelli.
● Overdistensi uterus dapat mengganggu kontraktilitas miometrium setelah
persalinan dan meningkatkan kejadian atonia uteri, yang terjadi setidaknya
pada 80% kasus perdarahan postpartum.
Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %

Gemelli 2 6.3 2 4.7


Percepatan Persalinan
● Pada variabel percepatan persalinan, hasilnya tidak berbeda jauh antara
kelompok kasus dan kontrol, dengan jumlah 40 pasien mengalami
percepatan persalinan.
● Kejadian persalinan yang sulit tidak diketahui karena tidak ada konsensus
universal tentang persalinan kala I yang tertunda.

Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %
5. Acceleration of Labor
No 19 59.4 37 57.8
Yes 13 40.6 27 42.2
Riwayat Perdarahan Postpartum
● Proporsi variabel dengan riwayat perdarahan postpartum menunjukkan pada
kelompok kasus sebanyak 17 pasien (53,1%) tidak memiliki riwayat
perdarahan postpartum dan 15 (46,9%.) pasien memiliki riwayat perdarahan
postpartum.

Postpartum Hemorrhage
Variable Case Control
n:32 % n:64 %
6. Postpartum Hemorrhage History
No 17 53.1 47 73.4
Yes 15 46.9 17 26.6
Hasil Bivariat
Korelasi Antara Semua
Variabel dengan Perdarahan
Postpartum Akibat Atonia
Uteri
Hubungan antara Usia dengan HPP akibat
Atonia Uteri
● Hasil menunjukkan bahwa hanya sebagian kecil dari kelompok kasus yang
berada pada usia berisiko (>35), sebagian besar berada pada usia reproduksi
yang sehat yaitu sebanyak 20 pasien (6,2%).
● Hasil ini berarti tidak ada hubungan yang bermakna antara usia ibu dengan
perdarahan postpartum. (p= 0,763)
Hubungan antara Paritas dengan HPP
akibat Atonia Uteri
● Pada kelompok kasus dan kelompok kontrol memiliki paritas <5 dengan
besar persentase 84,4% untuk kelompok kasus dan 92,2% untuk kelompok
control.
● Dengan nilai p-value sebesar 0,238, hasil ini berarti tidak ada hubungan
yang signifikan antara jumlah paritas dengan perdarahan postpartum.
Hubungan antara Anemia dengan HPP
akibat Atonia Uteri
● Pada variabel Anemia, didapatkan bahwa sebagian besar kelompok kasus
dan kelompok kontrol mengalami anemia dengan Hb < 11 masing-masing
sebesar 93,8% dan 75%.
● Dengan nilai p-value sebesar 0,027 (<0,05) dan OR sebesar 5,000, Hasil ini
menunjukkan adanya korelasi yang signifikan antara anemia dan perdarahan
pascapersalinan.
● Wanita hamil dengan anemia memiliki risiko atonia uteri lima kali lebih
besar daripada wanita hamil dengan Hb ≥ 11
Hubungan antara Overdistensi Uterus
dengan HPP akibat Atonia Uteri
● Kelompok kasus memiliki selisih persentase yang relatif kecil yaitu 53,1%
untuk pasien yang tidak mengalami overdistensi uterus dan 46,9% untuk
pasien yang mengalami overdistensi uterus.
● Dengan nilai p sebesar 0,031 (<0,05) dan OR sebesar 2,647, maka berarti
terdapat hubungan yang bermakna antara overdistensi uterus dengan
perdarahan postpartum
● Ibu hamil dengan kasus makrosomia, polihidramnion, dan gemelli memiliki
risiko 2,647 kali lebih besar untuk mengalami atonia uteri dibandingkan
dengan ibu hamil yang tanpa overdistensi uteri
Hubungan antara Percepatan Persalinan
dengan HPP akibat Atonia Uteri
● Proporsi kelompok kasus dan kontrol tidak jauh berbeda, dengan hasil
persentase 59,4% untuk pasien yang tidak diberikan oksitosin drip pada
kelompok kasus dan 57,8% untuk pasien yang tidak diberikan oksitosin drip
pada kelompok kontrol.
● Hasil ini berarti tidak terdapat hubungan yang signifikan antara persalinan
yang dipercepat dengan perdarahan postpartum (p=0,884).
Hubungan antara Riwayat HPP dengan
HPP akibat Atonia Uteri
● Hasil didapatkan bahwa sebagian besar kelompok kasus dan kelompok
kontrol tidak memiliki riwayat perdarahan postpartum dengan besar
persentase masing-masing 53,1% dan 73,4%.
● Dengan nilai p value sebesar 0,047 (<0,05) dan OR sebesar 2,435,
menunjukkan bahwa ibu hamil yang memiliki riwayat perdarahan
postpartum sebelumnya memiliki risiko 2,435 kali lebih besar untuk
mengalami perdarahan postpartum dibandingkan dengan ibu hamil yang
tidak memiliki riwayat perdarahan postpartum sebelumnya
DISKUSI
Hubungan antara Usia dengan HPP akibat
Atonia Uteri
● Salah satu faktor risiko yang berhubungan dengan atonia uteri adalah
peningkatan usia ibu, yaitu usia >35 tahun. Peningkatan usia ini berkaitan
dengan morbiditas ibu akibat kondisi medis yang menyertainya seperti
meningkatnya kasus hipertensi dan diabetes gestasional.
● Hasil pada penelitian ini mengatakan bahwa tidak terdapat hubungan
signifikan antara keduanya. Penelitian lain yang sejalan dengan hasil
penelitian ini adalah penelitian yang dilakukan oleh Nyflot dkk. (2017) di
Skandinavia dengan nilai p-value sebesar 0,101.
● Beberapa penelitian yang mempelajari korelasi antara peningkatan usia ibu
dengan komplikasi kehamilan saat ini masih kontradiktif.
Hubungan antara Paritas dengan HPP
akibat Atonia Uteri
● Penelitian yang dilakukan oleh Mgaya dan rekan penulisnya menyatakan
bahwa grande multipara dikaitkan dengan peningkatan risiko komplikasi
atonia uteri.
● Pada penelitian ini didapatkan hasil yang berbeda yaitu tidak ada hubungan
antara keduanya.
● Terdapat penelitian di Uganda yang bertujuan untuk mengetahui prevalensi
grande multipara dan risiko yang terkait, menemukan tidak ada perbedaan
yang signifikan antara wanita grande multipara dan multipara dalam
mengalami perdarahan setelah persalinan.
Hubungan antara Anemia dengan HPP
akibat Atonia Uteri
● Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa anemia dengan Hb <11 memiliki
hubungan yang signifikan dengan terjadinya perdarahan postpartum akibat
atonia uteri.
● Hal ini sejalan dengan penelitian lain yang menunjukan terdapat korelasi
yang kuat antara perdarahan pascapersalinan akibat atonia uteri dengan
tingkat anemia.
● Ini menunjukkan bahwa anemia dapat mengganggu kontraktilitas
miometrium akibat gangguan transportasi hemoglobin dan oksigen ke rahim,
yang menyebabkan disfungsi enzim jaringan dan sel sehingga terjadi
perdarahan postpartum.
Hubungan antara Percepatan Persalinan
dengan HPP akibat Atonia Uteri
● Teori menjelaskan bahwa oksitosin selama persalinan dapat menyebabkan
desensitisasi reseptor oksitosin. Konsentrasi reseptor oksitosin dalam
miometrium berkurang secara signifikan dan menyebabkan hilangnya
sensitivitas miosit terhadap rangsangan oksitosin. Desensitisasi reseptor ini
merupakan penyebab atonia uteri.
● Berdasarkan data penelitian ini, ditemukan bahwa tidak ada hubungan yang
signifikan antara percepatan persalinan dengan kejadian atonia uteri.
● Hasil penelitian yang tidak sejalan dengan teori ini dapat terjadi karena
terbatasnya sampel yang mendapatkan percepatan persalinan dengan
persalinan pada kelompok kasus.
Hubungan antara Riwayat HPP dengan
HPP akibat Atonia Uteri
● Riwayat perdarahan pascapersalinan merupakan faktor risiko yang diketahui
untuk perdarahan pascapersalinan pada kehamilan berikutnya.
● Hal ini sejalan dengan hasil pada penelitian ini yang mendapatkan bahwa
terdapat hubungan yang signifkan antara Riwayat HPP dengan kejadian HPP
akibat atonia uteri.
● Hasil ini juga didukung oleh penelitian yang dilakukan oleh Ford JB dan
rekan penulisnya di New South Wales.
Hubungan antara HPP dengan
Atonia Uteri
● Berdasarkan hasil uji statistik didapatkan bahwa terdapat hubungan antara
perdarahan postpartum dengan kejadian atonia uteri dengan proporsi
kelompok kasus yang mengalami atonia uteri sebesar 18,9%, nilai p-value
0,047 dengan OR 2,435.
● Hal ini menunjukkan bahwa pasien dengan riwayat perdarahan postpartum
memiliki risiko 2,435 kali dibandingkan pasien tanpa riwayat perdarahan
postpartum.
● Hasil penelitian lain yang sejalan dengan penelitian ini adalah yang
dilakukan oleh Nyflot LT dan kawan-kawan.
Thanks!
Do you have any questions ?

Credits: This presentation template was created by Slidesgo, and includes icons by
Flaticon and infographics & images by Freepik
JANUARY FEBRUARY MARCH APRIL MAY JUNE

PHASE 1

Task 1

Task 2

PHASE 2

Task 1

Task 2

JANUARY FEBRUARY MARCH APRIL

PHASE 1

Task 1

Task 2
...and our sets of editable icons
You can resize these icons without losing quality.
You can change the stroke and fill color; just select the icon and click on the paint bucket/pen.
In Google Slides, you can also use Flaticon’s extension, allowing you to customize and add even more icons.
Educational Icons Medical Icons
Business Icons Teamwork Icons
Help & Support Icons Avatar Icons
Creative Process Icons Performing Arts Icons
Nature Icons
SEO & Marketing Icons

Anda mungkin juga menyukai