Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL PAGELARAN PENTAS SENI TARI

DALAM RANGKA ULANGAN AHIR SEMESTER GANJIL


PENDIDIKAN GURU-PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO


2016/2017
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Alhamdulillah, segala puji bagi Allah, Tuhan Yang Maha Esa. Atas segala
karunia-Nya, sehingga kami dapat menyusun buku “Proposal Pagelaran Seni” ini.
Pada dasarya kami menyusun proposal ini karena untuk meminta persetujuan dengan
maksud untuk melaksanakan program ujian akhir semester ganjil 2016/2017.
Terwujudnya buku ini adalah hasil kerja sama antara seluruh panitia. Oleh
karena itu, kami pun menyadari bahwa buku ini masih jauh dari kesempurnaan.
Kami pun mengucapkan terima kasih kepada orang-orang yang sudi membaca
buku ini. Dengan senang hati kami menerima saran dan kritik yang bersifat
membangun demi kesempurnaan buku ini. Sekali lagi kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Sidoarjo, 11 Januari 2017


Penyusun

Panitia
DAFTAR ISI

Kata Pengantar.................................................................................................................
Daftar Isi..........................................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN................................................................................................
1.1 Lata Belakang............................................................................................................
1.2 Tujuan........................................................................................................................
BAB II PROPOSAL KEGIATAN SENI TARI..............................................................
2.1 Tema..........................................................................................................................
2.2 Macam-macam Kegiatan...........................................................................................
2.3 Peserta........................................................................................................................
2.4 Peralatan yang Dibutuhkan........................................................................................
2.5 Waktu dan Tempat Pelaksanaan................................................................................
2.6 Susunan Acara...........................................................................................................
2.7 Susunan Kepanitiaan.................................................................................................
2.8 Anggaran Dana..........................................................................................................
BAB III PENUTUP.........................................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Kreatifitas merupakan ekspresi yang muncul dari diri seseorang yang
menghasilkan karya, kebanggaan, dan juga merupakan sesuatu yang dapat kita
kenang semasa hidup. Kreatifitas tercipta karena niat dan kecintaan kita pada
sesuatu yang dapat kita jadikan inspirasi sehingga menhasilkan karya yang dapat
dinikmati semua orang.
Maka melalui acara Pagelaran seni tari Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
ini kami Mahasiswa semester 3 dan 5 berniat mengadakan acara ‘Pentas Seni
Tari’ yang juga bertujuan untuk mengekspresikan dan berbagi kreatifitas kami
semua.
Kami juga berharap tidak hanya kami yang berbagi kreatifitas tetapi semua
mahasiswa dapat berbagi kreatifitas sebagai bukti hasil belajar Kami selama satu
semester dan juga sebagai bukti bahwa kami anak bangsa Indonesia khususnya
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah yang penuh dengan kreatifitas.
Kegiatan Pagelaran Seni Tari tersebut dilaksanakan pada hari Senin, 19 Mei
2014 dan dimulai pukul 07.00 bertempat di Lapangan Upacara (halaman depan)
SMP Negeri 1 Warungasem dengan tema “Kreasi Tari Nusantara”. Sebagai
persiapan kegiatan akan diadakan gladi bersih pada hari Sabtu-Minggu, 17-18
Mei 2014 dengan anggaran yang sudah ditetapkan.

2.1 Tujuan Kegiatan


Mahasiswa dapat menyalurkan kreatifitas dan bakat yang dimiliki. Mahasiswa,
Mendapatkan bekal tentang cara merencanakan (merancang), mengkordinasikan,
melaksanakan, dan mengevaluasi semua kegiatan, Mahasiswa mempunyai
pengalaman tentang berorganisasi sebuah pergelaran seni, Memberi inspirasi
pada generasi mahasiswa yang akan datang, Mahasiswa dapat mengambil
manfaat dari kegiatan ini untuk membangun jiwa kepemimpinan, Mahasiswa
dapat mempererat tali persaudaraan, Meningkatkan apresiasi siswa terhadap
karya seni, Memberikan wadah bagi mahasiswa untuk mengekspresikan diri.
BAB II
PROPOSAL KEGIATAN
PAGELARAN SENI TARI

2.1 Tema
Dalam kegiatanini kami mengangka “Pesona Nusantara” yang memberikan
kesempatan bagi mahasiswa untuk merasakan bagaimana rasannya bermain
dalam dunia peran.
2.2 Macam-macam Kegiatan
Adapun kegiatan yang akan kami laksanakan yaitu :

1. Pentas tari tradisional


2. Pentas tari modern

2.3 Peserta
Peserta yang dapat mengikuti pentas seni kali ini adalah semua mahasiswa pg-
paud semester 3 & 5 dari universitas muhammadiyah sidoarjo.

2.4 Peralatan yang dibutuhkan

1. Sound
2. Karpet
3. Laptop
4. Jack/kabel
5. Mejakecil
6. Kursi
7. Kostum
8. Bener
9. Atribut keperluan lainnya

2.5 Waktu dan tempat pelaksanaan


Adapun tempat pelaksanaan pentas seni ini adalah :
Tanggal : 13 januari 2017
Waktu :
Tempat : Lobi gedung D Universitas Muhammadiyah sidoarjo
Gladi bersih
Tanggal :
Waktu :
Tempat :
2.6 Susunan Acara

2.7 Susunan Kepanitiaan


2.8 Anggaran Dana
BAB III
PENUTUP

Demikian proposal kegiatan ini kami buat agar menjadi dasar pertimbangan
dalam menyetujui dan mendukung kegiatan ini.
Kami berharap kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik. Oleh karena itu,
partisipasi semua pihak sangat kami dibutuhkan.
Kami mohon maaf apabila dalam proposal ini masih ada kekurangan, untuk itu kami
mohon kritik dan saran agar dapat kami membuat yang lebih baik lagi dikemudian
hari.

Sidoarjo, 11 Januari 2017

Ketua Dosen Pembimbing

Ummu Zakiyah Sandi Tramiaji Junior, S.Pd

Menyetujui,
Kepala SMP Negeri 1 Warungasem

Asifuddin Zuhri, S.Pd


NIP. 19591114 198403 1 007

Anda mungkin juga menyukai