Anda di halaman 1dari 6

STRUKTUR

ORGANISASI INSTALASI GAWAT DARURAT


RSUD dr.M.HAULUSSY AMBON

KEPALA
INSTALASI GAWAT DARURAT

DIVISI DIVISI DIVISI DIVISI


SDM SARANA FISIK ALAT KESEHATAN ADMIN-KEU
Kepala Kepala Kepala
Kepala
Anggota 2 Anggota 2 Anggota 2
Anggota 2

SMF
DOKTER
P
R PERAWAT PM
O
F BIDAN
PM
STRUKTUR
ORGANISASI INSTALASI GIZI
RSUD dr.M.HAULUSSY AMBON

KEPALA
INSTALASI GIZI

DEVISI DEVISI DIVISI DISIVI


SDM SARANA FISIK MAKANAN ADMIN-KEU
Kepala Kepala Kepala
Kepala Anggota 2 Anggota 2 Anggota 2
Anggota 2

NUTRISIONIS
P
R
O
F
KUALIFIKASI DAN URAIAN TUGAS

a. Kepala Instalasi
Kualifikasi :
o Memiliki Ijasah dokter umum /dokter Spesialis/Apoteker/Ners/S1 Gizi/S1/D3 Elektromedis (sesuai jenis pelayanan yang diproduksi
setiap instalasi)
o Memiliki kemampuan memimpin, kemampuan menejerial dan bertanggung jawab
o Loyal bekerja mematuhi semua ketentuan organisasi instalasi

Bertanggung jawab atas :

o Penyelenggaraan kegiatan pelayanan terpadu antar profesi sesuai standar pelayanan instalasi
o Terselenggaranya kerja sama yang baik antar profesi dan antar unit pelayanan
o Ketersediaan SDM, saran prasarana kesehatan /penunjang dan administrasi keuangan
o Peningkatan mutu pelayanan melalui koordinasi dengan SMF , bidang pelayanan dan bidang keperawatan
o Pengawasan dan evaluasi kinerja (Disiplin) SDM Instalasi yang berkesinambungan dan terstruktur
o Peningkatan efisiensi dan efektifitas kerja, penyusunan laporan kegiatan dan keuangan (penerimaan/pengeluaran) Instalasi
b. Divisi SDM
Kualifikasi :
o Memiliki ijasah minimal setingkat D3 (Sesuai jenis pelayanan yang diproduksi setiap instalasi)
o Memiliki kemampuan kerja , loyal dan bertanggung jawab
o Siap bekerja mematuhi semua ketentuan organisasi Instalasi
Bertugas membantu kepala Instalasi :

o Dalam fungsi penggerakan dan pemantauan ketersediaan SDM di unit pelayanan.


 Setiap hari kerja memantau ketersediaan SDM unit pelayanan
 Membuat catatan masalah yang terkait dengan SDM setiap hari kerja
Menyampaikan kepada Kepala Instalasi untuk mendapatkan solusi atau dengan mengusulkan solusi
 Menyiapkan laporan tertulis masalah yang memerlukan peningkatan penanganan (kepada Wadir)
o Melaksanakan evaluasi kinerja dan kebutuhan SDM
 Mengisi format evaluasi SDM
 Menyiapkan usulan perbaikan proses evaluasi
o Membuat laporan bulanan
 Membuat laporan kinerja (Disiplin) SDM secara berkala

c. Divisi Saran Fisik


Kualifikasi :
o Memiliki Ijasah minimal setingkat D3 (sesuai jenis pelayanan yang diproduksi setiaP Instalasi)
o Memiliki kemampuan kerja , loyal dan bertanggung jawab
o Setiap bekerja memenuhi semua ketentuan organisasi Instalasi

Bertugas membantu kepala Instalasi :

o Dalam fungsi pemantauan dan pemeliharaan /kebersihan sarana fisik (Gedung, meja, kursi, AC, kipas angin dll).
 Membuat catatan masalah yang terkait dengan sarana fisik setiap harikerja, menyampaikan kepada kepala instalasi untuk
mendapat solusi atau dengan mengusulkan solusi
 Menyiapkan laporan tertulis masalah yang memerlukan peningkatan penanganan (Kepada Wadir Pelayanan)
o Melaksanakan evaluasi pemanfaatan dan kebutuhan saran fisik
 Mengisi format evaluasi
 Menyiapkan usulan perbaikan proses evaluasi
o Membuat laporan bulanan
 Menyiapkan laporan sarana fisik Instalasi secara berkala
d. Divisi Alat Kesehatan
Kualifikasi :
o Memiliki Ijasah minimal setingkat D3 (sesuai jenis pelayanan yang diproduksi setiaP Instalasi)
o Memiliki kemampuan kerja , loyal dan bertanggung jawab
o Siap bekerja memenuhi semua ketentuan organisasi Instalasi

Bertugas membantu kepala Instalasi :

o Dalam fungsi pemantauan dan pemeliharaan /kebersihan alat kesehatan


o Membuat catatan masalah yang terkait dengan alat kesehatan setiap hari kerja,
 menyampaikan kepada kepala Instalasi untuk mendapat solusi atau dengan mengusulkan solusi
o Menyiapkan laporan tertulis masalah yang memerlukan peningkatan penanganan (Kepada Wadir Pelayanan)
o Melaksanakan evaluasi pemanfaatan dan kebutuhan
 Mengisi format evaluasi
 Menyiapkan usulan perbaikan proses evaluasi
o Membuat laporan bulanan
 Menyiapkan laporan sarana fisik Instalasi secara berkala
e. Divisi Administrasi dan Keuangan
f.

Anda mungkin juga menyukai