Anda di halaman 1dari 21

i

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA


FORMULASI CEM-CEMAN DAUN GAMAL SEBAGAI ANTIKUTU

BIDANG KEGIATAN:
PKM-PENELITIAN

DIUSULKAN OLEH :
DESY ROSALINA SARI K1A014010 2014
AHMAD FADLI ROBBY K1A015001 2015
LALU HUSNUL HIDAYAT K1A015020 2015

UNIVERSITAS MATARAM
MATARAM
2017
ii

PENGESAHAN PROPOSAL PKM-PENELITIAN

1. Judul Kegiatan : Formulasi Cem-ceman Daun Gamal


sebagai Anti Kutu
2. Bidang Kegiatan : PKM-P
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Desy Rosalina Sari
b. NIM : K1A014010
c. Jurusan : Farmasi
d. Alamat Rumah dan No Tel./HP : 083129374326
e. Email : desyrosalina63@yahoo.co.id
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 2 Orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Iman Surya P., S.Farm., M.Si.,Apt.
b. NIDN/NIDK : 004038901
c. Alamat Rumah dan No Tel./HP :
6. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti : Rp. 5.200.000
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 2 Bulan

Mataram, 10 November 2017


Mengetahui,

Ketua Program Studi Farmasi Ketua Pelaksana Kegiatan


Universitas Mataram

(Prof. Ir. I Made Sudarma, M.Sc., Ph.D.) (Desy Rosalina Sari)


NIP. 19600606198503 1 032 NIM. K1A014010

Wakil Rektor III Dosen Pendamping,


Bidang Kemahasiswaan dan Alumni

(Dr. H. Muhammad Natsir, SH.,M.Hum) (Iman Surya P., S.Farm., M.Si.,Apt.)


NIP. 19590126198703 1 001 NID. 004038901
iii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ……………………………………………………….. i


HALAMAN PENGESAHAN ………………………………………………… ii
DAFTAR ISI …………………………………………………………………. iii
BAB 1. PENDAHULUAN …………………………………………………… 1
BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA ……………………………………………… 2
BAB 3. METODE PENELITIAN …………………………………………….. 3
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ……………………………..... 5
DAFTAR PUSTAKA ………………………………………………………… 6
LAMPIRAN-LAMPIRAN …………………………………………………… 7
1

BAB 1. PENDAHULUAN
Pediculosis capitis merupakan suatu penyakit dimana pada kulit kepala manusia
terjadi infestasi oleh Pediculus humanus capitis atau sering disebut sebagai kutu
kepala. Penyakit ini termasuk penyakit yang sering terjadi di dunia, khususnya
pada anak usia sekolah dasar yang terjadi sekitar 300 juta tiap tahunnya (Hunter
and Barker,2003; Mumcuoglu et al, 2009). Penyakit ini dapat menimbulkan rasa
gatal yang parah, iritasi kulit kepala, alergi, radang pada kulit, kurang tidur dan
dapat menimbulkan infeksi bakteri, seperti Bartonella quintana, Acinetobacter
baumannii dan Borrelia recurrentis (Bonilla et al., 2009; Bouvress et al, 2011).
Salah satu upaya yang biasanya dilakukan masyarakat dalam menangani kutu
kepala adalah dengan menggunakan sisir kutu atau memberikan obat anti kutu
konvensional. Namun, penggunaan obat anti kutu konvensional yang terus-
menerus dapat menimbulkan masalah kesehatan, seperti resistensi. Resistensi
tersebut dapat menyebabkan pertumbuhan kutu akan meningkat dan memberikan
dampak negatif yang lebih besar. Pada beberapa obat anti kutu, seperti
Organophosphates, Carbamates, dan Pyrethroids dinyatakan sudah masuk ke
level 190×; 28×; dan 12× untuk tingkat resistensi (Naqqash et al., 2016). Hal ini
menyebabkan perlunya dilakukan penelitian lebih lanjut untuk memberikan
alternatif pengobatan terhadap kutu kepala, misalnya dari obat tradisional.
Gamal (Gliricidia sepium) merupakan salah satu tumbuhan obat tradisional yang
banyak terdapat di pulau Lombok. Menurut data empiris, daun dan batang dari
tumbuhan ini sering digunakan sebagai anti kutu oleh masyarakat di kabupaten
Lombok Utara. Uji insektisida tumbuhan Gamal terhadap hama kutu putih
tanaman papaya pun sudah dilakukan dan menunjukkan hasil bahwa senyawa
isolat flavonoid yang diperoleh, berasal dari golongan flavon dengan dua
kemungkinan struktur, memiliki aktivitas sebagai insektisida nabati terhadap
hama kutu putih tanaman pepaya dengan nilai LC50 1,8 % setelah perlakuan 24
jam (Nismah, dkk., 2011).
Penelitian ini diharapkan dapat menghasilkan luaran berupa produk dari tumbuhan
Gamal (Gliricidia sepium) sebagai obat tradisional yang memiliki efek anti kutu
kepala.
2

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Pediculosis Capitis
Pediculosis capitis merupakan penyakit pada kulit kepala manusia akibat
infestasi Pediculus humanus var. Capitis. Parasit ini termasuk parasit yang
menghisap darah (hemophagydea) dan menghabiskan seluruh siklus hidupnya
di kepala manusia (Meinking, 2008; Stone, 2012).
Prevalensi penyakit ini lebih sering pada anak perempuan karena anak
perempuan memiliki rambut yang panjang dan sering memakai aksesoris
rambut. Jarang membersihkan rambut juga merupakan salah satu penyebab
terkena penyakit ini. Cara penularannya dapat langsung (rambut dengan
rambut) atau melalui perantara seperti topi, bantal, kasur, sisir atau kerudung
(Barbara, 2002; Djuanda, 2007).

2.2 Pediculus Humanus Capitis


Pediculus humanus var. capitis memiliki tubuh yang pipih dorsoventral,
memiliki tipe mulut tusuk hisap untuk menghisap darah manusia, badannya
bersegmen segmen, memiliki 3 pasang kaki dan berwarna kuning kecoklatan
atau putih ke abu-abuan. Kutu ini tidak memiliki sayap, oleh karena itu
parasit ini tidak bisa terbang dan penjalaran infeksinya harus dari benda atau
rambut yang saling menempel. Kutu memiliki cakar di kaki untuk bergantung
di rambut. Bentuk dewasa betina lebih besar dibandingkan yang jantan. Telur
(nits) berbentuk oval/bulat lonjong dengan panjang sekitar 0,8 mm, berwarna
putih sampai kuning kecoklatan. Telur diletakkan di sepanjang rambut dan
mengikuti tumbuhnya rambut, yang berarti makin ke ujung terdapat telur
yang lebih matang (Stone, 2012; Burns DA, 2004).

2.3 Gamal
Tanaman gamal (Gliricidia maculata) merupakan tumbuhan asli daerah tropis
Pantai Pasifik di Amerika Tengah. Pada tahun 1600-an penyebaran tanaman
ini terbatas pada hutan musim kering gugur daun, tetapi banyak tumbuh di
dataran rendah yang tersebar di Meksiko, Amerika Tengah, Amerika Selatan
bagian utara, Asia dan diperkirakan masuk ke Indonesia pertama kali sekitar
tahun 1900 (Elevitch and John, 2006).
Tanaman gamal merupakan tanaman yang memiliki banyak manfaat.
Daunnya dapat dimanfaatkan sebagai obat-obatan, rodentisida, pestisida, dan
pakan ternak, sedangkan kayu tanaman ini dapat dimanfaatkan sebagai alat
pertanian dan kayu bakar (Elevitch and John, 2006).
Selain itu, tanaman gamal merupakan salah satu jenis tanaman yang dapat
digunakan sebagai insektisida nabati. Daun gamal banyak mengandung
senyawa yang bersifat toksik seperti dikumarol, asam sianida (HCN), tanin,
dan nitrat (NO3) (Robinson, 1995).
3

BAB 3. METODE PENELITIAN

3.1. Penyiapan Bahan


Pengambilan hewan uji (kutu) diambil dari rambut manusia dengan cara disisir
dan dikumpulkan pada cawan petri. Sedangkan tumbuhan Gamal (Gliricidia
maculata) diperoleh dari daerah Tanjung, Kabupaten Lombok Utara. Determinasi
tumbuhan dilakukan di Laboratorium Biologi Fakultas MIPA, Universitas
Mataram. Bagian daun dicuci dengan air mengalir, ditiriskan, dipotong-potong,
dikeringkan di bawah matahari langsung. Serbuk dihaluskan (10 mesh) dan
disimpan dalam wadah tertutup. Selanjutnya serbuk dilarutkan menggunakan
minyak kelapa hingga homogen.

3.2. Pengujian Efek Anti Kutu


Percobaan 1 - Hambatan Transmisi
Dalam Percobaan 1, setiap kutu (5 kali pengulangan) ditempatkan pada rambut
tersumbat stasioner dan dipresentasikan dengan rambut yang diemudikan dengan
repellent untuk transmisi. Semua rambut melewati kontak antara rambut yang
tidak berpenghuni dan kutu. Rambut mobile dipresentasikan secara lateral dari
ekor ke kepala dengan kecepatan 4 m/menit. Potensi penghambatan transmisi
dinilai dengan mencatat jumlah kutu yang dipindahkan dari rambut diam ke
pengobatan rambut gerak (Canyon, 2007).
Percobaan 2 - Iritasi
Dalam Percobaan 2, iritasi dinilai dengan menempatkan kutu (5 kali pengulangan)
di tengah rambut yang tersuspensi. Ujung rambut dilapisi zat fitokimia atau
kontrol yang sedang diselidiki. Perilaku kutu diamati dan empat tanggapan
dicatat: tropotaxis (penghindaran) - penolakan untuk berjalan ke bagian rambut
yang diobati; tropotaxis (ragu-ragu berjalan ke bagian yang dirawat tapi dengan
sedikit ragu atau mundur; orthokinesis - kecepatan kemajuan sementara pada
bagian yang dirawat; dan klinokinesis
(kebingungan) - dinilai dengan mencatat jumlah belokan. Masing-masing
tanggapan ini diberi peringkat dari normal sampai ringan sampai kuat dalam efek
pengamatannya (Canyon, 2007).
Percobaan 3 - Penghindaran
Dalam Percobaan 3, dibuat lingkaran pada kulit kepala (berdiameter 2,5 cm) dan
bahan uji dioleskan pada mereka dengan cotton bud basah. Setelah 2 menit, kutu
(5 kali pengulangan) ditempatkan di area yang dirawat. Pengamatan terhadap
perilaku kutu termasuk perilaku penghindaran (kutu meninggalkan daerah yang
4

diobati), perilaku antifeedant (kutu yang tersisa di daerah perlakuan namun gagal
untuk makan), dan kegagalan pengusir (gigitan kutu) (Canyon, 2007).

3.3. Pembuatan Preparat Histopatologi

3.4. Analisis Statistik


Analisis statistik menggunakan prosedur ANOVA satu arah diikuti dengan uji
lanjut. Nilai p<0,05 (selang kepercayaan 95%) menunjukkan nilai yang berbeda
bermakna secara statistik, menggunakan software SPSS 18.
5

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


4.1. ANGGARAN BIAYA

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1 Peralatan penunjang 2.055.000
2 Bahan Habis Pakai 245.000
3 Perjalanan ke tanjung, KLU untuk pengambilan
600.000
sampel
4 Lain-lain (administrasi, publikasi, seminar,
2.300.000
laporan, lainnya)
Jumlah 5.200.000

4.2. JADWAL KEGIATAN


Bulan ke-
No Rencana kegiatan
1 2 3
1 Persiapan alat dan bahan
2 Penyiapan alat dan penunjang
3 Penelitian dan pengamatan
4 Membuat laporan akhir
6

DAFTAR PUSTAKA

Canyon, Deon V., dan Rick Speare. 2007. A comparison of botanical and
synthetic substances commonly used to prevent head lice (Pediculus
humanus var. capitis) infestation. Townsville : James Cook University
Australia.
7

LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing
Biodata Ketua Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama lengkap Desy Rosalina Sari
2 Jenis kelamin Perempuan
3 Program studi Farmasi
4 NIM K1A014010
5 Tempat dan Tanggal lahir Gerung, 08 Desember 1995
6 E-mail desyrosalina63@yahoo.co.id
7 Nomor Telepon/HP 083129374326

B. Riwayat Pendidikan B. Riwayat Pendidikan


SD SMP SMA
Nama institusi SD Negeri 1 SMP Negeri 1 SMA Negeri 1
Gerung Utara Gerung Gerung
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk – 2002-2008 2008-2011 2011-2014
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi


atau institusi lainnya)

No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan


Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
8

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Penelitian.

Mataram, November 2017


Pengusul,

Desy Rosalina Sari


9

Biodata Anggota Pelaksana I

A. Identitas Diri
1 Nama lengkap Lalu Husnul Hidayat
2 Jenis kelamin Laki-Laki
3 Program studi Farmasi
4 NIM K1A015020
5 Tempat dan Tanggal lahir Pemenang,19 Oktober 1996
6 E-mail laluhusnul@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 082340489545

B. Riwayat Pendidikan B. Riwayat Pendidikan


SD SMP SMA
Nama institusi SDN 1 Mts Al- SMAN 1
Pemenang timur Mubasysyirun Pemenanng
jurusan - - IPA
Tahun Masuk - 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi


atau institusi lainnya)

No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan


Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
10

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Penelitian.

Mataram, November 2017


Pengusul,

Lalu Husnul Hidayat


11

Biodata Anggota Pelaksana II

A. Identitas Diri
1 Nama lengkap Ahmad Fadli Robby
2 Jenis kelamin Laki-laki
3 Program studi Farmasi
4 NIM K1A015001
5 Tempat dan Tanggal lahir Mataram, 8 Agustus 1997
6 E-mail fadli.smantipc@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085337472077

B. Riwayat Pendidikan B. Riwayat Pendidikan


SD SMP SMA
Nama institusi SDN 46 MTsN 1 SMAN 3
Cakranegara Mataram Mataram
jurusan - - IPA
Tahun Masuk - 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi


atau institusi lainnya)

No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan


Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
12

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Penelitian.

Mataram, November 2017


Pengusul,

Ahmad Fadli Robby


13

Biodata Dosen Pembimbing


A. Identitas Diri
1 Nama lengkap Iman Surya Pratama, S.Farm.,MSi.,Apt.
2 Jenis kelamin Laki-laki
3 Program studi Farmasi
4 NIDN 004038901
5 Tempat dan Tanggal Bandung, 4 Maret 1989
lahir
6 E-mail imanespe@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085925055826

B. Riwayat Pendidikan B. Riwayat Pendidikan


S1 PROFESI S2
(APOTEKER)

Nama institusi
jurusan
Tahun Masuk -
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi


atau institusi lainnya)

No. Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan


Ilmiah/Semiar Ilmiah Tempat

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
14

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Penelitian.

Mataram, November 2017


Pembimbing

Iman Surya Pratama, S.Farm.,MSi.,Apt.


15

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan penunjang
Justifikasi Harga Harga Total
Material Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
Cawan petri Pengujian
9 buah 75.000 675.000
sampel
Sisir kutu Pengambilan
sampel hewan 5 buah 1.000 5.000
uji
Pinset Pengujian
5 buah 15.000 75.000
sampel
Blender Pembuatan jus
1 buah 300.000 300.000
simplisia
Mikroskop
Untuk
portable
pengamatan 1 buah 1.000.000 1.000.000
perbesaran
histologi
800
Toples Penyimpanan
2 buah 30.000 60.000
simplisia
Sub Total (Rp) 2.055.000

2. Bahan Habis Pakai


Justifikasi Harga Harga Total
Material Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
Untuk
Daun gamal pembuatan 2 karung 25.000 50.000
simplisia
Untuk
Minyak
pembuatan 2 botol 20.000 40.000
kelapa
sediaan
Kaca
2 kotak 15.000 30.000
preparat
Cover Untuk
1 kotak 30.000 30.000
object pembuatan
Reagen preparat 1 botol
45.000 45.000
KOH histologi 100 ml
1 botol
Reagen Iod 50.000 50.000
100 ml
Sub Total (Rp) 245.000

.
16

3. Perjalanan
Justifikasi Harga Harga Total
Material Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
Pengambilan Perjalanan ke
1 kali 500.000 500.000
tanaman uji Tanjung, KLU
Pengambilan Perjalanan ke
sampel Kekalik 5 kali 20.000 100.000
hewan
Sub Total (Rp) 600.000

4. Lain-lain (administrasi, publikasi, seminar, laporan, lainnya)


Material Justifikasi Harga Harga Total
Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
Perizinan Lokasi
laboratorium Penelitian Sewa 1 set 1.000.000 1.000.000
Peralatan
Layanan Jasa
Determinasi Determinasi 1 set 100.000 100.000
Tumbuhan
Pembuatan
proposal dan
Publikasi dan laporan 1 paket 200.000 200.000
Dokumentasi Dokumentasi
foto
Publikasi jurnal 1.000.000 1.000.000
1 paket
ilmiah nasional
SUB TOTAL (Rp) 2.300.000
Total 5.200.000
17

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas


Alokasi
Program Bidang Uraian
No Nama/NIM Waktu
Studi Ilmu Tugas
(jam/minggu)
1 Iman Surya Pengumpulan
Pratama, tumbuhan,
S.Farm.,MSi.,Apt. Farmasi Farmasi pembuatan
laporan dan
supervisi
2 Desy Rosalina Sari 24 Pembuatan
Farmasi Farmasi
jam/minggu sediaan
3 Lalu Husnul Pengujian
Farmasi Farmasi
Hidayat efek antikutu
4 Ahmad Fadli Pengujian
Farmasi Farmasi histopatologi
Robby
18

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS MATARAM
Jl. Majapahit Nomor 62 Mataram 83125
Telp. (0370) 633007, 631166 Fax: 636041 website : www.unram.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Desy Rosalina Sari
NIM : K1A014010
Program Studi : Farmasi
Fakultas : Farmasi

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-P saya dengan judul : Formulasi
Shampo Daun Gamal sebagai Antikutu yang diusulkan untuk tahun anggaran
2018 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber
dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Mataram, 10 November 2017


Mengetahui,

Ketua Program Studi Farmasi Yang menyatakan,


Universitas Mataram

(Prof. Ir. I Made Sudarma, M.Sc., Ph.D.) (Desy Rosalina Sari)


NIP. 196006061985031032 NIM. K1A014010

Anda mungkin juga menyukai