Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATERI KERUCUT
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF
TIPE STAD

Oleh :

Yusrina Nur Amalia 15030174068

2015 U

Dosen Pengampu :
Ika Kurniasari, S.Pd., M.Pd.
Dr. Pradnyo Wijayanti, M.Pd.

JURUSAN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
2017
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan : SMP


Kelas/Semester : IX/ 1
Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Bangun Ruang Sisi
Lengkung
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan)

A. Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, dan Indikator


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
1. Menghargai dan menghayati 1.1 Menghargai dan 1.1.1 Berdoa sebelum dan
ajaran agama yang menghayati ajaran agama sesudah kegiatan
dianutnya. yang dianutnya. pembelajaran.
1.1.2 Memberikan salam
ketika keluar dan masuk
kelas.

2. Menghargai dan menghayati 2.2 Memiliki rasa ingin tahu, 2.2.1 Menunjukkan perilaku
perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan rasa ingin tahu dan
tanggung jawab, peduli ketertarikan pada percaya diri dalam
(toleransi, gotong royong), matematika serta memiliki bertanya ketika proses
santun, percaya diri, dalam rasa percaya pada daya pembelajaran
berinteraksi secara efektif dan kegunaan matematika, berlangsung.
dengan lingkungan sosial yang terbentuk melalui
dan alam dalam jangkauan pengalaman belajar.
pergaulan dan
keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan 3.7 Menurunkan rumus untuk 3.7.1 Menentukan rumus luas
(faktual, konseptual, dan menentukan luas permukaan dan volume
prosedural) berdasarkan rasa permukaan dan volume tabung
3.7.2 Menghitung luas
ingin tahunya tentang ilmu bangun ruang sisi
permukaan dan volume
pengetahuan, teknologi, seni, lengkung (tabung, tabung
budaya terkait fenomena dan kerucut, dan bola) 3.7.3 Menentukan rumus
kejadian tampak mata. luas permukaan dan
volume kerucut
3.7.4 Menghitung luas
permukaan dan
volume kerucut
3.7.5 Menentukan rumus dan
menghitung luas
permukaan dan volume
bola
3.7.6 Menghitung luas
permukaan dan volume
tabung
3. Mengolah, menyaji, dan 4.7 Menyelesaikan masalah 4.7.1 Menyelesaikan
menalar dalam ranah konkret kontekstual yang permasalahan nyata
(menggunakan, mengurai, berkaitan dengan luas yang berhubungan
permukaan dan dengan bangun tabung
merangkai, memodifikasi,
volume bangun ruang sisi 4.7.2 Menyelesaikan
dan membuat) dan ranah lengkung (tabung, permasalahan nyata
abstrak (menulis, membaca, kerucut, dan bola), serta yang berhubungan
menghitung, menggambar, gabungan beberapa dengan bangun
dan mengarang) sesuai bangun ruang sisi kerucut
dengan yang dipelajari di lengkung 4.7.3 Menyelesaikan
sekolah dan sumber lain permasalahan nyata
yang berhubungan
yang sama dalam sudut
dengan bangun bola
pandang/teori.
B. Tujuan Pembelajaran
Dalam pembelajaran bangun ruang sisi lengkung ini diharapkan siswa
terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggung jawab dalam
menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik,
serta dapat :
Pada pertemuan I:
1. Siswa dapat merasa bersyukur terhadap karunia
Tuhan atas kesempatan mempelajari kegunaan
matematika terutama pada bab bangun ruang sisi
lengkung dalam kehidupan sehari-hari
2. Siswa mampu menunjukan sikap ingin tahu yang
ditandai dengan aktif bertanya kepada peserta
didik yang lain atau guru.
3. Siswa mampu menunjukan sikap kerjasama antar
sesama peseta didik dalam melaksanakan
pembelajaran
4. Siswa dapat membuat jaring-jaring tabung
5. Siswa dapat menentukan rumus dan menghitung
luas permukaan tabung.
6. Siswa dapat menentukan rumus dan menghitung
volume permukaan tabung
7. Siswa dapat menghitung luas permukaan tabung
dan volume tabung dalam kehidupan sehari-hari

Pada pertemuan II:


1. Siswa dapat membuat jaring-jaring kerucut
2. Siswa dapat menentukan rumus dan
menghitung luas permukaan kerucut.
3. Siswa dapat menentukan rumus dan
menghitung volume permukaan kerucut
4. Siswa dapat menghitung luas permukaan
kerucut dan volume tabung dalam kehidupan
sehari-hari

Pada pertemuan III:


1. Siswa dapat menentukan rumus dan menghitung
luas permukaan bola.
2. Siswa dapat menentukan rumus dan menghitung
volume permukaan bola
3. Siswa dapat menghitung luas permukaan tabung
dan volume bola dalam kehidupan sehari-hari

C. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran reguler
1) Pertemuan I
1. Membuat jaring-jaring tabung
2. Menentukan rumus dan menghitung luas permukaan
tabung.
3. Menentukan rumus dan menghitung volume
permukaan tabung
4. Menghitung luas permukaan tabung dan volume
tabung dalam kehidupan sehari-hari
2) Pertemuan II
1. Membuat jaring-jaring kerucut
2. Menentukan rumus dan menghitung luas
permukaan kerucut
3. Menentukan rumus dan menghitung volume
permukaan kerucut
4. Menghitung luas permukaan tabung dan volume
kerucut dalam kehidupan sehari-hari
3) Pertemuan III
1. Menentukan rumus dan menghitung luas permukaan
bola
2. Menentukan rumus dan menghitung volume
permukaan bola
3. Menghitung volume bola dalam kehidupan sehari-
hari

2. Materi pembelajaran pengayaan


Materi pengayaan berupa soal-soal baru dengan dasar materi yang telah
dipelajari. Contohnya : Menentukan volume bola bila diketahui bola di
dalam kerucut

3. Materi pembelajaran remedial


Menyelesaikan permasalahan pada perhitungan jari-jari bila diketahui luas
permukaan atau volume bangun ruang sisi lengkung

D. Model dan Metode Pembelajaran


Metode pembelajaran : Diskusi, Ceramah dan Tanya Jawab.
Model pembelajaran : Cooperative Learning type STAD (Pengajaran
Kooperatif Tipe STAD)

E. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


Media pembelajaran : LKS, lembar kuis, lembar penilaian
Alat dan bahan : Topi kerucut, tabung, pasir, spidol dan papan tulis

F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahul 1. Guru memepersiapkan siswa siap belajar yaitu dengan mengajak 10 menit
uan siswa berdoa dan mengecek kehadiran.
2. Guru mengondisikan suasana belajar supaya siswa lebih fokus
dalam menerima materi.
3. Guru mengecek penguasaan kompetensi yang sudah dipelajari
sebelumnya yaitu luas permukaan dan volume bangun ruang
tabung
(Misal, peserta didik ditanya mengenai luas permukaan dan
volume bangun ruang tabung.
Luas permukaan tabung = 2πr(r+t)
Volume tabung = πr2 t )
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran atau indikator
kompetensi yang akan dicapai mengenai luas permukaan dan
volume bangun ruang kerucut. (Fase menyampaikan tujuan dan
memotivasi siswa)
5. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari
materi luas permukaan dan volume kerucut
6. (Materi ini akan bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari misal
membuat kubah masjid berbentuk kerucut, menentukan
isi/volume tumpeng nasi, dsb.) (Fase menyampaikan tujuan dan
memotivasi siswa)

Kegiatan 1. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok yang satu 60 menit
Inti kelompok terdiri dari 4-5 siswa yang mempunyai kemampuan
heterogen berdasarkan nilai ulangan harian sebelumnya.
(Fase mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok
belajar)
2. Guru menunjukkan contoh bangun ruang berbentuk kerucut dan
meminta siswa untuk mengamati bangun ruang berbentuk
kerucut tersebut. (Fase menyajikan/menyampaikan informasi)
3. Guru membagikan 3 lembar kerja siswa (LKS) dan meminta
siswa mengerjakan secara berkelompok . (Lampiran 1).
4. Guru menginstruksi siswa untuk mengamati dan mengerjakan
LKS 1 yaitu membuat jaring-jaring kerucut. (Lampiran 1)
5. Guru menginstruksikan siswa untuk menuliskan informasi
yang diperoleh dari terkait unsur-unsur kerucut
6. Guru menginstruksi siswa untuk mengamati dan menyelesaikan
LKS 2 yaitu menentukan luas permukaan kerucut dengan
informasi yang diperoleh dari LKS 1 (Lampiran 1)
7. Guru menginstruksi siswa untuk menyelesaikan LKS 3 yaitu
eksperimen untuk menentukan volume kerucut. (Lampiran 1)
8. Guru mengawasi jalannya diskusi kelompok dan memberi
bantuan untuk kelompok yang mengalami kesulitan. (Fase
membimbing kelompok bekerja dan belajar)
9. Guru meminta setiap perwakilan kelompok untuk
menyampaikan hasil kerja kelompoknya dan memberi
kesempatan siswa lain dari kelompok yang berbeda untuk
memberi tanggapan. (Fase Evaluasi)
10. Guru menyampaikan jawaban yang benar dan menunjukkan
letak kesalahan yang mungkin dilakukan siswa (Fase Evaluasi)
11. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya jika
masih mengalami kesulitan. (Fase Evaluasi)
12. Guru menginstruksikan siswa untuk kembali ke tempat
duduknya semula.
13. Guru memberikan kuis individu (Fase Evaluasi)
14. Guru mengecek hasil kuis dengan bantuan siswa
15. Guru menghitung skor individu dan pekerjaan kelompok
16. Guru mengumumkan perolehan skor dari masing-masing
kelompok
17. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang
memperoleh skor tertinggi (nilai kuis individu satu kelompok
ditambahkan dan nilai pekerjaan kelompok) berupa hadiah (Fase
memberikan penghargaan)
18. Guru mengembalikan kumpulan kuis kepada siswa

1. Guru memandu siswa untuk melakukan refleksi.


Penutup 2. Guru menginformasikan kepada siswa tentang garis besar materi
untuk pertemuan selanjutnya yaitu menentukan dan menghitung
10 menit
luas permukaan dan volume bola.
3. Guru memimpin siswa untuk berdoa bersama sebelum
mengakhiri kegiatan pembelajaran.

G. Penilaian
Penilaian Hasil Belajar
a. Teknik penilaian
1) Sikap spiritual : Observasi
2) Sikap sosial : Observasi
3) Pengetahuan : Kuis (Lampiran 2)
b. Instrumen penilaian
1) Sikap sosial : Tabel penilaian (lampiran 3)
2) Pengetahuan : Tabel penilaian (lampiran 3)
LAMPIRAN 1

LEMBAR KERJA SISWA 1


Membuat Jaring-jaring Kerucut
Siapkan beberapa alat berikut :
1. Topi berbentuk kerucut
2. Alat tulis dan spidol merah
3. Penggaris
4. Gunting
5. Kertas Karton

Langkah-Langkah :
1. Buat garis lurus vertical dari titik puncak dengan menggunakan spidol merah

2. Dengan menggunakan gunting, potong topi sesuai garis merah

3. Dari langkah 2, diperoleh bangun yang berbentuk juring

4. Gambarlah/jiplak juring (yang diperoleh dari langkah 3) pada kertas karton kemudian tandai
titik puncak dengan huruf A, titik-titik ujung busurnya dengan B dan C.

5. Panjang busur BC = keliling alas kerucut. Sehingga diperoleh jari-jari kerucut yaitu r=
BC/2π

6. Gambarlah lingkaran dengan jari-jari yang diperoleh dari Langkah 5. Lingkaran tersebut
menyinggung bususr BC

7. Gunting gambar yang diperoleh dari Langkah 6. Apakah dari gambar yang telah digunting
dapat membuat kerucut ?
LEMBAR KERJA SISWA 2
Menentukan Luas Permukaan Kerucut

Perhatikan gambar di samping !

Diketahui panjang AB=AC=s, serta panjang BC=2πr. Ingat bahwa jurung ABC merupakan
bagian dari lingkaran dengan jari-jari s. Kita beri nama dengan lingkaran S.
a. Ingatkah kamu mengenai perbandingan antara luas juring dnegan
luas lingkaran ?
Jika diketahui <BAC maka
Luas juring ABC mABC
=
Luas Lingkaran S …
Namun sudut BAC tidak diketahui maka diperlukan analisis lebih lanjut
b. Ingatkah kamu mengenai perbandingan antara panjang busur dan
keliling lingkaran ?
BC mABC
=
Keliling Lingkaran S …
Namun diketahui BC = 2πr, sehingga
2 πr mABC
=
Keliling Lingkaran S …
Dari hasil (a) dan (b) diperoleh
Luas juring ABC 2 πr
=
Luas Lingkaran S Keliling LingkaranS
Sehingga ,
2 πr
Luas juring ABC= x Luas Lingkaran S
Keliling Lingkaran S
Dengan mensubstitusi luas lingkaran S=π s 2 dan keliling lingkaran S=2 πs diperoleh

Dengan konsep luas permukaan Tabung, dapat disimpulkan

Dengan mensubtitusi luas lingkaran dan luas selimut diperoleh :


LEMBAR KERJA SISWA 3
Menetukan Rumus Volume Kerucut
Lakukan kegiatan ini secara berkelompok
Siapkan beberapa alat berikut :
a) Kerucut dan Tabung dnegan jari-jari alas dan tinggi sama

b) Gunting

c) Pasir

d) Double tape

Langkah-Langkah :
1. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan.

2. Isilah kerucut dengan beras atau pasir sampai penuh kemudian pindahkan semuanya ke tabung.
Ulangi langkah inni smapai tabung terisi penuh.

3. Berapa kali kamu mengisi tabung sampai penuh dengan menggunakan kerucut ?

4. Gunakan hasil d untuk menentukan hubungan antara volume tabung dan volume
kerucut.
5. Tentukan perbandingan volume kerucut dengan volume tabung.

6. Dari langkah 5, dapat disimpulkan


Volume kerucut= volume tabung

Dengan mensubstitusi volume tabung = 2 π r 2 t , kita peroleh

Volume kerucut=…
Lampiran 2
KUIS

Materi : Luas Permukaan dan Volume Kerucut


Alokasi waktu : 15 menit

1. Hitunglah luas permukaan dan volume kerucut di bawah ini !

2. Pada suatu hari Pak Budi melakukan syukuran rumah baru. Pak Budi memesan
suatu tumpeng. Tumpeng tersebut memiliki diameter 36 cm dan tinggi 24 cm.
Namun, diawal acara Pak Budi memotong bagian atas tumpeng tersebut secara
mendatar setinggi 8 cm dari atas/puncak tumpeng.
Berapakah volume dari tumpeng yang tersisa ?
Lampiran 3a
LEMBAR OBSERVASI SIKAP SPIRITUAL

Kelas/Semester : ……………………………………
Tahun ajaran : ……………………………………
Periode observasi : ……………………………………
Indikator :
1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan pembelajaran.
1.1.2 Memberikan salam ketika keluar dan masuk kelas.

Skor Skor Skor akhir


No N a m a Siswa Predikat
Indikator 1 Indikator 2 (modus)
1 Naomi Puspa
2 Dimas Beck
3 ….
4 ….
5

Petunjuk :
Beri skor pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa,
dengan kriteria sebagai berikut :
1  Tidak pernah
2  Jarang
3  Sering
4  Selalu

Keterangan Predikat :
Kurang (K) 1
Cukup (C) 2
Baik (B) 3
Sangat Baik (SB) 4
Lampiran 3b
LEMBAR PENILAIAN SIKAP SOSIAL
Mata Pelajaran : Matematika
Hari dan Tanggal :.. ............................................
Indikator :
2.2.1 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu dan percaya diri dalam bertanya ketika
proses pembelajaran berlangsung.

No N a m a Siswa 1 2 3 4

1 Naomi Puspa
2 Dimas Beck
3 ….
4 ….
5

Petunjuk :
Beri tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap sosial yang ditampilkan oleh siswa,
dengan kriteria sebagai berikut :
1  tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
2  kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak
melakukan
3  sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-
kadang tidak melakukan
4  selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
Lampiran 3c
Lembar Penilaian Pengetahuan
Mata Pelajaran : Matematika
Hari dan Tanggal :.. ............................................
Indikator :
3.7.4 Menghitung luas permukaan dan volume kerucut
4.7.2 Menyelesaikan permasalahan nyata yang berhubungan dengan bangun kerucut

Penilaian Individu

KUIS Total Nilai


No Nama Siswa
Nomer 1 Nomer 2
1 Naomi Puspa
2 Dimas Beck
3 ….
4 ….
5

Petunjuk :
Beri skor sesuai rubrik penilaian

Penilaian Kelompok
No. Nama Siswa Kelompok Nilai Individu Nilai Kelompok

1. Naomi Puspa 1
2. Dimas Beck 1
3. ….
4. ….
5.

Catatan:
Jumlah skor individu dalam kelompok
Nilai Kelompok=
Jumlah anggota kelompok
Penyelesaian

Diketahui :
1 Diamater alas = 16 cm, maka r = 8 cm
Tinggi = 15 cm
Ditanya :
Luas permukaan dan volume ?
Jawab :
Mencari s, dengan menggunakan phytagoras
s 2=8 2+15 2
2
s =64 +225
2
s =289
s=17
Luas permukaan = πr(r+s)
= π8 (8+17)
= 200 π cm2

1 2
Volume = πr t
3
1
= π r 8 2 15
3
= 320 cm3

Diketahui :
2 Diameter tumpeng = d= 36 cm, maka r1 = 18 cm
Tinggi tumpeng = t1= 24 cm
Jari-jari tumpeng yang dipotong = r2
Tinggi tumpeng yang dipotong = t2 = 8 cm

Ditanya :
Volume tumpeng yang tersisa ?

Jawab :
1 2 1
Volume tumpeng awal = V1 = πr t = π 182 24=2.592 cm3
3 3

Jari- jari tumpeng yang dipotong = r 2

r1 t 1
Dengan menggunakan perbandingan =
r2 t 2
,
didapat
18 . 8
r 2= =6
24
1 2 1
Volume tumpeng yang dipotong = V1 = πr t = π 6 2 8=96 cm 3
3 3
Volume tumpeng yang tersisa = V1 – V2 = 2.592 −96=2.496 cm3

3
Jadi, volume tumpeng yang tersisa adalah 2.496 cm
Rubrik Penilaian

Aspek yang
Skor Deskripsi
dinilai
Pemahaman 5 Memahami masalah secara lengkap
terhadap masalah ditunjukkan dengan mencantumkan:
 Apa yang diketahui, DAN
 Apa yang ditanya (tidak diketahui)
2 Memahami masalah tidak lengkap ditunjukkan
dengan mencantumkan salah satu dari:
 Apa yang diketahui, ATAU
 Apa yang ditanyakan (tidak diketahui)
0 Tidak memahami masalah ditunjukkan dengan
tidak mencantumkan keduanya.
Perencanaan 10 Ada strategi (misal rumus atau langkah-
penyelesaian langkah) yang dapat menghasilkan jawaban
yang benar bila diterapkan dengan benar.
5 Ada strategi (misalnya rumus atau langkah-
langkah) yang tidak sepenuhnya benar.
0 Tidak ada strategi atau strateginya salah atau
tidak sesuai dengan masalah
Penerapan 2 Jawaban benar dan label (satuan) sesuai dengan
Rencana soal.
1 Ada kesalahan perhitungan pada sebagian
jawaban.
Tidak ada jawaban, atau jawaban salah.

Catatan:

jumlah skor
Nilai= x 100 =
10

Anda mungkin juga menyukai