Anda di halaman 1dari 3

DIET PENDERITA ASAM URAT/RENDAH PURIN

(Kemenkes RI, 2011)

BAHAN MAKANAN DIANJURKAN DIBATASI DIHINDARI


SUMBER Nasi, bubu, bihun, roti, gandum,
KARBOHIDRAT makaroni, pasta, jagung, kentang,
ubi, talas, singkong, havermout
SUMBER PROTEIN Telur, susu skim/rendah lemak Daging, ayam, ikan tongkol, tengiri, Yang mengandung tinggi purin.
HEWANI bawal, bandeng, kerang, udang Kadar purin antara 150 800
dibatasi maksimum 50 g/hari mg/100 gram bahan makanan:
SUMBER PROTEIN Tempe, tahu maksimum 50 g/hari Jeroan (hati, ginjal, jantung,limpa,
NABATI dan kacang-kacangan (kacang hijau, otak, babat, usus, paru), ham, sosis,
kacang tanah, kedelai) paling banyak sarden, kaldu daging, bebek,
25 g/hari burung, angsa, remis dan ragi.
SAYURAN Wortel, labu siam, kacang panjang, Bayam, buncis, daun/biji melinjo,
terong, pare, oyong, ketimun, labu kapri, kacang polong, kembang kol,
air, selada air, tomat, selada, lobak asparagus, kangkung dan jamur
maksimum 100 g/hari
BUAH-BUAHAN Semua macam buah-buahan Buah yang mengandung alkohol:
(terutama yang mengandung durian dan tape
banyak air untuk memperlancar
pengeluaran asam urat)
MINUMAN Semua macam minuman yang Teh kental atau kopi Minuman yang mengandung soda
tidak beralkohol dan alkohol : soft drink, arak, ciu,
bir
LAIN-LAIN Semua macam bumbu secukupnya Makanan berlemak dan penggunaan
santan kental, makanan yang
digoreng
Cara mengatur diet : - memasak dengan merebu, mengungkep, menumis, memanggang dan pepes
Hal-hal yg perlu diperhatikan : - olahraga teratur dan bila disertai Hipertensi atau penyakit jantung diberikan pula diet rendah garam
DIET PENDERITA HIPERTENSI
(Kemenkes, 2011)

PENGATURAN MAKANAN
- Makanan yang segar : sumber hidrat arang, protein
nabati dan hewani, sayuran dan buah-buahan yang
mengandung banyak serat
- Makanan yang diolah tanpa atau sedikit
DIANJURKAN menggunakan garam, vetsin, kaldu bubuk
- Sumber protein hewani: penggunaan
daging/ayam/ikan paling banyak 100 g/hari. Telur
ayam/bebek 1 butir /hari.
- Susu segar 200 ml/hari
- Pemakaian garam dapur
DIBATASI - Penggunaan bahan makanan yang mengandung
natrium seperti soda kue
- Otak, ginjal, paru, jantung, daging kambing
- Makanan yang diolah menggunakan garam natrium,
seperti:
Crackers, pastries, dan kue lain
Krupuk, kripik dan makanan kering yang
asin
- Makanan dan minuman kaleng : sarden, kornet,
sayuran dan buah-buahan kaleng
DIHINDARI
- Makanan yang diawetkan : dendeng, abon, ikan asin,
ikan pindang, udang kering, telur asin, telur pindang,
selai kacang, acar, manisan buah
- Mentega dan keju
- Bumbu-bumbu : kecap asin, terasi, petis, garam, saos
tomat, saos sambal, tauco, dan bumbu penyedap lain
- Makanan mengandung alkohol, misalnya: durian,
tape
Cara mengatur diet:
- Rasa tawar dapat diperbaiki dengan menambahkan gula merah, gula pasir, bawang merah, bawang
putih, jahe, kencur, salam dan bumbu lain yang tidak mengandung atau sedikit garam Na.
- Makanan lebih enak ditumis, digoreng, dipanggang, walaupun tanpa garam.
- Bubuhkan garam saat di atas meja makan, gunakan garam beryodium (30-80 ppm), tidak lebih dari
sendok teh/hari
- Dapat menggunakan garam yang rendah natrium
DIET PENDERITA DIABETES
(Kemenkes, 2011)

BAHAN MAKANAN DIANJURKAN DIBATASI DIHINDARI


SUMBER Semua sumber karbohirat: Nasi,
KARBOHIDRAT bubu, bihun, roti, gandum, makaroni,
pasta, jagung, kentang, ubi, talas,
singkong, havermout, sagu, sereal,
ketan
SUMBER PROTEIN Ayam tanpa kulit, ikan, telur Hewani tinggi lemak jenu (kornet, Keju, abon, dendeng, susu full
HEWANI rendah kolesterol atau putih telur, sosis, sarden, otak, jeroan, kuning cream
daging tidak berlemak telur)
SUMBER PROTEIN Tempe, tahu, kacang hijau, kacang
NABATI merah, kacang tanah, kacang
kedelai
SAYURAN Sayur tinggi serat: kangkung, daun Bayam, buncis, daun/biji melinjo,
kacang, oyong, ketimun, tomat, labu siam, daun singkong, daun
labu air, kembang kol, lobak, sawi, ketela, jagung muda, kapri, kacang
selada, seledri, terong panjang, pare, wortel, daun katuk
BUAH-BUAHAN Jeruk, apel, pepaya, jambu air, Nanas, anggur, mangga, sirsak, Buah-buahan yang manis dan
salak, belimbing (sesuai kebutuhan) pisang, alpukat, sawo, semangka, diawetkan: durian, nangka, alpukat,
nangka masak kurma, manisan buah
MINUMAN Minuman yang mengandung
alkohol, susu kental manis, soft
drink, ek krim, yoghurt, susu
LAIN-LAIN Makanan yang digoreng dan yang Gula pasir, gula meraj, gula bat,
menggunakan santan kental, kecap, madu
saus tiram Makanan/minuman yang manis:
cakr, kue-kue manis, dodol, tarcis,
sirup, selai manis, coklat, permen,
tape, mayonaise

Anda mungkin juga menyukai