Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMPN 1 Wonosari


Mata Pelajaran : Seni Budaya ( Seni Rupa )
Kelas/Semester : VII/Genap
Materi Pokok : Menerapkan Ragam Hias pada Bahan Kayu
Alokasi Waktu : 12 X 40 (4 pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
Kl 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, tehnologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
Kl 4 : Mencoba mengolah, dan menyaji dalam ranah kongrit ( menggunakan,
mengurangi,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari
disekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN


3.3 Memahami konsep dan 3.3.1 Mampu menjelaskan keragaman motif
prosedur penerapan ragam ragam hias pada bahan kayu
hias pada bahan kayu 3.3.2 Mampu memberikan contoh tentang
keragaman ragam hias pada bahan kayu
3.3.3 Mampu menentukan teknik penerapan
ragam hias pada bahan kayu

4. Menerapkan ragam hias pada 4.3.1 Mampu menghasilkan ragam hias pada
bahan Kayu bahan kayu dengan motif ragam hias flora
fauna dan geometris berdasarkan budaya
daerah setempat

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
Setelah proses belajar mengajar peserta didik mampu :

1. Menjelaskan Pengertian Jenis Ragam Hias Pada bahan Kayu


2. Mendeskripsikan keunikan Jenis Ragam Hias flora, Fauna dan geometris Pada bahan
Kayu
3. Mengidentifikasi keunikan ragam hias flora, Fauna dan geometris pada bahan Kayu

Pertemuan 2
Setelah proses belajar mengajar peserta didik mampu :

1. Mengidentifikasi ragam hias flora, fauna, dan geometris yang diaplikasikan pada bahan
kayu
2. Membuat desain ragam hias flora, fauna dan geometris

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
Pertemuan 3
Setelah proses belajar mengajar peserta didik mampu :

1. Membuat karya ragam hias flora, fauna dan geometris pada bahan kayu dengan
teknik melukis

Pertemuan 4
Setelah proses belajar mengajar peserta didik mampu :

1. Membuat karya ragam hias flora, fauna dan geometris pada bahan kayu dengan
teknik melukis (lanjutan)

D. MATERI PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
Pengertian Bahan Kayu
Pemanfaatan kayu sebagai benda seni sudah sejak lama ada. Kayu biasanya
diolah terlebih dahulu menjadi benda-benda seni tertentu kemudian diberikan
sentuhan ragam hias. Ragam hias yang digunakan tidak berbeda dengan bahan-
bahan lain. Ragam hias yang digunakan biasanya diambil dari unsur fora, fauna,
geometris, dan bentuk-bentuk fguratif.
Beberapa teknik yang dapat digunakan dalam menerapkan ragam hias pada
bahan kayu seperti mengukir dan menggambar. Mengukir berarti ragam hias dibuat
dengan cara permukaan kayu dipahat dan dibentuk seperti relief. Teknik
menggambar dibuat setelah benda atau barang seni terbentuk. Ragam hias pada
kayu sering dijumpai pada pintu, jendela, bagian rumah tertentu, dan bagian tiang
rumah. Pada umumnya, ragam hias selain digunakan sebagai bagian dari keindahan
rumah juga berfungsi sebagai penolak bala atau penghormatan kepada roh leluhur.
Beberapa daerah di Indonesia seperti Jawa, Sumatera, Kalimantan, Bali, Sulawesi,
dan Papua memiliki ciri khas sendiri dalam membuat ragam hias pada bahan kayu

Ragam Hias
Penempatan ragam hias pada bahan kayu dapat dilakukan pada bidang dua dan tiga
dimensi. Pada bidang dua dimensi, ragam hias dapat dilakukan dengan menggambar
atau melukis permukaan bidangnya. Penerapan ragam hias pada bidang dua dimensi
seperti ragam hias pada ukiran kayu, dilihat pada sisi-sisi bangunan rumah adat.
Penerapan ragam hias pada bahan kayu dibuat dengan cara mengukir.
Penyelesaiannya menggunakan cat kayu

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
Penerapan ragam hias pada bahan kayu dapat dikembangkan pada benda atau
barang-barang kerajinan daerah, seperti tameng dan topeng. Ragam hias dikerjakan
dengan cara digambar dan diberi warna.

Pertemuan 2
Teknik Berkarya Bahan Kayu
Berkarya dengan bahan kayu dapat dilakukan dengan cara; mengukir dan
menggambar atau melukis. Mengukir berarti membuat sayatan pada permukaan
kayu dengan menggunakan alat pahat. Kegiatan melukis berarti membuat gambar
ragam hias dan kemudian diberi warna. Kedua teknik ini memiliki prosedur kerja
yang berbeda.
Menggambar ragam hias ukir
Bentuk kayu ada yang berupa batang dan ada juga yang berbentuk papan. Kayu
banyak jenisnya, ada kayu yang memiliki serat halus dan kasar. Mengukir kayu
harus memperhatikan alur seratnya sebelum kayu diukir terlkebih dahulu harus
dibuatkan gambar ragam hiasnya.
Membuat torehan pada kayu dengan menggunakan ragam hias tertentu
merupakan aktivitas dalam mengukir. Sebelum mengukir, sebaiknya kamu harus
mengenal terlebih dahulu alat dan bahan serta prosedur kerjanya. Kegiatan
mengukir pada bahan kayu memiliki prosedur sebagai berikut.
1. Menyiapkan alat dan bahan menggambar ragam hias ukiran.
2. Memilih bentuk ragam hias sebagai objek berkarya.
3. Membuat sketsa ragam hias pada bahan kayu.
4. Memberikan warna pada hasil gambar.
Alat utama untuk mengukir ada dua jenis mata pahat. Pertama yaitu, mata
pahat mendatar dan mata pahat melengkung. Penggunaan pahat harus
disesuaikan dengan bentuk ragam hias yang akan diukir. Alat pemukul yang
digunakan dalam kegiatan mengukir umumnya terbuat dari kayu meskipun ada
juga yang menggunakan palu besi, dan batu.

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
Pertemuan 3
Melukis Ragam Hias di Atas Bahan Kayu
Bahan kayu sebagai media dalam melukis ragam hias memiliki sifat yang banyak
menterap cat. Penggunaan cat sebaiknya diulang-ulang agar warna yang diinginkan
benar-benar terlihat sempurna. Pengulangan pengecatan dapat dilakukan setelah cat
sebelumnya sudah kering. Beberapa prosedur dalam melukis bahan dari kayu sebagai
berikut :
1. Menyiapkan perlengkapan alat lukis (kuas, palet, cat)
2. Menyiapkan bahan kayu (papan atau batang kayu)
3. Membuat sketsa ragam hias pada bahan kayu
4. Melukis sesuai dengan pola ragam hias
5. Memberikan warna pada lukisan
6. Memberi cat pelapis (vernis)

E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Pendekatan Scientifik
Model pembelajaran : Discovery Learning

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan I
1. Kegiatan Pendahuluan (12 Menit)
Kegiatan pendahuluan pembelajaran, peserta didik bersama dengan guru
melakukan aktifitas sebagai berikut :
1. Apersepsi
 Menyapa pesera didik, berdoa dan mengabensi siswa sebelum melakukan
pembelajaran

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
 Mengajukan pertanyaan – pertanyaan yang berhubungan dengan materi yang
akan dipelajari
 Menyampaikan garis besar tentang cakupan materi yang akan dilakukan
peserta didik dan guru
2. Motivasi
 Mengajak siswa mengamati ragam hias pada bahan kayu
 Menanyakan nama-nama ragam hias daerah .

2. Kegiatan inti (90 Menit)


Kegiatan inti pembelajaran, peserta didik dibawah bimbingan guru dapat
melakukan aktifitas sbb:
MENGAMATI
 Peserta didik melihat dan memperhatikan dengan seksama gambar ragam
hias daerah .
MENANYA
 Peserta didik menyusun pertanyaan terkait dengan Jenis, ciri dan fungsi
gambar ragam hias Flora, fauna, dan geometris dari daerah .
EXPERIMEN / EXPLORASI:
 Peserta didik mencari data tentang Jenis, ciri dan fungsi gambar ragam hias
Flora, fauna, dan geometris dari daerah .
MENGASOSIASI
 Peserta didik mengolah data / informasi
 Peserta didik membandingkan keragaman hias daerah menggunakan
informasi yang diperoleh.
 Peserta didik mendapatkan simpulan tentang kekhasan ragam hias Flora,
fauna, dan geometris dari daerah .
MENGOMUNIKASIKAN
 Menampilkan contoh gambar ragam hias .
 Menyajikan simpulan tentang kekhasan ragam hias Flora, fauna, dan
geometris dari daerah

3. Kegiatan Penutup ( 18 menit )


Guru melakukan evaluasi dan refleksi. Kegiatan evaluasi dan refleksi tentang
pengetahuan yang telah diperoleh, menghubungkan sikap dengan materi
pembelajaran, dan kemampuan sikap dan pengetahuan keanekaragaman ragam hias
pada bahan kayu.

Pertemuan II
1. Kegiatan pendahuluan (12 menit)
Apersepsi
 Menyapa pesera didik, berdoa dan mengabensi siswa sebelum melakukan
pembelajaran
 Mengajukan pertanyaan – pertanyaan yang berhubungan dengan materi yang
akan dipelajari
 Menyampaikan garis besar tentang cakupan materi yang akan dilakukan
peserta didik dan guru
Motivasi
 Mengajak siswa mengamati ragam hias pada bahan kayu

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
 Menanyakan nama-nama ragam hias daerah

2. Kegiatan inti (90 Menit)


Kegiatan inti pembelajaran, kegiatan peserta didik dibawah bimbingan guru
melakukan aktivitas sebagai berikut :
MENGAMATI
 Peserta didik mengamati berbagai desain gambar ragam hias flora fauna dan
geometris berbagai daerah
MENANYA
 Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait dengan desain gambar ragam
hias flora fauna dan geometris berbagai daerah
MENGUMPULKAN DATA:
 Peserta didik mencari data terkait dengan desain gambar ragam hias flora
fauna dan geometris berbagai daerah
MENGASOSIASI
 Peserta didik mengolah data yg diperoleh
 Peserta didik berlatih membuat desain gambar ragam hias flora, fauna dan
geometris dari berbagai daerah.
 Peserta didik membuat satu desain ragam hias flora / fauna/ geometris
MENGKOMUNIKASIKAN
 Peserta didik menampilkan karya desain ragam hias flora / fauna/ geometris
 Peserta didik mengulas karya desain ragam hias flora / fauna/ geometris
3. Kegiatan Penutup (18 menit)
 Guru melakukan evalusi dan refleksi materi yang telah disampaikan
 Guru mendapatkan umpan balik dengan cara memberi kesempatan pada
siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahaminya

Pertemuan III
1. Kegiatan pendahuluan (12 menit)
Apersepsi
 Menyapa pesera didik, berdoa dan mengabensi siswa sebelum melakukan
pembelajaran
 Mengajukan pertanyaan – pertanyaan yang berhubungan dengan materi yang
akan dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.
Motivasi
 Mengajak siswa mengamati berbagai ragam hias pada bahan kayu

2. Kegiatan inti (90 Menit)


Kegiatan inti pembelajaran, kegiatan peserta didik dibawah bimbingan guru
melakukan aktivitas sebagai berikut :
MENGAMATI
 Peserta didik mengamati berbagai gambar ragam hias flora fauna dan
geometris pada bahan kayu
 Peserta didik mengamati berbagai teknik pembuatan gambar ragam hias flora
fauna dan geometris pada bahan kayu
MENANYA

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait gambar ragam hias flora fauna
dan geometris berbagai daerah
 Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait teknik pembuatan gambar
ragam hias flora fauna dan geometris pada bahan kayu
MENGUMPULKAN DATA:
 Peserta didik mencari data terkait gambar ragam hias flora fauna dan
geometris berbagai daerah
 Peserta didik mencari data terkait terkait teknik pembuatan gambar ragam
hias flora fauna dan geometris pada bahan kayu
MENGASOSIASI
 Peserta didik mengolah data yg diperoleh
 Peserta didik membuat karya ragam hias flora, fauna dan geometris pada
bahan kayu.
MENGKOMUNIKASIKAN
 Peserta didik menampilkan karya ragam hias flora, fauna dan geometris pada
bahan kayu.
 Peserta didik mengulas karya ragam hias flora, fauna dan geometris pada
bahan kayu.

 3. Kegiatan Penutup (18 menit)


 Guru melakukan evalusi dan refleksi materi yang telah disampaikan
 Guru mendapatkan umpan balik dengan cara memberi kesempatan pada
siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahaminya

G. ALAT DAN SUMBER BELAJAR


1. Alat :
Alat menggambar dan melukis
2. Sumber belajar :
- Buku Teks : Eko Purnomo. Dkk, Seni Budaya Kelas 7, Kemendikbud, 2013
- Buku lain yang relevan dengan pokok bahasan
- Audio Visual gambar flora, fauna dan alam benda di Indonesia
- Gambar ragam hias pada bahan kayu

H. EVALUASI PEMBELAJARAN
1. Jenis/teknik penilaian : - Diskusi
- Tertulis
- Unjuk kerja
2. Bentuk instrumern dan instrumen :- tes tertulis
- tes kinerja
3. Pedoman penskoran :

A. Butir Penilaian Pengetahuan


Amati gambar-gambar berikut dengan saksama!

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
1. 2. 3.
1. Unsur-unsur rupa apa saja yang terdapat pada ketiga gambar ragam hias?
2. Apa manfaat yang kamu dapat dari mengamati gambar ragam hias tersebut ?
3. Jelaskan konsep menggambar ragam hias !
Kunci Jawaban :
1. Unsur rupa yang terdapat pada gambar ragam hias
 adalah garis pokok/ utama dikembangkan kestylasi &suluran
 adalah garis, bentuk, warna, , komposisi dan asimitris
2. Manfaat yang dapat diperoleh adalah dapat mengaplikasikan pada perabotan
rumah tangga
3. Menggambar Ragam Hias adalah Sebuah gambar yang mengisi bidang kosong
untuk menambah nilai estetis dari sebuah benda

Teknik penilaian : rentang nilai 0 – 100

Setiap nomor, skornya 4

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

Contoh :
Skor diperoleh 9, skor maksimal 4 x 3 pernyataan = 12, maka skor akhir :

4. Butir dan Instrumen Tes Praktik


a. Butir Soal Praktik
Buatlah ragam hias pada talenan Kayu. Dengan ketentuan sbb:
1. Ragam hias dibuat pada talenan Kayu ukuran sedang.
2. Menggunakan cat kayu.
3. Jumlah warna minimal 2 warna
4. Ragam hias menambah keindahan talenan
5. Dikerjakan secara perorangan
b. Instrumen Soal Praktik
Nama Peserta Didik : ………………….

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Hasil Penilaian
No. Indikator
4 3 2 1

1 Persiapan alat dan bahan


2 Proses Pembuatan
3 Kerapian dan Kebersihan
4 Bentuk ragam hias
5 Pemilihan warna
Jumlah Skor yang Diperoleh

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

Contoh :
Skor diperoleh 16, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :

Mengetahui : Wonosari, 18 Juli 2016


Kepala sekolah, Guru Mata Pelajaran

Rpp Seni Budaya-seni rupa, kls 7, semt. Genap


menggambar ragam hias pada bahan tekstil

Anda mungkin juga menyukai