Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMK Negeri 1 Purwakarta


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XI /3
Materi Pokok : Transformasi Geometri
Sub Materi Pokok : Refleksi (Pencerminan)
Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran @ 45 Menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
KD.3.24 Menentukan masalah 1. Menentukan rumus refleksi pada sumbu x,
kontekstual yang berkaitan sumbu y, garis 𝑦 = 𝑥 d, garis 𝑦 = −𝑥 dari
dengan refleksi masalah kontekstual
2. Menentukan hasil refleksi pada sumbu x,
sumbu y, garis 𝑦 = 𝑥 d, garis 𝑦 = −𝑥 dari
masalah kontekstual
Menyelesaikan masalah 1. Menyelesaikan masalah dalam kehidupan
kontekstual yang berkaitan sehari-hari dengan refleksi
dengan transformasi geometri 2. Menyajikan hasil reflesi berupa grafik dan
gambar.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui model Discovery Learning dengan materi refleksi siswa dapat:
1. Mengamati dan menggali informasi dalam menentukan rumus refleksi dengan benar
secara mandiri
2. Menentukan hasil refleksi dengan teliti dan penuh rasa tanggungjawab melalui diskusi
kelompok
3. Menyelesaikan masalah refleksi dalam kehidupan sehari-hari melalui diskusi kelompok
dengan penuh rasa ingin tahu
4. Menyajikan hasil refleksi melalui diskusi kelopmok secara percaya diri

Fokus nilai-nilai Karakter (contoh):


1. Tanggung Jawab
2. Percaya diri

D. Materi Pembelajaran
1. Reguler
Beberapa point materi pembelajaran berdasarkan materi pokok adalah sebagai berikut:
Faktual
Menyajikan masalah – masalah kontekstual berkaitan dengan refleksi, seperti : setiap hari
sebelum berangkat sekolah, kita selalu bercermin untuk memastikan baju yang kita pakai
sudah rapi. Seandainya permasalahan tesebut dibawa kependektan koordinat kartesius
dengan memisahkan kembali bahwa objek yang dicerminkan adalah sebuah titik pada
koordinat kartesius dengan cermin tersebut adalah sebuah garis, apakah kita temukan
hubungan koordinat objek dengan koordinat bayangannya?
Konseptual
Definisi refleksi
Refleksi adalah salah satu jenis transformasi yang memetakan sutu titik pada bangun
geometri dengan menggunakan sifat benda dan pada cermin datar. Akibatnya bentuk dari
bayangan sebuah bangun akan sama dengan bentuj semula. Beberapa rumus pencerminan :

Prosedural
Langkah – langkah mengperasikan dan mengkombinasikan unsur-unsur dari refleksi
Metakognitif
Menganalisis dan mengevaluasi masalah kontekstual yang berkaitan dengan refleksi.

3. Remedial (perkirakan materi yang biasa menjadi kesulitan)


Menemukan rumus refleksi dari masalah sehari-hari (masalah realistic) yang diberikan.

3. Pengayaan (berikan pengayaan, misalnya materi lanjutan atau soal-soal)


Soal dari SNMPTN : Diketahui parabola P ≈ 𝑥 = 𝑦 2 − 2𝑦 + 1. Parabola P dicerminkan
terhadap sumbu x, dilanjutkan pencerminan terhadap garis y + 2 = 0 mempunyai
persamaan bayangan parobala ?

E. Metode Pembelajaran
Model Pembelajaran : Discovey Learning
Pendekatan : Saintifik
Metode Pembelajaran : Diskusi, presentasi dan tanya jawab

F. Media Pembelajaran
Media : Power Point
Alat : Laptop, Infokus
Bahan : LKPD
G. Sumber Belajar
Buku Teks : Kasmina dan Toali. 2017. Matematika SMK Kelas XI.
Jakarta:Penerbit Erlangga
Internet : http://www.aksiomaid.com/Matematika/Ringkasan-
Materi/0130010300000000/Transformasi/Refleksi ( Internet diakses tanggal 7 Oktober
2018)
H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Pendidik Peserta Didik Waktu
Pra Pendahuluan 1. Berdoa dan membaca 1.Menjawab salam dan 5 Menit
Asmaul Husna dipimpin berdo’a bersama menurut
oleh salah seorang peserta agama dan keyakinan
didik masing-masing
2. Mengecek kehadiran 2.Menyiapkan diri dengan
siswa mengisi lembar kehadiran
dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat
duduk
Pendahuluan 10 Menit
Apersepsi 1. Mengingatkan kembali 2. Mengingat kembali
materi refleksi pada kelas materi refleksi pada
IX dan mengingatkan kelas VII
kembali macam
transformasi geometri yang
sebelumnya yaitu translasi
sehingga mendorong rasa
ingin tahu dan berpikir
kritis (Kegiatan Literasi)
Menentukan Tujuan 1. Menginformasikan 1. Menyimak tujuan
kompetensi yang akan pembelajaran dan
dicapai setelah materi serta teknik
pembelajaran dengan evaluasi yang
bantuan bahan tayang disampaikan.
(Power Point)
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pendidik Peserta Didik Waktu
Orientasi 1. Memberi tahukan materi 1. Menyimak orientasi
apa saja yang akan pembelajaran yang
dipelajari pada pertemuan disampaikan pendidik.
hari ini dan
memperlihatkan
instrument apa saja yang
akan diujikan nanti
melalui bahan tayang
Motivasi 1. Memberikan gambaran 1. Menyimak motivasi
pentingnya memahami pembelajaran yang
transformasi geometri disampaikan pendidik
(refleksi )
Inti 1. Membagi Peserta Didik 1. berkelompok secara 65 Menit
a. Pemberian menjadi 3 kelompok ( 4 heterogen, dimana 1
Stimulus anggota per kelompok) kelompok terdiri dari 4
(Stimulation) 2. Meminta peserta didik anggota
memeragakan konsep 2. Memperagakan arahan
refleksi dengan cermin guru
3. Menayangkan slide 3. Menyimak slide yang
berkaitan materi refleksi ditayangkan oleh
untuk menstimulus pendidik dan
pengetahuan peserta didik kemudian
4. Memberikan masalah menanggapinya.
berbeda-beda yang 4. Menerima LKPD dan
disajikan dalam LKPD mengisi identitas
mengenai materi refleksi LKPD
(pencerminan)
b. Pernyataan/Identifi 1. Membimbing Peserta 1. Melalui diskusi
kasi Masalah Didik untuk kelompok
(Problem Statment) mengidentifikasi masalah menyelesaikan materi
pada LKPD tentang refleksi pada LKPD
refleksi (pencerminan).
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pendidik Peserta Didik Waktu
c. Pengumpulan 1. Membimbing Peserta 1. Secara berkelompok,
Data (Data Didik untuk Peserta Didik diminta
Collection). mengumpulkan informasi untuk mendiskusikan
dalam kelompok LKPD
2. Memfasilitasi diskusi 2. Mencari informasi
kelas tetang refleksi dengan membaca buku
ataupun sumber lain
untuk memperoleh
pemahan tentang
refleksi
3. Menyampaikan hasil
diskusinya di depan
kelas dari setiap
perwakilan kelompok

d. Pengolahan Data 1. Memfasilitasi peserta didik 1. Menyelesaikan LKPD


(Data Collection). dalam menyelesaikan tentang masalah yang
LKPD tentang masalah berkaitan dengan refleksi
yang berkaitan dengan
refleksi

e.Pembuktian 1. Mengamati jalannya proses 1. Mempresentasikan


(Verification). presentasi hasil pegolahan data
2. Memastikan hasil pada setiap aktifitas di
pengerjaan siswa sesuai LKPD dan ditanggapi
dengan konsep translasi oleh kelompok lain.
3. Memfasilitasi kelompok
lain untuk menanggapi
kelompok yang melakukan
presentasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pendidik Peserta Didik Waktu
f.Menarik 1. Membimbing siswa untuk 1. Membuat kesimpulan
Simpulan/Generalisas menyimpulkan materi dari hasil diskusi
i (Generalization). yang telah dipelajari mengenai konsep
dengan menggunakan refleksi
bahasa mereka sendiri 2. Menerima penguatan
2. Memberikan penguatan melalui bahan tayang
dan mengoreksi (Power Point)
misskonsepsi dengan 3. Mengerjakan latihan
menggunakan bantuan soal.
bahan tayang (Power
Point).
3. Memfasilitasi peserta didik
dalam mengerjakan quis
(Soal latihan)

Penutup 1. Membimbing membuat Sesuaikan dengan 10 Menit


resume (kreativitas) kegiatan guru
point-point penting yang
muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang
materi refleksi
2. Mengagendakan
pekerjaan rumah
(penugasan) untuk materi
pelajaran refleksi
3. Mengagendakan materi
atau tugas yang harus
dipelajari pada pertemuan
berikutnya yaitu rotasi.
4. Memberikan penghargaan
untuk materi refleksi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pendidik Peserta Didik Waktu
kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Teknik Penilaian (terlampir)
a. Afektif (Sikap)
Teknik : Observasi
Instrumen : Terlampir (Lampiran 1)
b. Kognitif (Pengetahuan)
Teknik : Tes
Instrumen : Terlampir
- Tertulis Uraian (Lihat lampiran 2)

Penugasan (Lihat Lampiran 4)


Tugas Rumah
a. Peserta didik menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku peserta didik
b. Peserta didik memnta tanda tangan orangtua sebagai bukti bahwa mereka telah
mengerjakan tugas rumah dengan baik
c. Peserta didik mengumpulkan jawaban dari tugas rumah yang telah dikerjakan
untuk mendapatkan penilaian.

c. Psikomotorik (Ketrampilan)
Teknik : Proses (Unjuk Kerja)
Instrumen : Terlampir (Lampiran 3)

3. Instrumen Penilaian (terlampir)

4. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial :
1. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika
jumlah peserta yang mengikuti remedial dari 50%
2. Pemberian bimbingan secara khusus, misalnya bimbingan perorangan jika
jumlah peserta didik yang mengikuti remedial maksimal 20%
3. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang megikuti remedial
lebih dari 20% tetapi kurang 50%

CONTOH PROGRAM REMIDI

Sekolah : SMKN 1 Purwakarta


Kelas/Semester : XI / 3
Mata Pelajaran : Matematika
Ulangan Harian Ke :2
Tanggal Ulangan Harian : 20 Nopember
Bentuk Ulangan Harian : Tes
Materi Ulangan Harian : Refleksi
Kompetensi Dasar :3.24 Menentukan masalah kontekstual yang berkaitan
dengan refleksi
4.24 Menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan dengan transformasi geometri
KKM : 75

Nama Peserta Nilai Indikator yang Bentuk Tindakan Nilai Setelah


No Ket
Didik Ulangan Belum Dikuasai Remedial Remedial
1
2
3
4
5
6
dst

b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Materi.... Pengayaan (berikan pengayaan, misalnya
materi lanjutan atau soal2 Olimpiade, dll)
Bentuk Pelaksanakan pengayaan: Pemberian tugas secara mandiri

Purwakarta, 8 Oktober 2018


Mengetahui
Kepala SMKN 1 Purwakarta Guru Mata Pelajaran

Dudi Setiadi, S.Pd Ida Rahayu, S.Pd.


NIP. 19670902 199103 1007 NIP. 198507072009022005

Catatan Kepala Sekolah


......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai