Anda di halaman 1dari 3

MOTOR INDUKSI

1. Motor induksi tiga phasa 2 kutub, dihubungkan dengan sumber 50 Hz. Tentukan
kecepatan sinkron dalam rpm
Jawab:
ns = (f/p) = 50 / 1 = 50 rps = 3000 rpm.
2. Belitan stator motor induksi disuplai dari 60 Hz, diperlukan untuk membangkitkan
medan magnet dengan fluks putar dengan kecepatan 900 rpm. Tentukan jumlah pole
Jawab:
ns = 900 rpm = 15 rps
ns = (f/p) p = (f/ns) = 60/15 = 4.
Maka jumlah kutub yang dibutuhkan adalah 8 kutub.
3. Motor induksi 3 phasa 4 kutub dihubungkan ke sumber 50 Hz. Rotor bekerja pada
1455 rpm pada waktu fulload. Tentukan (a) kecepatan sinkron dan (b) slip pada waktu
full load
Jawab:
a. Jumlah pasang pole p = (4/2) = 2. Frekuensi sumber f = 50 Hz. Kecepatan sinkron
ns = (f/p) = (50/2) = 25 rps.
b. Kecepatan rotor nr = (1455/60) = 24.25 rps. Slip s = (ns - nr)/ ns * 100% = 3 %
4. Motor induksi 3 phasa 60 Hz memiliki 2 kutub. Jika slipnya 2 % pada beban tertentu,
tentukan (a) kecepatan sinkron (b) kecepatan rotor (c) frekuensi emf terinduksi pada
rotor
Jawab:
a. f = 60 Hz dan p = (2/2) = 1. kecepatan sinkronn ns = (f/p) = 60 rps atau 60
x 60 rpm = 3600 rpm.
ns nr
x 100%
ns

60 nr
x 100%
60

2 x 60
nr 60
58.8 rps
100

b. Slip 2

c. Ns = 60 dan nr = 58.8. maka rotasi medan magnet memotong bart pada


(60-58.8 = (1.2 rps)
Jadi frekuensi emf terinduksi di rotor adalah 1.2 Hz
5. Sebuah motor induksi tiga phasa disuplai dari sumber 50 Hz dan bekerja pada 1200
rpm, ketika slipnya adalah 4%. Tentukan kecepatan sinkronnya
Jawab:
n s nr
x100%
Slip, s
ns
Kecepatan rotor dalam (rps), ns = (1200/60) = 20 rps. Jika slip = 4 %, maka

n s 20
n 20
x100% 0.04 s
ns 0.04ns 20
ns
ns

4%

n s 20.83(rps) 1250( rpm)

6. Frekuensi suplai dari sebuah motor induksi tiga phasa 8 pole adalah 50 Hz dan
frekuensi rotor adalah 3 Hz. Tentukan (a) slip, (b) kecepatan rotor
Jawab:
a. Persamaan frekuensi adalah fr = s.f, maka 3 = s.50.
Maka s = 0.06 atau 6 %.
b. Kecepatan sinkron adalah ns = f/p = 50/4 = 12.5 (rps) = 750 (rpm)
n s nr
12.5 n r
x100% , maka 0.06

Jika slip s
12.5

ns
nr = 12.5 (0.06 x 12.5) = 11.75 (rps) = 705 (rpm)
7. Daya yang disuplaikan ke motor induksi tiga phasa adalah 32 kW dan mempunyai
rugi stator 1200 W. Jika slipnya adalah 5 %, tentukan (a) rotor copper loss (b) total
daya mekanik yang dihasilkan rotor (c) daya output motor, jika rugi friksi dan belitan
adalah 750 W (d) efisiensi motor jika rotor iron loss diabaikan
Jawab:
a. daya masukan rotor = daya masukan stator stator loss
= 32 kW 1.2 kW
= 30.8 kW
Slip, s = (rotor copper loss)/(rotor input)
0.05 = (rotor copper loss) / 30.8
Rotor copper loss = 1.54 kW
b. Daya mekanik rotor = rotor input rotor losses
= 30.8 1.54 = 29.26 kW
c. Daya output motor = daya mekanik rotor friction and windage losses
= 29.26 0.75 = 28.51 kW
d. Efisiensi motor induksi adalah
output power
x100%

input power
28.51

x100%
32
89.10%

8. Kecepatan motor induksi soal no. 8 berkurang 35 % dari kecepatan sinkronnya


dengan menggunakan external rotor resistance. Jika torsi dan rugi stator tidak
berubah, tentukan (a) rotor copper losses dan (b) efisiensi motor
Jawab:
n s nr
n 0.35n s
x100% , maka s s
x100% 65%
a. Slip s
ns
ns

Dari soal no. 8 masukan rotor adalah 30.8 kW.


Slip, s = (rotor copper loss)/(rotor input)
Rotor copper loss = (s)(rotor input)
= (0.65)(30.8)
= 20.02 kW
b. Daya rotor = masukan daya rotor rotor copper loss
= 30.8 20.02 = 10.78 kW
Daya mekanik motor = daya rotor friction and windage losses
= 10.78 0.75 = 10.03 kW
Efisiensi motor,
output power
x100%

input power
10.03

x100%
32
31.34%

Anda mungkin juga menyukai