Anda di halaman 1dari 4

PERENCANAAN ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA DENGAN HIPERTENSI

DUSUN KRAJAN DESA GADING KULON KECAMATN DAU KABUPATEN MALANG

No Tanggal Diagnosa Tujuan Kriteria Hasil Intervensi


1 Defisit Pengetahuan TUM 1.1 Sebanyak 80% lansia a. Bangun hubungan terapeutik
tentang Hipertensi Setelah dilakukan tindakan mendapatkan nilai 80 pada berdasarkan rasa percaya dan hormat.
pada agregat lansia keperawatan selama 2x1 pertanyaan tentang definisi, b. Tentukan lamanya konseling.
dengan hipertensi di minggu diharapkan hipertensi c. Tetapkan tujuan.
Dusun Krajan Desa pengetahauan klien tentang 2.1 Sebanyak 80% lansia d. Berikan privasi dan jamin kerahasiaan.
Gading Kulon Kec. hipertensi meningkat mendapatkan nilai 80 pada e. Berikan kesempatan pada klien untuk
Dau pertanyaan tentang penyebab bertanya
TUK 1 hipertensi f. Jelaskan dengan baik dan mudah
Pengetahuan lansia tentang 3.1 Sebanyak 80% lansia dipahami tentang :
definisi hipertensi meningkat mendapatkan nilai 80 pada 1.1.1. KIE tentang definisi hipertensi
TUK 2 pertanyaan tentang tentang 2.1.1 KIE tentang penyebab hipertensi
Pengetahuan lansia tentang manajemen hipertensi 3.1.1 KIE tentang penatalaksanaan
penyebab hipertensi 4.1 Sebanyak 80% lansia hipertensi: pembatasan diet
meningkat mendapatkan nilai 80 pada garam, mengurangi konsumsi
TUK 3 pertanyaan tentang tentang kopi, mengurangi konsumsi
Pengetahuan lansia tentang faktor resikon hipertensi lemak jenuh, memperbanyak
manajemen hipertensi konsumsi buah dan sayur,
meningkat mengurangi konsumsi makanan
TUK 4 manis, mengurangi konsumsi
Pengetahuan lansia tentang makanan berpengawet, olah raga
faktor resiko hipertensi teratur minimal 30 menit secara
meningkat kontinyu, mengurangi stres
psikologis, rajin memeriksakan
TD setiap bulan
3.1.2 KIE tentang alternatif
penatalaksanaan hipertensi
menggunakan : pisang ambon,
mentimun, air kelapa muda,
semangka.
4.1.1 Mengetahui tentang faktor resiko
hipertensi

2 Ketidakefektifan TUM 1.1 sebanyak 80% lansia a. Bangun hubungan terapeutik


manajemen Setelah dilakukan tindakan menunjukkan perilaku berdasarkan rasa percaya dan hormat.
kesehatan diri keperawatan selama 2x1 menguruangi penggunaan b. Tentukan lamanya konseling.
minggu terdapat peningkatan garam saat memasak menjadi ≤ c. Tetapkan tujuan.
perilaku tepat dalam ½ sendok makan. d. Berikan privasi dan jamin kerahasiaan.
memanajemen kesehatan 1.2 sebanyak 80% lansia e. Berikan kesempatan pada klien untuk
terkait penyakit hipertensi menunjukkan perilaku bertanya
menguruangi konsumsi MSG f. membuat jadwal target diet untuk klien
TUK 1 saat memasak maksimal 2x tentang penggunaan garam, makanan
Klien menunjukkan perilaku seminggu lemak
patuh diet rendah garam 2.1 sebanyak 80% lansia 1.1.1 membuat jadwal target diet untuk
TUK 2 menunjukkan perilaku klien tentang pembatasan garam
Klien menunjukkan perilaku mengurangi konsumsi santan 1 1.2.1 . membuat jadwal target diet untuk
patuh dalam mengurangi kali seminggu dengan klien tentang penggunaan MSG
konsumsi makanan berlemak penggunaan santan encer. 1.2.2 memberikan saran pilihan bumbu
dan bersantan. 3.1 sebanyak 80% lansia pengganti MSG
TUK 3 menunjukkan perilaku 2.1.1 membuat jadwal target diet untuk
Klien menunjukkan perilaku mengurangi konsumsi kopi 2 klien tentang pembatasan makanan
patuh terhadap anjuran kali seminggu berlemak
perawat untuk mengurangi .4.1 sebanyak 80% lansia 2.2.1 membuat jadwal target diet untuk
konsumsi kopi menunjukkan perilaku rutin klien tentang konsumsi santan
TUK 4 berolahraga selama 30 menit 3.1.1 membuat jadwal pengurangan
Klien menunjukkan perilaku secara kontinyu setiap hari. konsumsi kopi
patuh terhadap anjuran 3.1.2 membuat kesepakatan dan memberi
perawat untuk melakukan pilihan pengganti kopi (air putih atau
olahraga selama 30 menit teh tawar)
secara kontinyu. 4.1.1 memberikan pilihan olah raga yang
bisa dilakukan sesuai dengan kondisi
fisik dan kemampuan klien
4.1.2 membuat kesepakatan dengan klien
tentang jadwal dan waktu olah raga
4.1.3 memonitor pelaksanaan olah raga
yang dilakukan klien secara kontinyu
dan berkelanjutan
h. melibatkan keluarga dalam manajemen
diet dan olah raga klien

Anda mungkin juga menyukai