Anda di halaman 1dari 5

INSTITUT PEMERINTAHAN DALAM NEGERI

WAHANA WYATA PRAJA


DINAS KESENIAN DAN BUDAYA
Jl.Gajahmada No.1 Kelurahan Leneng Kecamatan Praya Lombok
Tengah, Nusa Tenggara Barat

I. PENDAHULUAN

Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) merupakan salah satu perguruan tinggi
kedinasan yang bertujuan untuk mempersiapkan kader pemerintahan baik ditingkat daerah
maupun ditingkat pusat. Oleh karena itu sebagai kader aparatur pemerintahan secara
akademis, tetapi yang lebih penting lagi adalah bagaimana ilmu yang didapat mampu
diterapkan di dunia kerja nantinya.

Dalam rangka mewujudkan tujuan tersebut, IPDN telah menyelenggarakan


berbagai kegiatan baik secara akademis maupun non akademis, termasuk kegiatan-
kegiatan lainnya yang bertujuan untuk mendukung terselenggaranya kegiatan non
akademis, salah satunya adalah melalui peringatan hari Ulang Tahun Angkatan XXVI yang
ketiga. Kegiatan ini telah menjadi agenda rutin tiap tahun yang diselenggarakan oleh satuan
praja.

MKP (Manggala Korps Praja) adalah Organisasi Praja yang dimana semua aspirasi
praja dapat tersalurkan melalui organisasi ini. Manggala Korps Praja merupakan contoh
birokrasi kecil dalam pelaksanaan pemerintahan dalam ruang lingkup kecil. sehingga dapat
menjadi pembelajaran bagi seluruh satuan praja di kampus ini. Sehingga diharapkan
kedepannya dapat mengimplentasikannya dengan baik di dunia kerja.

Oleh karena itu, Manggala Korps Praja terkhususnya Dinas Kesenian dan Budaya
akan melaksanakan kegiatan Ulang Tahun Angktan XXVI yang ketiga. Dalam kegiatan
ini, Dinas Kesenian dan Budaya akan mengadakan lomba band antar praja, pemutaran
video angkatan dan puncak kegiatannya adalah pemotongan kue ulang tahun angkatan
XXVI yang ketiga.

Kegiatan ini dimaksudkan sebagai bentuk rasa syukur dan do’a pengharapan secara
simbolis untuk mengenang, mengingat perjuangan di masa lalu serta motivasi untuk
harapan lebih baik kedepannya. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat menjadi
sarana pembelajaran praja dalam melaksanakan suatu kegiatan dan dapat mendorong
semangat praja dalam meningkatkan kompetensi, intelektual dan kepemimpinannya praja.

II. NAMA KEGIATAN


Adapun Kegiatan ini diberinama “Ulang Tahun Angkatan XXVI”.

1
III. MAKSUD DAN TUJUAN
1. Mempererat hubungan persaudaraan dan kebersamaan antar satuan Nindya Praja
Angkatan XXVI;
2. Meningkatkan tali silaturahmi antar sesama Nindya Praja;
3. Sebagai bentuk rasa syukur dan bentuk pengharapan angkatan XXVI untuk lebih
baik kedepannya dengan bertambahnya usia angkatan yang kedua;
4. Menyalurkan bakat dan minat Nindya Praja dalam berkreatifitas;
5. Melatih dan mengembangkan potensi diri;
6. Sebagai salah satu bentuk realisasi dari program Dinas Kesenian dan Budaya.

IV. WAKTU DAN BENTUK KEGIATAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
1. Kegiatan Latihan dan Persiapan Acara
No. Hari Tanggal Waktu Tempat

1. Jumat 11 Desember 2015 16.00- Balairung


17.45 WIB
2. Sabtu 12 Desember 2015 09.00- Balairung
17.00 WIB

2. Acara Malam Puncak


Hari/tanggal : Sabtu, 12 Desember2015
Pukul : 19.30 – 22.30 WIB
Tempat : Balairung Rudini
Subjek : Nindya Praja Angkatan XXIV
Pakaian : PDH ( Pakaian Dinas Harian)

V. SUSUNAN ACARA

ACARA WAKTU KETERANGAN


NO
Pra Acara ( Tampilan
1. 20.15 -20.30 Band Khatulistiwa
Band)
2. Pembukaan 20.30 – 20.40 MC

3. Sambutan Ketua Angkatan 20.40 – 20.45 NP. Sultan Aqsa Manoppo

4. Sambutan Pembina 20.45 – 20.52 Dr.Ir. Dyah Poespita E,MP.

Tampilan Tiga Besar Band


5. 20.52 – 21.00 Satuan Nindya Praja
Nindya Praja
Pemutaran Video Panitia Ulang Tahun
6. 21.20 – 21.30
Angkatan XXVI Angkatan XXVI
Pengumuman Pemenang
7. 21.35 – 21.45 MC
Band Nindya Praja
Penyerahan Hadiah oleh
8. 21.50 - 21.55 Pembina dan MC
Pembina

2
Pemotongan Kue (diiringi Panitia Ulang Tahun
9. 22.00 – 22.15
Band Khatulistiwa) Angkatan XXVI

Panitia Ulang Tahun


10. Pembacaan Doa 22.20 – 22.25
Angkatan XXVI

11. Penutup 22.25– 22.30 MC

VI. SUSUNAN PANITIA


Penasehat : Dr. Ir. Dyah Poespita E.,MP
Pelindung : 1. Drs.H.Lalu Ahmad Murdhani,MM
2. LaluRahman Hadi S.STP., M.Si
Pembina : I Wayan Wijanaraga, AP
PenanggungJawab : 1. Bupati Praja
2. Kepala Dinas Kesenian dan Budaya
3. Ketua Angkatan XXIV
Ketua pelaksana : NP. Robert S S. Ayomi

Sekretaris : 1. NWP. Praiselia Rebecca Dalensang


2. NWP. Rezky Ekayani

Bendahara : NWP. Eka Susnisa Putri

Acara : 1.NP. Rezki Ramadhan


2. NP. Andi Gali M
3. NP. Nur Aqsa
4. NP. Erwin Darmawan
5. NWP. Nurfah

Dekorasi : 1. NP. M. Fitrah Ramadhan


2. NP. Fajar Sufatmah
3. NP. Steven Haris T
4. NP. Reza Pahlevi
5. NWP. Sri Annisa Rahayu
6. NWP. Febriyanti Rizky Ananda
7. NWP. Suci Nurul Ilmi
8. NWP. Dwi Hardiningsih
9. NWP. Ari Helya Puspitasari

Perlengkapan : 1. NP. Dzuljalali


2. NP. Muh. Nurdyansyah
3. NP. Anwansa Wandi
4. NP. Mochammad Virgiawan
5. NP. Muhammad Faturrahman

Konsumsi : 1. NWP. Charizatul Janna Asdi P


2. NP. Pandji Rakhawali
3. NP. Muhammad Sulfatur

4. NWP. Ni Kadek Yuni A


5. NWP. Ulfah Hidayati
6. NWP. Ulfah Mardhatilla

Dokumentasi : 1. NP. Haikal Hazmi


2. NWP. Farahiyah Nur Ainina
3
3. NP. Andrisman
4. NP. Leo Takala
5. NP. Fachri Wiranata

Keamanan : 1. NP. Febri Sucipta


2. NP. Imtyaz Adha
3. NP. Muhammad Aril Putra
4. NP. Rendy Novandi
5. NWP. Kartika Shara Ningsih
6. NWP. Putrie Budhy Utami

Penerima Tamu : 1. NWP. Nadiah


2. NWP. Tri Dewi W
3. NWP. Fitria Nga J
4. NWP. Debby Tri Julianti
5. NWP. Sheryl Viola A. Kirihio

VII. ALOKASI DANA

PEMASUKAN
NO. JENIS KEBUTUHAN ANGGARAN
1. Iuran Angkatan 245 praja angkatan Rp 17.150.000,00
XXVI Nindya Praja @Rp 70.000,-
JUMLAH Rp 17.150.000,00
PENGELUARAN
NO. JENIS KEBUTUHAN ANGGARAN
1. Seksi Dekorasi dan Perlengkapan Rp. 10.000.000,-

 EO ( Event Organiser)

2. Seksi Konsumsi

 Snack Acara Puncak 280 Rp. 2.800.000,-

x 10.000,-

 Kue Ulang Tahun Rp. 700.000,-

3. Transportasi Rp. 1.800.000,-

4. Biaya Tak Terduga Rp. 1.850.000,-

JUMLAH Rp. Rp 17.150.000,00

4
VIII. PENUTUP

Bermula dari niat yang baik yang kemudian tertuang dalam rancangan sederhana,
kami berharap dapat mencapai hasil yang optimal dan bermanfaat bagi semua pihak yang
terlibat.
Demikian proposal ini kami ajukan dengan segala kerendahan hati. Kami selaku
panitia mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu untuk
menyelenggarakan acara ini. Semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik tanpa ada
hambatan apapun.

Bupati Praja Kepala Ketua Pelaksana


Dinas Kesenian dan Budaya

Haris Yudha Prawira Andi Dika Saputra Robert S S. Ayomi


NPP. 26. 0364 NPP. 26.0767 NPP. 26.0797
N N
P P
. .
P P
2 Mengetahui, .
4 2
Kepala Sub Bagian Ekstrakurikuler
. 4
0 .
5 0
0 9
0 6
I Wayan Wijanaraga, AP. 7
NIP. 19720921 199311 1 001

Anda mungkin juga menyukai