Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN PANIAI

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANIAI


Jln. Raya Madi Km 7, Paniai Timur, Papua 98711
Http://www.rsudpaniai.co.id

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANIAI

Nomor : /RSUD-PAN/SK/GIZI/I/2017
TENTANG
INSTALASI GIZI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANIAI

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANIAI

Menimbang : 1. Bahwa semakin ketatnya persaingan di industri pelayanan kesehatan,


menuntut rumah sakit untuk semakin meningkatkan standarisasi
pelayanan menuju perbaikan kualitas pelayanan secaraberkesinambungan.
2 Bahwa dalam menyelenggarakan aktivitas pelayanannya, Rumah Sakit
memerlukan peranan Instalasi Gizi untuk memenuhi kebutuhan internal
dan eksternal Rumah Sakit, khususnya dalam hal pelayanan terhadap
pasien.
3. Bahwa berdasarkan beberapa pertimbangan tersebut, maka dipandang perlu
untuk menetapkan Instalasi Gizi beserta fungsi dan perannya dalam
menunjang aktivitas pelayanan di RSUD Paniai.

Mengingat : 1. Undang – Undang No.44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit


2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor :
1333/Menkes/SK/XII/1999 tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor:1045/Menkes/Per/xi/2006 tentang Pedoman Organisasi Rumah Sakit
di Lingkungan Departemen Kesehatan.

Rumah Sakit yang Profesional, Ramah dan Menyenangkan


MEMUTUSKAN

Menetapkan :
KESATU : Keputusan Direktur tentang Instalasi Gizi RSUD Paniai.

KEDUA : Istalasi Gizi bertanggung jawab terhadap JANMED sebagai mana


ditetapkan dalam struktur organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Paniai.

KETIGA : Kebijakan dalam Instalasi Gizi sebagai mana terlampir dalam surat
keputusan ini.

KEEMPAT : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, namun apabila di
kemudian hari ditemukan kekeliruan di dalamnya, maka akan diadakan
revisi sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Paniai
Pada Tanggal : 09 Januari 2017
Direktur RSUD Paniai

dr. AGUS, M.Kes


NIP. 19800829 200801 1 011
.
Lampiran : Surat Keputusan Direktur RSUD Paniai
Nomor : /RSUD-PAN/SK/GIZI/I/2017
Tanggal : 09 Januari 2017

INSTALASI GIZI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PANIAI

A. Kebijakan / Kualifikasi SDM yang dibutuhkan dalam bagian Instalasi Gizi


adalah :
 Kualifikasi Pendidikan : S1 Gizi, D3 Gizi, D3 Boga, SMKK, SMA
 Jurusan : Boga, Gizi Rumah Sakit, Tata Boga
 Kelulusan : - IPK > 2,75
- Lulus Psikotest
- Lulis Test Kompetensi
 Jumlah ketenagaan
B. Kebijakan Umum :
 Pengaturan pelayanan gizi / makanan bagi pasien rawat inap, karyawan, dokter dan
keluarga pasien.
 Pengaturan Diet dan perubahan diet pasien
C. Kebijakan pengorganisasian
 Tersedianya struktur organisasi Instalasi Gizi
 Tresedianya UTW pimpinan dan staf
D. Kebijakan administrasi
 Dokumentasi daftar permintaan makanan pasien sesuai diet
 Buku catatan jumlah pasien
 Nota belanja harian
 Daftar inventaris
 Laporan harian
E. Kebijakan fasilitas
 Ruang penyelenggara makanan, konstruksi dan tata letak dapur
 Pemakaian dan pemeliharaan alat dapur
 Keselamatan kerja
F. Kebijakan pengelolahan pelayanan gizi
 Perencanaan anggaran belanja makanan
 Perencanaan menu
 Pengadaan / pemesanan / pembelian bahan makanan
 Penerimaan bahan makanan
 Pemantauan kadaluarsa bahan makanan
 Penyimpanan bahan makanan :
- Syarat penyimpanan bahan makanan kering
- Syarat penyimpanan bahan makanan segar
 Persiapan bahan makanan
 Pengelolahan bahan makanan
 Penyajian dan pendistribusian makanan
 Perorangan dalam pengelolahan bahan makanan
- Pencucian tangan ( Hand hygiene )
- Kebersihan tubuh
- Rambut
- Kondisi badan
G. Kebijakan lingkungan sekitarnya :
 Sampah
 Limbah pengelolahan makanan
H. Kebijakan persyaratan hygiene dan sanitasi makanan
I. Kebijakan pengawasan hygiene dan sanitasi makanan dan minuman dalam
menghadapi KLB.

Ditetapkan di : Paniai
Pada Tanggal : 09 Januari 2017
Direktur RSUD Paniai

dr. AGUS, M.Kes


NIP. 19800829 200801 1 011

Anda mungkin juga menyukai